Urgensi Nilai dan Moral dalam Upaya Meningkatkan Pendidikan Karakter Melalui Pembelajaran Pkn di Sekolah Dasar

Authors

  • Azahra Dewanti Galuh Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Delia Maharani Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Latifah Meynawati Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Dinie Anggraeni Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Yayang Furi Furnamasari Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1598

Keywords:

values, morals, character education, civic education

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan agar mengetahui seberapa besar urgensi terkait nilai dan moral dalam mengupayakan untuk meningkatkan Pendidikan Karakter melalui pembelajaran PKn di Sekolah Dasar. Penulis mengambil judul mengenai upaya meningkatkan Pendidikan Karakter melalui penanaman nilai moral karena pada saat ini kita sudah sering melihat merosotnya atau lunturnya sopan santun yang dimiliki oleh peserta didik di jenjang Pendidikan manapun, terutama pada jenjang Sekolah Dasar. Metode yang digunakan merupakan studi literatur, yang dimana penulis membaca dan mencari topik dari berbagai sumber seperti jurnal, buku, ataupun sumber yang lainnya yang dirasa relevan. Pendidikan formal merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan agar menambah luas wawasan dan pengetahuan, mengetahui sopan santun, memahami karakter yang baik, dan lain sebagainya. Salah satu mata pelajaran yang terdapat di pendidikan formal ini yaitu pembelajaran PKn, di dalam pembelajaran PKn ini sangatlah memberikan dampak positif. Karena di dalam PKn ini tidak hanya mengenai kewarganegaraan saja melainkan terdapat penanaman nilai dan moral maka sangat berdampak positif atas keberlangsungan dalam upaya meningkatkan nilai dan moral bagi siswa Sekolah Dasar

References

Abidin, R. fajar. (2015). Peran Guru Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Mengembangkan Kecerdasan Moral Siswa. Jurnal Kultur Demokrasi, 3(1).

Agus, A. A. (2015). Pendekatan Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Pendidikan Nilai Moral di Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran, Penenlitian Ilmu-Ilmu Sosial, Hukum, Dan Pengajarannya, 10(1), 36–41.

Alawi, A. H. I. (2019). Pendidikan Penguatan Karakter Melalui Pembiasaan Akhlak Mulia (Studi SD IT Asy Syifa Kota Bandung). Jurnal Qiro’ah, 9(1), 17–29.

Edi Widianto. (2015). Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Dalam Keluarga. PG-PAUD Trunojoyo, 2(1), 31–39.

Elmubarok, Z. (2008). Membumikan Pendidikan Nilai. Alfabeta.

Fathurrohman, F. (2019). Implementasi Pendidikan Moral Di Sekolah Dasar. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar, 3(1), 79–86. https://doi.org/10.21067/jbpd.v3i1.2929

Ibda, F. (2012). Pendidikan Moral Anak Melalui. Jurnal Ilmiah DIDAKTIKA, XII(2), 338–347.

Juliardi, B. (2015). Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Pendidikan Kewarganegaraan. Jurnal Bhinneka Tunggal Ika. Jurnal Civic Hukum, 2(2), 3. https://doi.org/10.22219/jch.v1i1.10457

Kusumawati, Y. (2017). Urgensi Nilai dan Moral Sebagai Subteori Pembelajaran PKn DI SD. EL-Muhbib: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Dasar, 1(2), 54–63. https://doi.org/10.52266/el-muhbib.v1i2.150

Meinarno, E. A., & Mashoedi, S. F. (2013). Pembuktian kekuatan hubungan antara nilai-nilai pancasila dengan kewarganegaraan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 1(1), 12–22.

Muhammad, A. R. (2017). Lingkungan pendidikan dalam implementasi pendidikan karakter. Jurnal Pendidikan UNIGA, 8(1), 112–119. https://doi.org/10.1177/002218568402600108

Murtado, M., & Dkk. (2021). Kajian Pembelajaran PKn MI / SD. Kajian Pembelajaran PKn MI, 1–121.

Narwanti, S. (2011). Pendidikan Karakter. Familia.

Nurgiyantoro, B. (2010). Teori Pengkajian Fiksi. Universitas Gadjah Mada Press.

Nurkholis. (2013). Pendidikan Dalam Upaya Memajukan Teknologi Oleh: Nurkholis Doktor Ilmu Pendidikan, Alumnus Universitas Negeri Jakarta Dosen Luar Biasa Jurusan Tarbiyah STAIN Purwokerto. 1(1), 24–44.

Pratomo, W. (2016). Memahami Pendekatan dan Habituasi PKn Sebagai Pendidikan Nilai dan Moral Bagi Guru di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Ke SD An, 2(2), 1–8.

Puspita, D. (2014). Integrasi Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan untuk Mengembangkan Karakter Siswa. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 23(1), 58–68.

Ruslan, Rosma Elly, N. A. (2016). Penanaman Nilai-Nilai Moral Pada Siswa di SD Negeri Lampeuneurut. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Prodi PGSD FKIP Unsyiah, 1(1), 68–77. http://jim.unsyiah.ac.id/pgsd/article/viewFile/431/262

S., Udin , M. A., W. (2013). Hakikat,Fungsi, Dan Tujuan Pendidikan Kewarganegaran Di Sd. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Salfia, N. (2015). Nilai Moral dalam Novel 5 CM Karya Donny Dhirgantoro. Jurnal Humanika, 15(15), 3.

Samrin, S. (2016). Pendidikan Karakter (Sebuah Pendekatan Nilai). Jurnal Al-Ta’dib, 9(1), 120–143.

Sudrajat, A. (2011). Mengapa Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Karakter, I(1), 47–58. https://doi.org/10.21831/jpk.v1i1.1316

Sulastri. (2018). Strategi Pengembangan Metode Pembelajaran Pendidikan KEwarganegaraan Dalam Upaya Menanamkan Nilai-Nilai Moral Di Sekolah Menengah Pertama Pelepat Ilir. Pakar Pendidikan, 16(2), 59–66.

Tanshil, S. wahyuni. (2012). Model pembinaan pendidikan karakter pada lingkungan pondok pesantren dalam membangun kemandirian dan disiplin santri. In Penelitian Pendidikan (Vol. 13, Issue 2, pp. 1–18).

Downloads

Published

2021-10-18

How to Cite

Galuh, A. D., Maharani, D., Meynawati, L., Anggraeni, D., & Furnamasari, Y. F. (2021). Urgensi Nilai dan Moral dalam Upaya Meningkatkan Pendidikan Karakter Melalui Pembelajaran Pkn di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 5169–5178. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1598

Issue

Section

Articles

Citation Check