Pengembangan Bahan Ajar Membaca Pemahaman Menggunakan Pojok Literasi di Sekolah Dasar

Authors

  • Taufina Taufina Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Indonesia, Indonesia
  • Ahmad Zikri Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.523

Keywords:

Bahan Ajar, Membaca Pemahaman, Pojok Literasi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan proses pengembangan bahan ajar membaca pemahaman dengan menggunakan pojok literasi pada siswa kelas IV Sekolah Dasar. Jenis Penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Developement). Subjek uji coba adalah peserta didik kelas IV SDN 13 Batang Gasan dan Penyebaran di SDN 01 Batang Gasan. Berdasarkan hasil uji coba Kevalidan dapat dilhat dari validasi isi, bahasa, tampilan, keseluruhan 3,7 dengan kategori sangat valid. Pratikalitas bahan ajar dilihat dari respon pendidik dan respon peserta didik memiliki persentase 89 dengan kategori sangat praktis, sedangkan efektifitas bahan ajar 87,65%. Dapat disimpulkan bahwa bahan ajar valid, praktis dan efektif pada kelas IV Sekolah Dasar

References

Batubara, H. H., & Ariani, D. N. (2018). Implementasi Program Gerakan Literasi Sekolah Di Sekolah Dasar Negeri Gugus Sungai Miai Banjarmasin. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 4(1), 15. https://doi.org/10.30870/jpsd.v4i1.2965

Bentri, A., Adree, O., & Putra, A. (2014). Implementasi Kurikulum 2013 di Sumatera Barat. Jurnal Penelitian Pendidikan, 5(1), 88–99. https://doi.org/10.4324/9781315853178

Chandra, Mayarnimar, & Habibi, M. (2018). Keterampilan Membaca Dan Menulis Permulaan Menggunakan Model Vark Untuk Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 2(1), 72–80. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/0201821100050-0-00011

Kemendikbud. (2013). Implementasi Kurikulum. Permendikbud. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Muhammadi, Taufina, & Chandra. (2018). LITERASI MEMBACA UNTUK MEMANTAPKAN NILAI SOSIAL SISWA SD. LITERA, 17(2), 202–212.

Mulyasa. (2013). uji kompetensi dan penilaian kinerja guru. In uji kompetensi dan penilaian kinerja guru.

Nopilda, L., & Kristiawan, M. (2018). Gerakan Literasi Sekolah Berbasis Pembelajaran Multiliterasi Sebuah Paradigma Pendidikan Abad Ke- 21. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 3(2). https://doi.org/10.31851/jmksp.v3i2.1862

Nur, L. (2018). The Implementation Of The Strengthening Character Education In Sdn 09 Mataram City, Nusa Tenggara Barat. Jurnal Pendidikan Karakter, 8(1), 17–28.

Prastowo, A. (2013). Pengembangan bahan ajar tematik. Yogyakarta: Viva Pres.

Purwanto, N. (2009). Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. PT Remaja Rosdakarya.

Ratih, M., & Taufina. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Membaca Permulaan Dalam Pembelajaran Tematik Dengan Model Vark (Visual, Auditory, Read/Write and Kinesthetic) Di Kelas I Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), 7(2), 82–90. https://doi.org/ISSN : 2527-303

Suarni, N., Taufina, & Zikri, A. (2019). Literasi Membaca Untuk Meningkatkan Karakter Positif Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 3(2), 524–532.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitaif, Kualitatif, dan R&D. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitaif, Kualitatif, Dan R&D. https://doi.org/10.1007/s13398-014-0173-7.2

Suwardana, H. (2018). Revolusi Industri 4. 0 Berbasis Revolusi Mental. JATI UNIK : Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri. https://doi.org/10.30737/jatiunik.v1i2.117

Taufina, M. (2017). Developing Literacy Reading Teaching Materials by Using Big Books as an Effort to Build the 2nd Grade Students’ Characters in Elementary School. Atlantis Press, 118, 835–844. https://doi.org/10.2991/icset-17.2017.136

Weriyanti, Firman, Taufina, & Zikri, A. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Tematik Terpadu Dengan Strategi Question Student Have Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 3(2), 524–532. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i3.416

Downloads

Published

2020-09-19

How to Cite

Taufina, T., & Zikri, A. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Membaca Pemahaman Menggunakan Pojok Literasi di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 1176–1185. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.523

Issue

Section

Articles

Citation Check