Tantangan Pendidikan di Era Millenial

Authors

  • Haizatul Faizah UIN KH. Abdurahman Wahid Pekalongan, Indonesia, Indonesia
  • Abdul Khobir UIN KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i4.5401

Keywords:

Pendidikan, Generasi Milenial, Tantangan Pendidik

Abstract

Era milenial memberi tantangan baru dalam bidang pendidikan. Penelitian ini bertujuan menganalisis bagaimana pendidikan yang sebenarnya, perubahannya di era millenial ini serta bagaimana tantangan pendidik dalam menghadapi peserta didik di era milenial ini. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dimana hasil dari penelitian ini ditunjukkan menggunakan narasi yang didapat dari beberapa sumber jurnal terdahulu. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat beberapa tantangan yang harus dihadapi oleh pendidik dalam dunia pendidikan khususnya dalam menghadapi permasalahan-permasalahan yang timbul pada peserta didik khususnya pada generasi milenial ini. Dengan adanya penelitian ini diharapkan pendidik era ini mampu menghadapi permasalah-permasalah yang timbul dikarenakan perkembangan zaman ini, tentunya dengan tidak menolak gaya peserta didik yang milenial namun dapat mengimbangi dan berperan sebagai figur yang dapat menuntun ke arah yang lebih baik

References

Ahmad, A., & Nurhidaya, N. (2020). Media sosial dan tantangan masa depan generasi milenial. Avant Garde, 8(2), 134–148.

Anwar, S. (2018). Pendidikan Islam dalam membangun karakter bangsa di era milenial. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 9(2), 233–247.

Aryanti, D. (2022). Tantangan Dan Potensi Pendidikan Islam Di Era Milenial. EDU-RILIGIA: Jurnal Ilmu Pendidikan Islam dan Keagamaan, 6(2).

Aziz, A. R. (2016). Ilmu Pendidikan Islam. Yogyakarta: Sibuku.

Barni, M. (2019). Tantangan pendidik di era millennial. Jurnal transformatif (islamic studies), 3(1), 99–116.

Fadli, M. Z., & Syafi’i, I. (2021). Tantangan Dunia Pesantren Era Milenial. Al-Murabbi: Jurnal Studi Kependidikan Dan Keislaman, 7(2), 134–141.

Goyal, P., & Gupta, P. (2022). Millennials in Higher Education: Do They Really Learn Differently. Issues and Ideas in Education, 10(1), 1–12.

Gussevi, S., & Muhfi, N. A. (2021). Tantangan mendidik generasi milenial muslim di era revolusi industri 4.0. Paedagogie: Jurnal Pendidikan dan studi Islam, 2(01), 46–57.

Huntley, R. (2006). The world according to Y: Inside the new adult generation. Allen & Unwin.

Indriani, W., & Firdian, F. (2021). Tantangan Pendidikan Islam Di Era Milenial. ANWARUL, 1(1), 89–101.

Marwan, S. H. (2021). Tantangan Dan Peluang Generasi Milenial Era Pandemi. Press. Unisri. Ac. Id.

Nata, A. (2018). Pendidikan Islam di era milenial. Conciencia, 18(1), 10–28.

Nimon, S. (2007). Generation Y and Higher Education: The" Other" Y2K. Journal of institutional research, 13(1), 24–41.

Parhan, M., Elvina, S. P., Rachmawati, D. S., & Rachmadiani, A. (2022). Tantangan Mendidik Generasi Muslim Milenial Di Era Revolusi Industri 4.0 Untuk Menciptakan Lingkungan Pendidikan Islam Modern. Belajea: Jurnal Pendidikan Islam, 7(2), 171–192.

Rezky, M. P., Sutarto, J., Prihatin, T., Yulianto, A., & Haidar, I. (2019). Generasi milenial yang siap menghadapi era revolusi digital (society 5.0 dan revolusi industri 4.0) di bidang pendidikan melalui pengembangan sumber daya manusia. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS), 2(1), 1117–1125.

Ritonga, A. H., & Bafadhal, F. (2018). Tantangan dan Peluang Pendidikan Islam pada Era Milenial. INNOVATIO: Journal for Religious Innovations Studies, 18(1), 27–38.

Rohmiyati, Y. (2018). Model Perilaku Pencarian Informasi Generasi Milenial. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, Dan Informasi, 2(4), 387–392.

Saputra, D., Said, E., & Maipauw, N. J. (2020). Peran pendidikan di era milenial. Abdimas: Papua Journal of Community Service, 2(1), 18–22.

Setiawan, S. A., & Puspitasari, N. (2018). Preferensi Struktur Organisasi Bagi Generasi Millenial. Jurnal Borneo Administrator, 14(2), 101–118.

Syahroni, I., Diantoro, F., Wicaksono, T. A., Hermawati, K. A., Nisak, U. N. N., & Widodo, W. (2020). Eksistensi Pendidikan Islam untuk Menjawab Tantangan Perubahan Dunia Pendidikan di Era Milenial. Jurnal Tawadhu, 4(1), 1018–1028.

Downloads

Published

2023-08-26

How to Cite

Faizah, H., & Khobir, A. (2023). Tantangan Pendidikan di Era Millenial. Jurnal Basicedu, 7(4), 2461–2469. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i4.5401

Issue

Section

Articles

Citation Check