Meningkatkan Hasil Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan menggunakan Media Powtoon selama Pembelajaran Jarak Jauh di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1595Keywords:
pendidikan kewarganegaraan, Powtoon, pembelajaran jarak jauhAbstract
Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis perbandingan hasil belajar siswa ketika materi pembelajaran diberikan berupa tulisan atau menggunakan media Powtoon. Penelitian ini mengkolaborasikan metode penelitian kualitatif berbasis studi pustaka dengan penelitian kualitatif berbasis studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lebih banyak siswa yang mengalami peningkatan hasil pembelajaran ketika menggunakan media Powtoon. Alasannya karena siswa lebih senang menggunakan media Powtoon dibandingkan hanya membaca materi saja. Penelitian ini dapat berguna bagi pembaca terutama guru agar dapat meningkatkan hasil belajar siswa apalagi pada masa Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).
References
Aksoy, G. (2012). The Effects of Animation Technique on the 7th Grade Science and Technology Course. Creative Education, 03(03), 304–308. https://doi.org/10.4236/ce.2012.33048
Apiarohmat, A. (2017). Penggunaan Model Pembelajaran Think, Pair, and Share untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa dalam Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (Penelitian Tindakan Kelas Pada Materi Hak Asasi Manusia Di Kelas Xi Ipa Sman 1 Katapang) (Doctoral Dissertasion, FKI.
Apriliani, M. A., Maksum, A., Wardhani, P. A., Yuniar, S., & Setyowati, S. (2021). Pengembangan media pembelajaran PPKn SD berbasis Powtoon untuk mengembangkan karakter tanggung jawab. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 129. https://doi.org/10.30659/pendas.8.2.129-145
Ardiansyah, H., Sindu, I. G. P., & Putrama, I. M. (2019). Pengembangan Video Pembelajaran PPKn Untuk Pengenalan Suku Dan Budaya Indonesia (Studi Kasus : Kelas IV Madrasah Ibtidaiyah Negeri Singaraja). Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), 8(2), 319. https://doi.org/10.23887/karmapati.v8i2.18386
Ashifa, R., & Dewi, D. A. (2021). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Sebagai Strategi Pembangunan Karakter Bangsa Di Era Globalisasi. Academy of Education Journal, 12(2), 215–226. https://doi.org/10.47200/aoej.v12i2.682
Aziz, F. (2020). Pengembangan Cerpen Tematik Tema Menyayangi Tumbuhan Dan Hewan Menggunakan Aplikasi Powtoon Berbasis Video. Dimar, 2(1), 035–052.
Creswell, J. (2018). Educational Research. Planning, conducting, and evaluating quantitative and qualitative research. Pearson-Prentice Hall.
Damri, M. (2020). Pendidikan Kewarganegaraan. Prenada Media.
Daryono. (2011). Pengantar Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Jakarta: Rineka Cipta.
Fitriyani, N. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Audio-Visual Powtoon Tentang Konsep Diri Dalam Bimbingan Kelompok Untuk Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 6(1), 104–114.
Izma, T., dan Kesuma, V. Y. . (2019). Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Membangun Karakter Bangsa. Didaktika: Jurnal Ilmu Kependidikan, 17(1), 84-92. https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/didaktika/article/view/2419
Kholilurrohmi, I. (2017). Efektivitas Penerapan Media Pembelajaran Video Powtoon Pada Mata Pembelajaran Kimia Terhadap Motivasi dan Prestasi Belajar Peserta Didik Kelas X Semeseter 1 SMAN 1 Plere, Skripsi. Yogyakarta : Univ. Negeri Yogyakarta.
Murti, S. (2015). Eksistensi Penggunaan Bahasa Indonesia di Era Globalisasi. Parole (Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia), 1(2), 177–184. http://repository.unib.ac.id/11123/1/18-Sri Murti.pdf
Muthmainnah, A. (2021). Pengaruh Gawai Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Sekolah Dasar Selama Pembelajaran Jarak Jauh. Jurnal Elementary: Kajian Teori Dan Hasil Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar, 4(2), 121–124. http://journal.ummat.ac.id/index.php/elementary/article/view/4725
Nisa, N., & Dewi, D. A. (2021). Pancasila Sebagai Dasar dalam Kebebasan Beragama. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(1), 890–896.
Ponza, P. J. R., Jampel, I. N., & Sudarma, I. K. (2018). Pengembangan Media Video Animasi Pada Pembelajaran Siswa Kelas Iv Di Sekolah Dasar. Jurnal EDUTECH Universitas Pendidikan Ganesha, 6(1), 9–19.
sahbudin, S. (2020). Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Pada Mata Pelajaran Ppkn Melalui Model Problem Based Learning Di Sma Negeri 2 Lambu Kabupaten Bima Tahun 2018/2019. http://repository.ummat.ac.id/1000/
Sholihah, I. N., & Handayani, T. (2020). Pemanfaatan Powtoon Sebagai Media Bimbingan Klasikal Pada Pembelajaran Jarak Jauh (Pjj). PD ABKIN JATIM Open Journal, 50–58. https://ojs.abkinjatim.org/index.php/ojspdabkin/article/view/84
Sukiyasa, K., & Sukoco, S. (2013). Pengaruh media animasi terhadap hasil belajar dan motivasi belajar siswa materi sistem kelistrikan otomotif. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(1), 126–137. https://doi.org/10.21831/jpv.v3i1.1588
Tirtoni, F. (2016). Pembelajaran PKn Di Sekolah Dasar: Inovasi Melalui strategi Habituasi dan Program Kegiatan Sekolah Berkarakte.
Winarno. (2020). Paradigma Baru Pendidikan Kewarganegaraan Panduan Kuliah di Perguruan Tinggi. Bumi Aksara.
Wiyono, H. (2012). Pendidikan karakter dalam bingkai pembelajaran di sekolah. Civis, 2(2).
Yulia, D., & Ervinalisa, N. (2017). Pengaruh Media Pembelajaran Powtoon Pada Mata Pelajaran Sejarah Indonesia Dalam Menumbuhkan Motivasi Belajar Siswa Iis Kelas X Di Sma Negeri 17 Batam Tahun Pelajaran 2017/2018. HISTORIA: Jurnal Program Studi Pendidikan Sejarah, 2(1), 15–24. https://doi.org/10.33373/his.v2i1.1583
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).