Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran Pop Up Book Berbasis Literasi Sains Materi Sistem Pencernaan Manusia bagi Kelas V Sekolah Dasar

Authors

  • Yulita Atikasari Universitas Muhammadiyah Surakarta, Indonesia
  • Anatri Desstya Universitas Muhammadiyah Surakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3336

Keywords:

media pembelajaran, literasi sains, pop up book, materi sistem pencernaan manusia

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk analisis kebutuhan pentingnya media pembelajaran berbasis literasi sains materi sistem pencernaan manusia bagi kelas v sekolah dasar. Jenis penelitian ini adalah penilitian kualitatif eskriptif  kualitatif yaitu dengan analisis kebutuhan. Penelitian ini dilakukan di SD Negerisi 1 Ngasem dan SD Negeri 1 Pabelan. Data yang diambil berupa hasil angket analisis kebutuhan, wawancara, dan observasi. Sumber data dalam penelitian ini yaitu guru kelas V SD Negerisi 1 Ngasem dan guru kelas V SD Negeri 1 Pabelan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket, wawancara, dan observasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis petingnya media pembelajaran berbasis literasi sains materi system pencernaan manusia bagi kelas V sekolah dasar. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Literasi sains di 2 SD tersebut belum pernah diukur sebelumnya namun hanya sebatas pada evaluasi hasil belajar yang dilakukan tiap semester,baik dari nilai pengetahuan ataupun praktik, 2) sangat diperlukan media pembelajaran berbasis literasi sains materi system pencernaan manusia, 3) media pop up book sangat menarik dan perlu untuk dikembangkan dalam materi system pencernaan manusia karena tidak hanya berupa gambar tiga dimensi yang menarik tetapi juga dengan penjelasan yang mudah dipahami peserta didik.

References

Adhimah, S. (2020). Peran orang tua dalam menghilangkan rasa canggung anak usia dini (studi kasus di desa karangbong rt. 06 rw. 02 Gedangan-Sidoarjo). Jurnal Pendidikan Anak, 9(1), 57–62. https://doi.org/10.21831/jpa.v9i1.31618

Alpian, Y., Anggraeni, S. W., Wiharti, U., & Soleha, N. M. (2019). Pentingnya Pendidikan Bagi Manusia. Jurnal Buana Pengabdian, 1(2), 7.

Andriani, E. Y. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Video Animasi untuk Meningkatkan Kemampuam Berikir tingkat tinggi dan hasil Belajar di Sekolah Dasar. Jurnal Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran, 509, 31–36.

Arum, S. M., & Desstya, A. (2021). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media 21st VIDOKI Berbasis Modalitas Belajar pada Materi Fungsi Pencernaan pada Manusia. Jurnal Basicedu, 5(6), 5428–5435. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1559

Aulia, N., & Wuryandani, W. (2019). Multicultural strip comic as a learning media to improve the caring character in primary school. Journal of Education and Learning (EduLearn), 13(4), 527–533. https://doi.org/10.11591/edulearn.v13i4.13330

Cahyana, U., Kadir, A., & Gherardini, M. (2017). Relasi Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Kemampuan Literasi Sains Pada Siswa Kelas Iv Sekolah Dasar. Sekolah Dasar: Kajian Teori Dan Praktik Pendidikan, 26(1), 14–22. https://doi.org/10.17977/um009v26i12017p014

Hidayati, F., & Julianto. (2018). Penerapan Literasi Sains dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa dalam Memecahkan Masalah. In Seminar Nasional Pendidikan (pp. 180–184).

Lestari, W., Pratama, L. D., & Jailani, J. (2018). Implementasi Pendekatan Saintifik Setting Kooperatif Tipe STAD Terhadap Motivasi Belajar Dan Prestasi Belajar Matematika. AKSIOMA : Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 9(1), 29. https://doi.org/10.26877/aks.v9i1.2332

Nanda, A. S. (2019). Supervisi Pendidikan Dalam Mewujudkan Tujuan Nasional Pendidikan Dan Meningkatkan Mutu Pendidikan. 19. https://doi.org/10.31227/osf.io/z462s

Permatasari, D. N., & Desstya, A. (2021). Analisis Kebutuhan Modul Pembelajaran Tematik Peduli terhadap Makhluk Hidup Berbasis Penguat Karakter IPA Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 6349_6356.

Rahmi, M. S. M., Budiman, M. A., & Widyaningrum, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Macromedia Flash 8 pada Pembelajaran Tematik Tema Pengalamanku. International Journal of Elementary Education, 3(2), 178. https://doi.org/10.23887/ijee.v3i2.18524

Raibowo, S., Nopiyanto, Y. E., & Muna, M. K. (2019). Pemahaman Guru PJOK Tentang Standar Kompetensi Profesional. Journal Of Sport Education (JOPE), 2(1), 10. https://doi.org/10.31258/jope.2.1.10-15

Riani, R. P., Huda, K., & Fajriyah, K. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Tematik “Fun Thinkers Book†Tema Berbagai Pekerjaan. Jurnal Sinektik, 2(2), 173. https://doi.org/10.33061/js.v2i2.3330

Safrizal, S. (2021). Gambaran Kemampuan Literasi Sains Siswa Sekolah Dasar di Kota Padang (Studi Kasus Siswa di Sekolah Akreditasi A). El-Ibtidaiy:Journal of Primary Education, 4(1), 55. https://doi.org/10.24014/ejpe.v4i1.12362

Siagian, G. (2021). Analisis Kemampuan Literasi Sains Siswa pada Pembelajaran IPA Terintegrasi di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(3), 1683–1688.

Sutrisna, N. (2021). Analisis Kemampuan Literasi Sains Peserta Didik SMA di Kota Sungai Penuh. Jurnal Inovasi Penelitianitian, 1(12), 2683.

Tanjung, R., Ritonga, T., & Siregar, E. Y. (2021). Analisis Minat Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Desa Ujung Batu Barus. MathEdu (Mathematic Education Journal), 4(1), 88–96. http://journal.ipts.ac.id/index.php/MathEdu

Umam, N. K., Bakhtiar, A. M., & Iskandar, H. (2019). Pengembangan Pop Up Book Bahasa Indonesia Berbasis Budaya Slempitan. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 1(02), 1. https://doi.org/10.30742/tpd.v1i02.857

Wisnu Budi Wijaya, I. K. (2018). Mengembangkan Kecerdasan Majemuk Siswa Sekolah Dasar (SD) Melalui Pembelajaran IPA Untuk Meningkatkan Mutu Lulusan Sekolah Dasar. Jurnal Penjaminan Mutu, 4(2), 147. https://doi.org/10.25078/jpm.v4i2.568

Yuliati, Y. (2017). Literasi Sains dalam Pembelajaran Ipa. Jurnal Cakrawala Pendas, 3(2), 21–28.

Downloads

Published

2022-05-26

How to Cite

Atikasari, Y., & Desstya, A. (2022). Analisis Kebutuhan Pengembangan Media Pembelajaran Pop Up Book Berbasis Literasi Sains Materi Sistem Pencernaan Manusia bagi Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 6638–6645. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3336

Issue

Section

Articles

Citation Check