Pengembangan Pembelajaran Kecakapan Hidup Berbasis Karakter Kewirausahaan pada Jenjang Sekolah Dasar

Authors

  • Muhammad Hasan Universitas Negeri Makassar, Indonesia
  • Nurul Azizah Universitas Negeri Makassar, Indonesia
  • Nurjannah Nurjannah Universitas Negeri Makassar, Indonesia
  • Nurdiana Nurdiana Universitas Negeri Makassar, Indonesia
  • Nur Arisah Universitas Negeri Makassar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2791

Keywords:

kecakapan hidup, karakter kewirausahaan.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengembangan pembelajaran kecakapan hidup berbasis karakter kewirausahaan pada jenjang pendidikan dasar. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif dengan menggunakan sistem coding. Teknik pengumpulan data dalam kajian ini dilakukan melalui observasi dan juga wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan guru di SDN 90 Mattumpu. Analisis data dengan sistem coding dilakukan dalam 2 tahap, yaitu initial coding dan focused coding. Hasil kajian ini menemukan bahwa guru di SDN 90 Mattumpu sudah mengetahui dan memahami pendidikan karakter kewirausahaan dan nilai-nilai kewirausahaan tetapi belum menerapkan secara maksimal. Temuan lain menunjukkan bahwa kepala sekolah dan guru SDN 90 Mattumpu mengakui bahwa nilai-nilai karakter kewirausahaan sangat penting untuk diterapkan kepada siswa-siswa agar mempunyai bekal dasar agar mereka mulai diperkenalkan dan tertarik dengan kegiatan berwirausaha. Pengembangan pembelajaran dalam persepktif pendidikan kewirausahaan pada jenjang pendidikan dasar diarahkan untuk pengembagan berbagai keterampilan akademik dan keterampilan sosial (soft skill) yang terinternalisasi dalam kecakapan hidup general.

References

Aima, M. H., Wijaya, S. A., Carawangsa, L., & Ying, M. (2020). Effect of Global Mindset and Entrepreneurial Motivation to Entrepreneurial Self-Efficacy and Implication to Entrepreneurial Intention. Dinasti International Journal of Digital Business Management, 1(2), 302-314.

Alonso, A. D., Kok, S. K., O'Brien, S., & Geneste, L. (2020). Understanding Entrepreneurial Deviance Through Social Learning and Entrepreneurial Action Theory: An Empirical Study. European Business Review, 32(1), 643-666.

Anjar, A., Siregar, M., Toni, Ritoga, M. K., Harahap, H. S., & Siregar, Z. A. (2020). Pengaruh Perilaku Inovatif terhadap Kinerja Kepala Sekolah Dasar di Kabupaten Labuhanbatu. Jurnal Education and Development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 8(3), 26-32.

Aryani, M., & Najwa, L. (2019). Peran Pendidikan Kewirausahaan Sebagai Upaya Pembentukan Karakter Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Visionary: Penelitian dan Pengembangan di Bidang Administrasi Pendidikan, 4(1), 1-4.

Bae, T. J., Qian, S., Miao, C., & Fiet, J. O. (2014). The Relationship Between Entrepreneurship Education and Entrepreneurial Intentions: A Metaâ€Analytic Review. Entrepreneurship: Theory and Practice, 38(2), 217-254.

Breslin, D., & Jones, C. (2014). Developing an Evolutionary/Ecological Approach in Enterprise Education. International Journal of Management in Education, 12(3), 433-444.

Charmaz, K. (2006). Constructing Grounded Theory: A Practical Guide through Qualitative Analysis. London: Sage Publications.

Elert, N., Andersson, F., & Wennberg, K. (2014). The Impact of Entrepreneurship Education in High School on Long-term Entrepreneurial Performance. Journal of Economic Behavior & Organization, 111(1), 209-223.

Floris, M., & Pillitu, D. (2019). Improving Entrepreneurship Education in Primary Schools: A Pioneer Project. International Journal of Educational Management, 33(6), 1148-1169.

Hasan, M. (2020). Literasi dan Perilaku Ekonomi: Transfer Pengetahuan Kewirausahaan dalam Perspektif Pendidikan Ekonomi Informal. Bandung: Media Sains Indonesia.

Hasan, M., Hatidja, S., Nurjanna, N., Guampe, F. A., Gempita, G., & Maruf, M. I. (2019). Entrepreneurship Learning, Positive Psychological Capital and Entrepreneur Competence of Students: a Research Study. Entrepreneurship and Sustainability Issues, 7(1), 425-437.

Hasan, M., Musa, C. I., Arismunandar, A., Tahir, T., & Azis, M. (2019). Entrepreneurship Education, Family Capital, and Family Business Performance in Makassar, South Sulawesi, Indonesia. International Journal of Scientific Development and Research (IJSDR), 4(6), 269-272.

Hasan, M., Shofa, N., Thaief, I., Ahmad, M. I. S., & Tahir, T. (2021). Bagaimana Pengetahuan Kewirausahaan Mempengaruhi Minat Berwirausaha Generasi Z melalui Efikasi Diri?. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(2), 300-313.

Hasan, M., Tahir, T., Nurdiana, N., Sebayang, K. D. A., & Fatwa, N. (2021). Does Entrepreneurship Education in Family Business Affect Entrepreneurial Attitudes and Motivation?. Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (JPEB), 9(2), 106-118.

Hassi, A. (2016). Effectiveness of Early Entrepreneurship Education at the Primary School Level: Evidence from a Field Research in Morocco. Citizenship, Social and Economics Education, 15(2), 83-103.

Huber, R., Sloof, L., & van Praag, C. M. (2014) The Effect of Early Entrepreneurship Education: Evidence from a Field Experiment. The European Economic Review, 72(11), 76-97.

Jones, S., & Underwood, S. (2017). Understanding Students' Emotional Reactions to Entrepreneurship Education: A Conceptual Framework. Education + Training, 59(7/8), 657-671.

Jones, C., Penaluna, K., & Penaluna, A. (2019). The Promise of Andragogy, Heutagogy and Academagogy to Enterprise and Entrepreneurship Education Pedagogy. Education + Training, 61(9), 1170-1186.

Korhonen, M., Komulainen, K., & Räty, H. (2012). Not Everyone is Cut Out to be the Entrepreneur Type: How Finnish School Teachers Construct the Meaning of Entrepreneurship Education and the Related Abilities of the Pupils. Scandinavian Journal of Educational Research, 56(1), 1-19.

Krisdayanthi, A. (2018). Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan Pada AUD sebagai Bekal Kecakapan Hidup. Pratama Widya, 3(2), 20-27.

Lackéus, M. (2020). Comparing the Impact of Three Different Experiential Approaches to Entrepreneurship In Education. International Journal of Entrepreneurial Behavior & Research, 26(5), 937-971.

Lackéus, M., & Sävetun, C. (2019). Assessing the Impact of Enterprise Education in Three Leading Swedish Compulsory Schools. Journal of Small Business Management, 57(S1), 33-59.

Lickona, T. (1991). Educating for Character: How Our School Can Teach Respect and Responsibility. New York, Toronto, London, Sydney, Aucland: Bantam Books.

Malawi, I. (2016). Implementasi Pendidikan Karakter melalui Pembelajaran dalam Mata Pelajaran di Sekolah Dasar. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran, 3(1), 1-12.

Miranda, M., Hasan, M., Ahmad, M. I. S., Tahir, M. I. T., & Dinar, M. (2021). Pendidikan Kecakapan Hidup Pada Sekolah Dasar Berbasis Kewirausahaan. Paedagoria: Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan, 12(2), 231-238.

Pangesti, I. (2018). Kebijakan dan Penerapan Model Pendidikan Kewirausahaan untuk Sekolah Dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 5(1), 72-81.

Pawestri, G. W., Sumantri, M. S., & Utomo, E. (2019). Evaluasi Program Kewirausahaan di SDK Penabur. Jurnal Basicedu, 3(3), 861-869.

Permana, T., Qibtiyah, S., Rohmah, L., Hidayat, N., Rahmawati, H., Setyaningsih, Y., & Rochani, A. (2021). Pembentukan Karakter Wirausaha Anak Panti Asuhan Aisyiyah Dinoyo Malang melalui Batik Celup. International Journal of Community Service Learning, 5(1), 51-58.

Salam, M. (2017). Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 2(2), 329-345.

Sukirman. (2017). Jiwa Kewirausahaan dan Nilai Kewirausahaan Meningkatkan Kemandirian Usaha melalui Perilaku Kewirausahaan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 20(1), 113-132.

Sumarno, S., & Gimin, G. (2019). Analisis Konseptual Teoretik Pendidikan Kewirausahaan sebagai Solusi Dampak Era Industri 4.0 di Indonesia. Jurnal Pendidikan Ekonomi: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi dan Ilmu Sosial, 13(2), 1-14.

Widayati, S. (2013). Peningkatan Kualitas Pendidikan Kewirausahaan. Jurnal Waspada FKIP UNDARIS, 1(1), 1-11.

Downloads

Published

2022-04-15

How to Cite

Hasan, M., Azizah, N., Nurjannah, N., Nurdiana, N., & Arisah, N. (2022). Pengembangan Pembelajaran Kecakapan Hidup Berbasis Karakter Kewirausahaan pada Jenjang Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4299–4309. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2791

Issue

Section

Articles

Citation Check