Pemanfaatan Google Apps for Education (GAFE) sebagai Media Pembelajaran Sekolah Dasar

Authors

  • Ignasius Putera Setiahati Universitas Katolik Musi Charitas, Indonesia
  • Ria Triayomi Universitas Katolik Musi Charitas, Indonesia https://orcid.org/0000-0001-5061-966X
  • Sukarman Sukarman Universitas Katolik Musi Charitas, Indonesia
  • Stefanus Setyo Wibagso Universitas Katolik Musi Charitas, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2751

Keywords:

GAFE, pembelajaran daring, sekolah dasar.

Abstract

Memilih media pembelajaran online perlu cermat dan tepat sesuai dengan kemampuan pendidik dan kebutuhan serta karakter peserta didik. Aplikasi Google untuk pendidikan adalah salah satu media online yang banyak pakai para pengajar dalam melakukan pembelajaran online termasuk guru Sekolah Dasar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui sejauh mana penggunaan GAFE (google apps for education) bagi para guru di SD Xaverius 9 Palembang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan 24 guru sekolah dasar sebagai subjek penelitian. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, kuesioner, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang diggunakan adalah reduksi, penyajian, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yang didapat adalah aplikasi Google sangat membantu dalam proses pembelajaran online. Aplikasi google yang paling sering digunakan adalah google meet, google classroom, google forms di mana sebanyak 24 guru menggunakan atau sebasar 100% responden. Aplikasi google yang jarang digunakan oleh guru SD Xaverius 9 adalah google slide, google calender, google doc. Alasannya beberapa guru tidak mengerti fungsi aplikasi itu dan sudah terbiasa dengan aplikasi lainnya pada Microsoft.  

References

Alim, N., Linda, W., Gunawan, F., & Saad, M. S. M. (2019). The effectiveness of Google classroom as an instructional media: A case of state islamic institute of Kendari, Indonesia. Humanities and Social Sciences Reviews, 7(2). https://doi.org/10.18510/hssr.2019.7227

Anshori, F. al, & Syam, S. (2018). Pengaruh Penggunaan Aplikasi Google Slide Terhadap Minat Bertanya Mahasiswa Pendidikan Biologi. Jurnal Pendidikan Biologi, 3(2).

Endah Andayani. (2021). Efektivitas Berbagai Macam Fitur Google Sebagai Media Pembelajaran Program Studi Pendidikan Ekonomi. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan IPS, 15(2).

Fauziyah, N. (2020). Dampak Covid-19 Terhadap Efektivitas Pembelajaran Daring Pendidikan Islam. Al-Mau’Izhoh, 2(2).

Fitriningtiyas, D. A., Umamah, N., & Sumardi. (2019). Google classroom: As a media of learning history. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 243(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/243/1/012156

Lestari, I. D. (2021). Pemanfaatan Aplikasi Google sebagai Media Pembelajaran pada Mata Kuliah Pancasila. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 6(1). https://doi.org/10.30998/sap.v6i1.9312

Mukhtar, M., Mustika, I. W., & Setiawan, N. A. (2015). Perancangan Sistem Penjadwalan untuk Manajemen Penggunaan Ruangan Berbasis Google Calendar. ReTII.

Parianthana, P. E., Wirawan, I. M. A., & Arthana, I. K. R. (2018). Integrasi Sistem Penjadwalan Kuliah dengan Google Calendar Serta Notifikasi Telegram. Seminar Nasional Pendidikan Teknik Informatika (SENAPATI) Ke-9, September.

Purnama, S. J., & Pramudiani, P. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Google Slide pada Materi Pecahan Sederhana di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2440–2448. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1247

S. Permadi, A., & Rahmani, R. (2020). Analisis Penerapan Media Pembelajaran Google Apps For Education. Suluh: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 5(2). https://doi.org/10.33084/suluh.v5i1.1314

Septantiningtyas, N. (2018). Pengaruh Pembelajaran Jarak Jauh Dengan Aplikasi Google Class Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. Edureligia; Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(2). https://doi.org/10.33650/edureligia.v2i2.714

Sutrisno, S. (2020). Peningkatan aktivitas dan hasil belajar melalui pembelajaran online dengan google classroom di masa pandemi COVID-19. Jurnal Karya Ilmiah Guru, 5(1).

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2). https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113

Ulfah, N., & . S. (2019). Analisis Pendekatan Pembelajaran Mata Kuliah Wajib Umum Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan Di Perguruan Tinggi. Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan, 4(1), 22–33. https://doi.org/10.24269/jpk.v4.n1.2019.pp22-33

Yusron, R. M., Wijayanti, R., & Novitasari, A. T. (2020). Pelatihan Pembuatan Google Form bagi Guru SD Sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Masa Pandemi. Publikasi Pendidikan, 10(3). https://doi.org/10.26858/publikan.v10i3.15055

Downloads

Published

2022-05-26

How to Cite

Setiahati, I. P., Triayomi, R., Sukarman, S., & Wibagso, S. S. (2022). Pemanfaatan Google Apps for Education (GAFE) sebagai Media Pembelajaran Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 5416–5422. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2751

Issue

Section

Articles

Citation Check