Implementasi Nilai Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan Model Pembelajaran Role Playing di Sekolah Dasar

Authors

  • Solihin Ichas Hamid Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Dinie Anggraeni Dewi Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Andika Rizky Nugraha Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Wahdini Rohmah Jaelani Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia
  • Yessi Vichaully Universitas Pendidikan Indonesia, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1602

Keywords:

Nilai Persatuan, Kesatuan Bangsa, Role Playing.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa penting penanaman nilai persatuan dan kesatuan di lingkungan sekolah dasar serta implementasi menggunakan metode role playing, menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dengan instrumen kuesioner dan teknik analisis data deskriptif, dari hasil angket yang peneliti dapatkan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 48 orang atau 87,3% dari total 55 responden menyatakan bahwa nilai persatuan dan kesatuan penting untuk ditanamkan di lingkungan sekolah dasar. Kemudian, sebanyak 44 responden atau 80% dari total responden, menyatakan bahwa nilai persatuan dan kesatuan mulai ditanamkan sejak kelas 1 SD, hal ini membuktikan bahwa nilai tersebut perlu ditanamkan pada siswa sejak dini. Selain itu, sebanyak 28 orang atau sebanyak 50,9% dari total 55 responden menyatakan bahwa metode role playing cocok untuk digunakan dalam penerapan nilai persatuan dan kesatuan

References

Agus, A. A. (2016). Integrasi Nasional Sebagai Salah Satu Parameter Persatuan dan Kesatuan Bangsa Negara Republik Indonesia. Jurnal Sosialisasi: Jurnal Hasil Pemikiran, Penelitian Dan Pengembangan Keilmuan Sosiologi Pendidikan, 19–26.

Al-Farisi, L. S. (2020). POLITIK IDENTITAS: Ancaman Terhadap Persatuan dan Kesatuan Bangsa dalam Negara Pancasila. ASPIRASI, 10(2), 77–90.

Annurua, Q. A., & Nurani, F. (n.d.). Tanggung Jawab Dalam Menjaga Persatuan Dan Kesatuan Bangsa Indonesia.

Budianto, A. (2021). Pengembangan bahan ajar dengan pendekatan contextual teaching and learning (ctl) berbantu android untuk meningkatkan hasil belajar materi nilai persatuan dan kesatuan bagi siswa kelas v sdn bulak rukem ii surabaya. Jurnal education and development, 9(1), 239.

Jaelani, W. R., & Dewi, D. A. (2021). Peran Pendidikan Kewarganegaraan Dalam Menghadapi Degradasi Moral di Lingkungan Sekolah. Rhizome: Jurnal Kajian Ilmu Humaniora, 1(10).

Khasanah, K., & Handayani, W. (2012). Kualitas Tidur Lansia Balai Rehabilitasi Sosial “MANDIRI†Semarang. Jurnal Keperawatan Diponegoro, 1(1), 189–196.

Kristin, F. (2018). Meta-analisis pengaruh model pembelajaran role playing terhadap hasil belajar IPS. Refleksi Edukatika: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 8(2).

Mardalena, D. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Role Playing untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas VI Sekolah Dasar. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1), 128–136.

Muri, Y. (2014). Metode Penelitian, Kuantitatif, Kualitatif, Dan Penelitian Gabungan. Jakarta. Prenadia.

Nugraha, A. R., & Dewi, D. A. (2021). Hubungan Pendidikan Kewarganegaraan Dengan Pancasila: Wujud Implementasi Nilai Pancasila. Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), 4(1), 247–256.

Paksi, H. P. (n.d.). Pengaruh Metode Dilemma Story Terhadap Penerapan Nilai-nilai Persatuan Dan Kesatuan Kelas 5 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran PPKn di MI Muhammadiyah 6 Gresik.

Pattilouw, F. (2016). Fenomena Keberagamaan Di Indonesia. STUDI ISLAM, 5(1).

Suarsana, I. B. P., Lasmawan, W., & Marhaeni, A. (2013). Pengaruh Metode Pembelajaran Bermain Peran Berbantuan Asesmen Kinerjaterhadap Hasil Belajar IPS Dan Motivasi Berprestasi Kelas V Sdn Gugus II Laksamana Jembrana. Ganesha University of Education.

Syarbaini, S. (2010). Implementasi Pancasila melalui pendidikan kewarganegaraan. Graha Ilmu.

Tarigan, A. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Role Playing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa Kelas III SD Negeri 013 Lubuk Kembang Sari Kecamatan Ukui. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(3), 102–112.

Uno, H. (2012). Model Pembelajaran. Bumi Aksara.

Vichaully, Y., & Dewi, D. A. (2021). Penerapan Nilai Demokrasi di Kelas Sekolah Dasar Sebagai Bentuk Bagian Dari Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Rhizome: Jurnal Kajian Ilmu Humaniora, 1(11).

WJS, P. (2003). Kamus Besar Umum Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Yulianto, A., Nopitasari, D., Qolbi, I. P., & Aprilia, R. (2020). Pengaruh Model Role Playing Terhadap Kepercayaan Diri Siswa Pada Pembelajaran Matematika SMP. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 3(1), 97–102.

Yunita, T. (2021). PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM MENGUATKAN INTEGRASI BANGSA. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha, 9(2), 282–290.

Downloads

Published

2021-11-13

How to Cite

Hamid, S. I., Dewi, D. A., Nugraha, A. R., Jaelani, W. R., & Vichaully, Y. (2021). Implementasi Nilai Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan Model Pembelajaran Role Playing di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 5731–5738. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1602

Citation Check