Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Berbasis Literasi Sains pada Pembelajaran IPA Sekolah Dasar

Authors

  • Ari Nurwidiyanti Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Indonesia
  • Prima Mutia Sari Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3421

Keywords:

Flipbook, Media Pembelajaran, Literasi Sains

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui kelayakan dan respon terhadap media pembelajaran flipbook berbasis literasi sains pada pembelajaran IPA kelas IV SD materi siklus hidup beberapa jenis makhluk hidup dan meningkatkan kemampuan literasi sains peserta didik. Metode penelitian menggunakan R&D dengan mengadaptasai model ADDIE yang terdiri dari 5 tahapan, yaitu analysis, design, development, implementation, and evaluation. Instrumen penelitian menggunakan lembar validasi ahli media dan ahli materi serta lembar angket respon uji coba kelayakan kepada 4 orang guru dan peserta didik kelas IV SD berjumlah 27 orang. Hasil validasi ahli media dengan rata-rata skor persentase 91% kategori sangat layak dan hasil validasi ahli materi dengan rata-rata skor persentase 100% kategori sangat layak. Berdasarkan uji coba, didapatkan skor hasil respon peserta didik sebesar 92% dengan kategori sangat baik dan hasil respon guru adalah 93% dengan kategori sangat baik. Hasil dari latihan soal literasi sains menunjukkan bahwa 89% peserta didik menguasai indkator fenomena ilmiah, 71% peserta didik menguasai indikator menafsirkan dan bukti secara ilmiah dan hanya 8% peserta didik yang menguasai indikator mengevaluasi dan merancang pertanyaan ilmiah. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa media pembelajaran flipbook berbasis literasi sains layak dijadikan media pembelajaran untuk membantu peserta didik dan guru dalam proses pembelajaran dan meningkatkan kemampuan literasi sains peserta didik.

References

Amanullah, M. A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Digital Guna Menunjang Proses Pembelajaran Di Era Revolusi Industri 4.0. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran, 8(1), 37. https://doi.org/10.24269/dpp.v0i0.2300

Andriyani, N. L., & Suniasih, N. W. (2021). Development of Learning Videos Based on Problem-Solving Characteristics of Animals and Their Habitats Contain in Ipa Subjects on 6th-Grade. Journal of Education Technology, 5(1), 37. https://doi.org/10.23887/jet.v5i1.32314

Fadrianto, A. (2019). E-Learning Dalam Kemajuan Iptek Yang Semakin Pesat. Indonesian Journal on Networking and Security, 8(4), 1–6.

Francisca, Zahra, J. O. V., Anggraeni, S. H., & Aeni, A. N. (2022). Pengembangan E-book BUDIMAS “Buku Digital Agama Islam†untuk Pembelajaran PAI pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 3(6), 5268–5277. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.3043

Maryanti, Khadijah, & Sitorus, A. S. (2019). Pengembangan Modul Pelatihan DOCI (Dongeng Cilik) untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa dan Sosial Anak Usia 6-8 Tahun. Jurnal Basicedu, 1(6), 619–624. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i1.2055

Mawardi. (2019). Rambu-rambu Penyusunan Skala Sikap Model Likert untuk Mengukur Sikap Siswa. Scolaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 9(3), 292–304.

Meilani, D., & Aiman, U. (2020). Indonesian Journal of Primary Education Implementasi Pembelajaran Abad 21 terhadap Hasil Belajar IPA Peserta Didik dengan Pengendalian Motivasi Belajar. Indonesian Journal of Primary Education, 4(1), 19–24.

Moto, M. M. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran dalam Dunia Pendidikan. Indonesian Journal of Primary Education, 3(1), 20. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i1.16060

Narut, Y. F., & Supradi, K. (2019). Literasi sains peserta didik dalam pembelajaran IPA di Indonesia. Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar, 3(1), 61–69.

Nizaar, M., Haifaturrahmah, H., Abdillah, A., Sari, N., & Sirajuddin, S. (2021). Pengembangan Modul Tematik Berbasis Model Direct Intruction dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(6), 6150–6157. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i6.1792

Pratiwi, S. N., Cari, C., & Aminah, N. S. (2019). Pembelajaran IPA Abad 21 dengan Literasi Sains Siswa. Jurnal Materi Dan Pembelajaran Fisika (JMPF), 9(1), 34–42.

Puspitasari, R., Hamdani, D., & Risdianto, E. (2020). Pengembangan E-Modul Berbasis Hots Berbantuan Flipbook Marker Sebagai Bahan Ajar Alternatif Siswa Sma. Jurnal Kumparan Fisika, 3(3), 247–254. https://doi.org/10.33369/jkf.3.3.247-254

Rahayu, R., Iskandar, S., & Abidin, Y. (2022). Inovasi Pembelajaran Abad 21 Dan Penerapannya Di Indonesia. Jurnal Basicedu, 6(2), 2099–2104. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/2082/pdf

Rahma, F. I. (2019). Media Pembelajaran (kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran bagi Anak Sekolah Dasar). Jurnal Studi Islam, 14(2), 87–99.

Schleicher, A. (2019). PISA 2018: Insights and Interpretations. OECD.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: ALFABETA, CV.

Sutrisna, N. (2021). Analisis Kemampuan Literasi Sains Peserta Didik SMA di Kota Sungai Penuh. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(12).

Syah, R., Winarno, R. A. J., Kurniawan, I., Robani, M. Y., & Khomariah, N. N. (2020). Pengaruh Motivasi Belajar dan Pola Asuh Keluarga Terhadap Kemampuan Literasi Sains. … Nasional Sains), 1(1), 332–338.

Trisiana, A. (2020). Penguatan Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Melalui Digitalisasi Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 10(2), 31. https://doi.org/10.20527/kewarganegaraan.v10i2.9304

Widagdo, B. W., Handayani, M., & Suharto, D. A. (2020). Dampak Pandemi Covid-19 terhadsap Perilaku Peserta Didik pada Proses Pembelajaran Daring Menggunkan Metode Pengukuran Skala Likert (Studi Kasus di Kabupaten Tangerang Selatan). Jurnal Teknologi Informasi ESIT, 15(2), 63–70.

Widya, Zaturrahmi, Muliani, D. E., Indrawati, E. S., Yusmanila, & Nurpatri, Y. (2021). Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Digital Menggunakan Aplikasi KVSOFT Flipbook dan Web Anyflip di SMP Negeri 41 Padang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin, 4(3), 183–189.

Yuliati, Y. (2017). Literasi Sains Dalam Pembelajaran Ipa. Jurnal Cakrawala Pendas, 3(2), 21–28. https://doi.org/10.31949/jcp.v3i2.592

Downloads

Published

2022-06-03

How to Cite

Nurwidiyanti, A., & Sari, P. M. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Flipbook Berbasis Literasi Sains pada Pembelajaran IPA Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(4), 6949–6959. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3421

Issue

Section

Articles

Citation Check