Analisis Gaya Belajar Peserta Didik Berprestasi selama Pandemi Covid-19 dalam Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar

Authors

  • Diana Nabela Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia, Indonesia
  • Suharmono Kasiyun Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia, Indonesia
  • Dewi Widiana Rahayu Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia, Indonesia
  • Akhwani Akhwani Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1301

Keywords:

gaya belajar, peserta didik berprestasi, pembelajaran tematik, pandemi covid-19

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis gaya belajar peserta didik berprestasi selama pandemi covid-19 dalam pembelajaran tematik di SD Hang Tuah 8 Surabaya. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dan instrument yang digunakan adalah catatan lapangan, angket, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan reduksi data, penyajian data, dan menarik kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa gaya belajar peserta didik berprestasi di SD Hang Tuah 8 Surabaya dalam pembelajaran tematik selama pandemi covid-19 mayoritas peserta didik berprestasi yang sering muncul pada saat pembelajaran online adalah memilki gaya belajar visual. Terdapat karakteristik yang dapat menggambarkan gaya belajar visual pada peserta didik berprestasi selama pandemi covid-19 dalam pembelajaran tematik di SD Hang Tuah 8 Surabaya. Selama peneliti melakukan observasi peserta didik berprestasi SD Hang Tuah 8 Surabaya dengan gaya belajar visual adalah akan lebih berkonsentrasi dengan melihat catatan di buku daripada bertanya, lebih suka membaca daripada dibacakan , lebih berkonsentrasi melihat buku pembelajaran, jika mengerjakan tugas peserta didik meminta melihat instruksinya terlebih dahulu, membaca materi pembelajaran sendiri, peserta didik mencatat poin-poin penting materi yang disampaikan / hand out

References

Agmila, H.A., n.d. 2015. "Pengaruh Gaya Belajar Terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Peserta Didik Minjati Pandansari Ngunut Tulungagung dalam Belajar Matematika". Skripsi. Jurusan Tadris Matematika. Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung 140.

Asriyanti, F.D., Janah., L.A. 2018. "Analisis Gaya Belajar Ditinjau dari Hasil Belajar Siswa". Ilmu Pendidik. J.Kaji.Teori dan Prakt. Kependidikan. Vol. 3., No.2., 183–187.

Azis, F.R.N., Yuwono, P.H. 2020. " Analisis Gaya Belajar Visual, Auditorial, dan Kinestetik Siswa Berprestasi di SD Negeri Ajibarang Wetan 6", Jurnal Mahasiswa BK An-Nur : Berbeda, Bermakna, Mulia, Vol. 6. No. 1., Tahun 2020 p-ISSN. 2460-9722, e-ISSN. 2622-8297.

De.Porter, Bobbi., dan Hernacki., Mike. 2011. "Quantum Learning Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan". Bandung: Penerbit Kaif, 200.

Erawati, A. 2018. "Pengaruh Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Sejarah Kebudayaan Islam Pada Siswa Kelas X MAN 1 Kabupaten Magelang Tahun Pelajaran 2017/2018". Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK). Program Studi Pendidikan Agama Islam. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga.

Fadhilah, N. 2018. "Analisis Gaya Belajar Peserta Didik dalam Pembelajaran Tematik Di Kelas II C MI Pembangunan UIN Jakarta". Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah. Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan. Universtas Islma Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.

Gufron, N., & Risnawita, R. S. 2014. Gaya Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hamalik, O. 2014. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Remaja Rosdakarya.

Hartati, L. 2015. "Pengaruh Gaya Belajar dan Sikap Siswa Pada Pelajaran Matematika terhadap Hasil Belajar Matematika". Jurnal Formatif 3(3): 224-235 ISSN: 2088-351X Form. J. Ilm. Pendidik. MIPA 3. https://doi.org/10.30998/formatif.v3i3.128

Julianti, I.A.R. 2016. "Analisis Karakteristik Gaya Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPS Kelas V SDN Di Kecamatan Godong Kabupaten Grobogan". Fakultas Ilmu Pendidikan. Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Universitas Negeri Semarang.

Lestari, D.M., n.d. 2019. " Gaya Belajar Siswa Berprestasi di Sekolah Dasar 9".Jurnal Pendidikan.

Muhibbin, S. 2011. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mulyati. 2015. "Identifikasi Gaya Belajar Siswa Kelas V SD Se-Gugus 3 Kecamatan Pengasih Kabupaten Kulon Progo Tahun Ajaran 2014/2015". Fakultas Ilmu Pendidikan. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Jurusan Guru Pra Sekolah Dan Sekolah Dasar. Universitas Negeri Yogyakarta.

Nafiah. 2017. "Manajemen Pembelajaran Tematik Integratif Sesuai Kurikulum 2013 Pada Kelas 4 SD Khadijah Surabaya". Education and Human Development Journal, Vol. 02. No. 01, April 2017. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya.

Paul E., dan Don K. 2012. Strategi dan Model Pembelajaran Mengajarkan Konten dan Keterampilan Berpikir. Jakarta: Ideks.

Purba., R. 2020. "Kepanikan Sosial Akibat Munculnya Covid-19". Jurnal Penelitian Kesejahteraan Sosial, 19(2), 124-136.

Purba, R., Siregar, A., Siahaan, R., Jayanti S., S.E., Rusmewahni. 2020. " Pembelajaran Berbasis Google Classroom, Google Meet, dan Zoom Guru SMP Negeri 2 Batubara". BERNAS J. Pengabdi. Kpd. Masy. 1, 410–416.

Ruslamiarti, F.R. 2013. "Hubungan Gaya Belajar Dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas V SDN 17 Kota Bengkulu". Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Jurusan Ilmu Pendidikan. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.

Subini., N. 2011. Rahasia Gaya Belajar Orang Besar. Yogyakarta: Javalitera.

Suprijono., A. 2016. Cooperative Learning. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Suratmi., N. 2009. "Model Pembelajaran Variatif Yang Memberdayakan Multiple Intellegince AUD Dalam Belajar Bahasa Inggris".FKIP Universitas Kanjuruhan Malang. Malang

Sugihartono, dkk. 2007. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Thobroni., M. 2016.Belajar & Pembelajaran: Teori dan Praktik. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Ula., S. 2013. Buku Pintar Teori-teori Manajemen Pendidikan Efektif. Yogyakarta: Berlian.

Wassahua, S. 2016. "Analisis Gaya Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Materi Himpunan Siswa Kelas VII SMP Negeri Karang Jaya Kecamatan Namlea Kabupaten Buru". Jurnal Matematika Dan Pembelajarannya 2016. Vol. 2, No. 1. ISSN 2303-0992.

Widiasworo., E. 2017. Smart Study. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Downloads

Published

2021-08-14

How to Cite

Nabela, D., Kasiyun, S., Rahayu, D. W., & Akhwani, A. (2021). Analisis Gaya Belajar Peserta Didik Berprestasi selama Pandemi Covid-19 dalam Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2653–2663. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1301

Issue

Section

Articles

Citation Check