Strategi Guru untuk Mencapai Tujuan Pembelajaran pada Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2287Keywords:
Strategi Guru, Tujuan Pembelajaran, Pembelajaran MatematikaAbstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi pembelajaran yang dilakukan guru dalam mencapai tujuan pembelajaran matematika, dan hal apa yang menjadi perhatian guru dalam menentukan strategi pembelajaran tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis studi kasus. Kegiatan pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan wawancara. Sumber data dalam penelitian ini yaitu guru kelas V. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa dalam mencapai tujuan pembelajaran matematika, terlebih dahulu dilakukan dengan merancang strategi pembelajaran yang akan diterapkan dalam pelaksanaan. Pada kegiatan pelaksanaan pembelajaran, guru menjalankan perencanaan yang telah dibuat dengan baik, selain itu terdapat beberapa strategi pembelajaran yang terjadi secara spontan di luar perencanaan. Sedangkan dalam evaluasi strategi pembelajaran, guru melakukan penilian dengan memberikan tes kepada peserta didik di akhir kegiatan pembelajaran. Dalam menentukan startegi tersebut guru memperhatikan karateristik peserta didik dan alokasi waktu yang dibutuhkan. Pada proses pembelajaran, terlihat bahwa peserta didik sangat berantusias untuk mengikuti kegiatan pembelajaran serta hasil belajar yang diperoleh peserta didik juga cukup baik sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai.
References
Almira, A. (2014). Pembelajaran Matematika SD dengan Menggunakan Media Manipulatif. Forum Pedagogik, 05(01), 78–79.
Amri, R. F., & Ratnawuri, T. (2016). Pengaruh Penggunaan Strategi Pembelajaran Peningkatan Kemampuan Berpikir (SPPKB) Terhadap Hasil Belajar Kewirausahaansiswa Kelas XI Semester Genap SMK Muhammadiyah 2 Metro T.P 2015/2016. JurnalPendidikanEkonomi UM Metro, 4(1), 49.
Darmansyah. (2012). Bahan Ajar Strategi Pembelajaran.
Hamzah, A., & Muhlisrarini. (2016). Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika. PT RajaGrafindo Persada.
Hamzah, B. U. (2008). Model Pembelajaran. Bumi Aksara.
Kholil, M., & Zulfiana, S. (2020). Faktor-Faktor Kesuitan Belajaran Matematika Siswa Madrasah Ibtidaiyah Da’watul Falah Kecamatan Tegaldlimo Kabupaten Banyuwangi. Jurnal of Primary Education, 1(2), 153.
Kuntarto, E. (2013). Pembelajaran Calistung. https://repository.unja.ac.id/634/
Kuntarto, Eko, Alirmansyah, & Kurniawan, A. R. (2019). Kemampuan Mahasiswa PGSD Merancang dan Melaksanaka Pembelajaran Berbasis High Order of Thingking Skills. Jurnal Kiprah, 7(2), 172–1.
Kuntarto, Eko, & Asyhar, R. (2016). Pengembangan Model Pembelajaran Blended Learning pada Aspek Learning Design dengan Platform Media Sosial Online Sebagai Pendukung Perkuliahan Mahasiswa. 8.
Leonard. (2015). Kompetensi Tenaga Pendidik di Indonesia: Analisis Dampak Rendahnya Kualitas SDM Guru dan Solusi Perbaikannya. Jurnal Formatif, 5(3), 192.
Majid, A. (2014). Strategi Pembelajaran. PT Remaja Rosdakarya.
Mu’awanah. (2011). Strategi Pembelajaran Pedoman untuk Guru dan Calon Guru. STAIN Kediri Press.
Murti, R. C. (2009). Meningkatkan Kemampuan Matematika di Sekolah Dasar dengan Menggunakan Model Pembelajaran Sosiokultur. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 2(2), 167.
Oviana, W. (2018). Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Berbasis Pendekatan Saintifik oleh Guru SD dan MI di Kota Sabang. Jurnal Pendidikan, 7(1), 4.
Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Kencana Prenadamedia Group.
Sholeh, M. (2019). Pengembangan Media Pop-Up Book Berbasis Budaya Lokal Keberagaman Budaya Bangsaku Siswa Kelas IV Sekolah Dasa. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 4(1), 138–139.
Sugiyono. (2019). Matode Penelitian Pendidikan (3rd ed.). ALFABETA.
Sutikno, M. S. (2021). Strategi Pembelajaran. Penerbit Adab.
Wandini, R. R. (2019). Pembelajaran Matematika untuk Calon Guru MI/SD. CV.Widya Puspita.
Yona, S. (2006). Penyusunan Studi Kasus. Jurnal Keperawatan Indonesia, 10(2), 76–80.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).