Implementasi Model ASSURE untuk Mengembangkan Desain Pembelajaran di Sekolah Dasar

Authors

  • Rozi Iskandar Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Indonesia, Indonesia
  • Farida F Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.468

Keywords:

Learning Design, ASSURE Model, Thematic Learning

Abstract

Pendidikan merupakan salah satu penentu dalam meningkatkan sumber daya manusia. Guru sebagai pendidik sangat berperan penting dalam hal ini. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mewujudkannya yaitu dengan mengembangakan desain pembelajaranagar terciptanya pembelajaran yang efektif dan efisien. Desain pembelajaran yang dikembangkan oleh guru dirancang dengan mengimplementasikan model ASSURE dalam pelaksanaan proses pembelejaran. Model ASSURE merupakan model pembelajaran yang dirancang untuk difokuskan agar terciptanya pembelajaran yang efektif dan efisien khususnya pada kegiatan pembelajaran yang menggunakan media dan tenologi. Selain mengembangkan desain pembelejaran dengan implementasi model ASSURE dalam proses pembelajaran, guru juga menggunakan konsep pembelajaran tematik terpadu. Dimana pembelajaran tematik terpadu ini adalah oembelajaran yang mengaitkan beberapa bidang studi kedalam sebuah tema yang saling terkait untuk memberikan pengalaman yang nyata bagi peserta didik sehingga dapat mengembangkan oengetahuan peserta didik dan meningkatkan hasil belajar bagi peserta didik. Selain itu, juga membantu guru dalam melakukan evaluasi terhadap proses pembelajran yang telah dilaksanakan.

Author Biography

Rozi Iskandar, Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Indonesia

elementary school

References

Abidin, yunus. 2014. Desain sistem pembelajaaran dalam konteks kurikulum 2013. Jakarta. Refika Aditama

Afandi, Muhammad. 2011. Perencanaan pembelajaran di SD. Bandung. Alfabeta

Depdiknas. 2014. Implementasi Kurikulum 2013. Jakarta. Depdiknas

Emzim. 2011. Model Penelitian pendidikan dan pengembangan. Jakarta. Prenada media group

Farida, F., Zikri, A., Padang, U. N., & Barat, S. (2020). PENINGKATAN SIKAP DAN KEMAMPUAN BERPIKIR ILMIAH SISWA MELALUI MODEL PBL DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Basicedu Volume 4 Nomor 2 April 2020 Hal. 491- 497 JURNAL BASICEDU Research & Learning in Elementary Education Https://jbasic.org/index.php/basicedu, 4(2), 491–497.

Hasanah. 2013. Desain Pembelajaran. Jakarta : prestasi Pustaka Raya

Hosnan. 2014. Pendekatan saintifik dan kontekual dalam pembelajaran abad 21. Bogor : Ghalia Indonesia

Iwantoro, Nur. 2016. Kompetensi pedagogik. Sidoarjo. Genta Group Produktion

Kemendikbud. 2016. Panduan penilaian untuk sekolah dasar. Jakarta. Keendikbud

Kemendikbud 2014. materi pelatihan guru implementasi keurikulum 2013 tahun 2014. Jakarta. Badan PSDMPK PMP

Lifda Sari, Taufina, F. F. (2020). Jurnal basicedu. Jurnal Basicedu Volume 4 Nomor 4 Tahun 2020 Halm. 813 - 820 JURNAL BASICEDU Research & Learning in Elementary Education Https://jbasic.org/index.php/basicedu/index, 4(4), 813–820. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.434

Majid, Abdul. 2014. Strategi Pembelajaran. Bandung. PT Remaja Rosda Karya

Mulyasa. 2014. Guru dalam implementasi kurikulum 2013. Bandung. Remaja Rosda Kaya

Nofriza Efendi,Yanti Fitria,Farida F, S. (2019). PEMBELAJARAN IPA MENGGUNAKAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT ( STM ) DI KELAS IV SEKOLAH DASAR. Jurnal Basicedu Volume 3 Nomor 3 Tahun 2019 Halaman 882-893 JURNAL BASICEDU Research & Learning in Elementary Education Https://jbasic.org/index.php/basicedu, 3, 882–893.

Putra, Nusa. 2013. Research and development, penelitian dan pengembangan suatu pengantar, Jakarta: Raja Grafindo Persada

Pribadi, A, Benny. 2010, Model desain sistem pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat

Sugiono. 2009. Model penelitian kuantitatif, kualitatif dan R and D. Bandung: Alfabeta

Rohman, Muhammad. 2013. Strategi Desain pembelajaran Sistem Pemeblajaran. Jakarta: Prestasi Pustaka Raya

Riyanto. Yatim. 2014. Paradiga baru pembelajaran sebagai referensi bagi pendidik dalam implementasi pebelajaran yang efektif dan berkualitas. Jakarta. Kencana

Rahman, Muhmad. 2013. Strategi dan desain pengebangan sistem pembeljaran. Jakarta. Prestasi Pustaka Raya

Syarif, muhammad. 2016. strategi pembelajaran. Jakartaberorienasi standar proses pendidikan. Jakarata: kencana

Semiawan. Conny R. 2008. Catatan Kecil Tentang Penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Sanjaya, wina. 2010. Strategi pembelajaran berorientasi standar proses pendidikan. Jakarta. Prenada media group

-------------. 2011. Perencanaan dan desain sistem perencanaan. Jakarta. Prenada

Syafruddin. 2016. Kurikulum pembelajaran. Jakarta. Raja Grafindo

Sharon. 2011. Intructisional technology and media for learning. Jakarta: Kencana

Trianto. 2010. Pengantar penelitian pendidikan bagi penegmbangan profesi pendidikan dan tenaga kependidikan. Surabaya. Prenada Media Group

---------. 2011. Pengantar penelitian pendidikan bagi pengembangan profesi pendidikan dan tenaga kependidikan. Jakarta: Kencana Persada Media Group

Yamin. Martinis. 2007. Strategi pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: GP Press Media Group

Downloads

Published

2020-08-16

How to Cite

Iskandar, R., & F, F. (2020). Implementasi Model ASSURE untuk Mengembangkan Desain Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 1052–1065. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.468

Issue

Section

Articles

Citation Check