Analisis Self Regulated Learning Mata Pelajaran IPA pada Siswa Madrasah Tsanawiyah
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i5.5185Keywords:
Self-Regulated Learning, IPA, Madrasah TsanawiyahAbstract
Self-Regulated Learning penting untuk dimiliki siswa sebagai upaya dalam menjaga motivasi belajar. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan Self-Regulated Learning pada pembelajaran IPA siswa Madrasah Tsanawiyah kelas IX. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner yang berisi tiga aspek Self-Regulated Learning, yaitu aspek perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan pendekatan statistik deskriptif. Hasil analisis diperoleh persentase sebesar 60,61% untuk aspek perencanaan belajar, 69,7% untuk aspek pelaksanaan, dan 63,64% untuk aspek evaluasi. Berdasarkan hasil analisis data, secara keseluruhan, kemampuan self-regulated learning siswa pada pembelajaran IPA di salah satu Madrasah Tsanawiyah kelas IX di Kabupaten Kediri masuk dalam kategori sedang.
References
Astutik, S. M. (2016). Pengaruh Self Regulated Learning dan Ketersediaan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Otomatisasi Perkantoran. JPBM (Jurnal Pendidikan Bisnis Dan Manajemen, 2(1), 50–57.
Azmi, S. (2016). Self Regulated Learning Salah Satu Modal Kesuksesan Belajar dan Mengajar. Seminar ASEAN 2st Psychology and Humanity, 400–406.
Dinata, P. A. C., Rahzianta, & Zainuddin, M. (2016). Self Regulated Learning sebagai Strategi Membangun Kemandirian Peserta Didik dalam Menjawab Tantangan Abad 21. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Sains, 139–146.
Elistiani, Enawaty, E., Lestari, I., Rasmawan, R., & Sartika, R. P. (2022). Analisis Kemandirian Belajar Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri di Kota Pontianak pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal IPA Dan Pembelajaran IPA, 6(2), 195–206.
Habibi, Anekawati, A., & Azizah, L. F. (2020). Permasalahan Pembelajaran IPA SMP/MTs di Kabupaten Sumenep Tahun Ajaran 2010-2011. LENSA (Lentera Sains) Jurnal Pendidikan IPA, 2(1), 35–45.
Hamonangan, R. H., & Widiyarto, S. (2019). Pengaruh self regulated learning dan self control terhadap hasil belajar Bahasa Indonesia. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran, 7(1), 5–10.
Hartatik, S., Subchan, W., & Waluyo, J. (2016). Dampak Model Pembelajaran AGT Re-Con Terhadap Peningkatan Hasil Belajar dan Self Regulated Learning Siswa MTs. Urnal Pembelajaran Dan Pendidikan Sains, 1(1), 17–22.
Jufrida, Basuki, F. R., Rinaldo, F., & Purnamawati, heni. (2020). Analisis Permasalaahn Pembelajaran IPA: Studi Kasus di SMPN 7 Muaro Jambi. JPS: Jurnal Pendiidkan Sains, 8(1), 50–58.
Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Tentang Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah, Pub. L. No. Nomor 90 Tahun 2013, Kementerian Agama Republik Indonesia (2013).
Khairunisa, D., Umri, & Aqida, D. (2023). Hubungan self regulated learning dan hasil belajar matematika peserta didik kelas V SDN Ceger 02. Delta-Pi: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 12(1).
Meiliana, L., & Aripin, U. (2019). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Self Regulated Learning pada Siswa SMPN 1 Margaasih. Journal on Education, 1(4), 644–652.
Nurfa, R., & Quraisy, A. (2021). Pengaruh Self-Regulated Learning Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 5 Takalar. Literasi Matematika Dama Menyongsong Era Society 5.0, 11–15.
Nurfiani, H. (2015). Survei kemampuan Self-Regulated Learning (SRL) Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Kalasan. Universitas Negeri Yogyakarta.
Prasetyowati, R. (2014). Pembelajaran IPA SMP Menurut Kurikulum 2013. In Pelatihan Penyusunan Model Instrumen Penilaian dan Penskorannya pada Pembejaran IPA Menurut Kurikulum 2013 bagi Guru IPA di Kecamatan Danurejan. Universitas Negeri Yogyakarta.
Pratama, F. W. (2017). Peran Self-Regulated Learning dalam Memoderatori Pembelajaran dengan Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Siswa. Satya Widya, 33(2).
Ruliyanti, B. (2014). Hubungan Antara Self-Efficacy Dan Self-Regulated Learning Dengan Prestasi Akademik Matematika Siswa SMAN 2 Bangkalan. Laksmiwati, H, 3(2), 1–7.
Santrock, J. W. (2007). Child development (11th ed.). McGraw-Hill.
Smith, P. A. (2001). Understanding Self-Regulated Learning and Its Implications for Accounting Educators and Researchers. Issues in Accounting Education , 16(4), 663–700.
Sulfemi, W. B. (2018). Hubungan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar IPS di SMP Kabupaten Bogor. EDUTECNO: Jurnal Pendidikan Dan Administrasi Pendidikan, 18(1).
Zimmerman, B. (2008). Investigating Self-Regulation and Motivation: Historical Background, Methodological Developments, and Future Prospects. American Educational Research Journal, 45(1).
Zimmerman, B. J. (2002). Becoming a Self-Regulated Learner: An Overview. Theory Into Practice, 41(2), 64–70.
Zimmerman, B. J., & Schunk, D. H. (2011). Handbook of Self Regulated Learning and Performance: An Introduction and Overview (1st ed.). Routledge.
Zumbrunn, S., Tadlock, J., & Roberts, E. D. (2011). Encourage Self Regulated Learning in the Classroom. MERC Metropolitan Educational Research Consortium.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Rizka Elan, Firda Fadri, Khofifatu Nurisya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).