Analisis Miskonsepsi pada Materi Fotosintesis dengan Menggunakan Peta Konsep pada Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Dhita Dwilestari Universitas muhammadiyah Surakarta, Indonesia
  • Anatri Desstya Universitas muhammadiyah Surakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2611

Keywords:

miskonsepsi, fotosintesis, peta konsep

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi miskonsepsi yang terjadi pada materi fotosintesis dan faktor penyebab terjadinya, dengan menggunakan peta konsep pada siswa SD Negeri 1 Gatak Ngawen Klaten. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 1 Gatak yang berjumlah 14 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan tes berbasis peta konsep, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dengan keabsahan data diperoleh melalui triagulasi metode dan triagulasi sumber data. Hasil yang telah dilakukan menunjukan bahwa, siswa dapat mereduksi miskonsepsi menggunakan Peta Konsep ini. Konsepsi (pemahaman) paling rendah yaitu pada konsep Proses Fotosintesis membutuhkan cahaya, sedangkan konsepsi paling tinggi yaitu pada konsep Produk yang dihasilkan dari proses Fotosintesis. Sumber atau penyebab dari miskonsepsi yang dialami oleh siswa SD Negeri 1 Gatak antara lain berasal dari prakonsepsi mereka sendiri sebesar 53,54%, dan sebesar 46,46% miskonsepsi bersumber dari bahan ajar. Tambahan lain dari mereka adalah terkadang guru menjelaskan materi kepada siswa kurang bervariasi sehingga menyebabkan mereka sulit untuk memahami materi yang diajarkan oleh guru serta guru lebih cenderung suka memaparkan materi tanpa melakukan prakteknya.

References

Achjar, C. H. L. (2008). Pembelajran Berbasis Fitrah. Jakarta : PT Balai Pustaka

Adelina, S. (2018). Analisis Miskonsepsi Siswa pada Konsep Materi Sistem Saraf Manusia dengan menggunakan Peta Konsep Kelas XI MIPA SMA, Prosiding Seminar Nasional Biologi dan Pembelajaran, ISSN 2656-1670.

Anwar, C. (2014). Hakikat Manusia Dalam Pendidikan. Sebuah Tinjauan Filosofis. Yogyakarta: SUKA-Press.

Clara, S. H. (2013). Miskonsepsi Siswa Kelas Rangkap SDN 47 Sekadau pada Materi Sifat dan Perubahan Wujud Benda. JPPK: Journal of Equatorial Education and Learning, 2(10).

Dahar, R. W. (2014). Teori-Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Erlangga.

Darmawangsa, R. (2017). Pengembangan Instrumen Sikap Siswa Sekolah Menengah Atas Terhadap Mata Pelajaran Fisika. Universitas Jambi : Jambi.

Fathurroman, M . (2017). Modern, Belajar dan Pembelajaran : Konsep Dasar, Inovasi Dan Teori Pembelajaran. Yogyakarta: garudhawaca

Hamalik, O. (2011). Proses Belajar Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara.

Juhji. (2017). Upaya Mengatasi Miskonsepsi Siswa pada Materi Sistem Saraf Melalui Penggunaan Peta Konsep. Jurnal Formatif : Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(1), 33–39.

Khairaty, N. I. (2018). Identifikasi Miskonsepsi Siswa pada Materi Sistem Peredaran Darah dengan menggunakan Three-tier test di kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Bontonompo. Jurnal Nalar Pendidikan, 6(1), 7-13.

Kurniawan, D.A., Astalini. A., Darmaji. D., & Melsayanti. R. (2019). Students’ attitude towards natural sciences. International Journal of Evaluation and Research in Education (IJERE), 8(3), pp. 455~460, ISSN: 2252-8822, DOI: 10.11591/ijere.v8i3.16395.

Labibah, R.M & Ernawati. T. (2017). Pengaruh Penggunaan Peta Konsep Terhdap Hasil Belajar IPA ditinjau dari Kemampuan Berpikir Kritis. Jurnal Ilmiah Pendidikan, 4(2), pp 19-25.

Manili, D. M.C.I.W., Subagia., & Citrawathi.D. M. (2021). Analisis Pengelolaan Pembelajaran IPA pada Masa Pandemi Covid-19 di SMP. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran, 5(2). pp 362-375, E-ISSN: 2615-6091; P-ISSN: 1858-4543.

Masrifah, & Nataline, I. (2020). Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Fisika Pada Konsep Benda Dan Sifatnya. Jornal Pedagogik, 7(2).

Roosyanti, A. (2017). Identifikasi Miskonsepsi Konsep Fotosintesis Melalui Two-Tier Diagnostic Test dan Wawancara Diagnostik. Jurnal Kependidikan Dasar Islam Berbasis Sains, 2 (2).

Suparno, P. (2013). Miskonsepsi Dan Perubahan Konsep Dalam Pendidikan Fisika. Jakarta: Pt Gramedia Widiasarana Indonesia.

Waseso, H. P. (2017). Studi Kritis terhadap Kurikulum MI/SD 2013. TERAMPIL Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar, 4(1).

Yuliati, Y. (2017). Miskonsepsi Siswa pada Pembelajaran IPA serta Remediasinya. Jurnal Bio Education, 2(2), pp.50-58, ISSN: 2541-2280.

Zelhendri, S. (2017). Dasar-Dasar Ilmu Pendidikan Depok: KENCANA

Downloads

Published

2022-03-18

How to Cite

Dwilestari, D., & Desstya, A. (2022). Analisis Miskonsepsi pada Materi Fotosintesis dengan Menggunakan Peta Konsep pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 3343–3350. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2611

Issue

Section

Articles

Citation Check