Penanaman Karakter Smart Young And Good Citizen untuk Anak Usia Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1614Keywords:
karakter, anak usia sekolah dasar, warga negara muda yang cerdas dan baikAbstract
Generasi bangsa yang cerdas dan memiliki akhlak baik serta berkepribadian Indonesia dapat diwujudkan melalui pendidikan karakter. Suatu bangsa agar mempunyai karakter, pembalajaran PKn sangat dibutuhkan khususnya anak usia dasar untuk menumbuhkan sikap warga negara yang diharapkan bangsa dan bertujuan untuk membentuk karakter siswa untuk bersikap, bertindak, berfikir, berinteraksi, dan berkembang, berpartisipasi aktif, serta mempunyai tanggung jawab diri dan lingkungannya, masyarakat, juga dalam berbangsa dan bernegara. Penelitian berjudul “Penanaman Karakter Smart Young And Good Citizen Untuk Anak Usia Sekolah Dasar† dengan tujuan untuk menanamkan karakter sebagai warga negara yang baik. Dalam pembelajaran PKn, terdapat suatu target utama yakni sebagai bekal pengetahuan, membina sikap dan perilaku, serta latihan keterampilan menjadi warga negara yang demokratis, taat asas, dan taat hukum dalam kehidupan lingkungan masyarakat. Warga negara muda merupakan calon pemimpin masa depan, maka dari itu penanaman karakter perlu dibekali sejak dini hal ini sangat penting dan menjadi suatu kewajiban untuk terus menerus dilakukan oleh keseluruhan warga negara untuk harapan dan masa depan bangsa Indonesia. Warga negara yang mempunyai keterampilan dan sikap akan menjadikan dirinya sebagai warga negara yang berkomitmen. Maka dari itu, pentingnya pembelajaran PKn untuk membangun genarasi muda smart and good citizen. Penelitian ini akan dilakukan dengan metode studi literatur yang mana penelitian artikel ini berbasis pada jurnal, buku, dan lain lain
References
Amanullah, M. A., Nunuk, S., & Tri, A. D. (2019). Pendidikan Kewarganegaraan (Citizenship) sebagai Sarana Mewujudkan Warga Negara yang Beradab (Good Citizenship). Seminar Nasional Pendidikan Pengembangan Kualitas, 66–72.
Haliza, V. N., & Dewi, D. A. (2021). Pendidikan Kewarganegaraan dalam Menjawab Tantangan Masa Depan Bangsa Ditengah Arus Globalisasi. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 3(2), 1–8. https://doi.org/10.31004/jpdk.v3i2.1615
Hartini, S., Siregar, M., & Arifi, A. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter di MTs Negeri Kabupaten Klat. Al-Asasiyya: Journal of Basic Education, 4(1), 14–29.
Kamila, jenisa T., & Dewi, D. A. (2021). Pentingnya Mengenalkan Pancasila Dan Contoh Penerapan Nilai – Nilai Pancasila Sejak Anak Berusia Dini. Indonesian Journal of Mustidisiplinary Islamic Studies, 2(2), 81–92.
Khaulani, F., S, N., & Irdamurni, I. (2020). Fase Dan Tugas Perkembangan Anak Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 7(1), 51. https://doi.org/10.30659/pendas.7.1.51-59
L, S. (2019). Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Pendidikan Nilai dan Pendidikan Hukum dalam Mewujudkan Warga Negara yang Cerdas dan Baik (Smart and Good Citizen). Supremasi: Jurnal Pemikiran, Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, Hukum Dan Pengajarannya, 14(2).
Ma’mur, J. (2016). Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah. Diva Press.
Muchtarom, M. (2017). Pendidikan Karakter Bagi Warga Negara Sebagai Upaya Mengembangkan Good Citizen. Pkn Progresif, 12(1), 543–552.
Putri, R., Lestari, A., Dewi, D. A., Pendidikan, U., Kampus, I., Cibiru, D., Guru, P., & Dasar, S. (2021). SEBAGAI SMART AND GOOD CITIZEN DI ERA DISRUPSI Rizka Putri Ayuning Lestari Fajar , Dinie Anggraeni Dewi Abstrak. 6(1), 79–92.
Putri, S. B., & Dewi, D. A. (2021). Reaktualisasi Pendidikan Kewarganegaraan bagi Generasi Milenial. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 3(2).
S, L. A. (2020). Tantangan Pendidikan Kewarganegaraan pada Revolusi 4.0. Ensiklopedia Social Review, 2(3), 333–339.
Samani, M., & Hariyanto. (2012). Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Remaja Rosdakarya.
Samsuri. (2011). Pendidikan Kewarganegaraan sebagai Wahana Membangun Karakter Warga Negara Demokratis. In Pendidikan Karakter dalam Perspektif Teori dan Praktik (pp. 356–383). UNY Press.
Santika, I. G. N., Kartika, I. M., & Rini Wahyuni, N. W. (2019). Pendidikan Karakter: Stusi Kasus Peranan Keluarga terhadap Pembentukan Karakter Anak Ibu Sunah di Tanjung Benoa. Jurnal Kajian Pendidikan Widya Accarya FKIP Universitas Dwijendra, 10(1).
Sardiman, A. M. (2020). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. PT RajaGrafindo Persada.
Wibowo, A. (2012). Pendidikan Karakter: Strategi Membangun Karakter Bangsa Berperadaban. Pustaka Pelajar.
Winarno. (2012). Karakter Warga Negara yang Baik dan Cerdas. Pkn Progresif, 7(1), 54–62.
Winarno. (2013). Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan: Isi, Strategi, dan Penilaian (1st ed.). Bumi Aksara.
Winataputra, U. S. (2016). Posisi Akademik Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) dan Muatan/Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) dalam Konteks Sistem Pendidikan Nasional. Jurnal Moral Kemasyarakatan, 1(1), 15–36.
Zubaedi. (2011). Desain Pendidikan Karakter. Kencana Prenada Media Group.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).