Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Smart Apps Creator pada Materi Satuan Ukuran Kelas V Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i3.5753Keywords:
Media Pembelajaran, Smart Apps Creator, MatematikaAbstract
Penggunaan media pembelajaran SD Negeri 2 Kuwasen didominasi media cetak berupa buku pelajaran. sehingga mengakibatkan peserta didik kurang bersemangat dalam proses pembelajaraan satuan ukuran. Tujuan penelitian adalah: a) mengetahui kebutuhan guru dan peserta didik terhadap media pembelajaran berbasis SAC kelas V SD Negeri 2 Kuwasen. b) mengetahui tingkat kelayakan media pembelajaran berbasis SAC. c) mengetahui respons peserta didik terhadap media pembelajaran berbasis SAC pada materi satuan ukuran kelas V SD Negeri 2 Kuwasen. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan model ADDIE (Analyze, Design, Develop, Implement, dan Evaluate). Uji coba produk melibatkan seluruh peserta didik kelas V SD Negeri 2 Kuwasen. Hasil Penelitian menunjukan kelayakan produk dari hasil evaluasi para ahli materi sebesar 97%, dan ahli media sebesar 93% termasuk dalam kriteria “Sangat validâ€. Sedangkan hasil evaluasi respons guru sebesar 92% termasuk dalam kriteria “Sangat baik†kemudian hasil uji coba respons peserta didik didik sebesar 94,88% termasuk dalam kriteria “Sangat baik†sehingga dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran berbasis Smart Apps Creator materi satuan ukuran ini layak serta baik digunakan pada proses pembelajaran.
Kata Kunci: Media Pembelajaran, Smart Apps Creator, Matematika
References
Annisa Nurul Fadilla, Ayu Suci Relawati, & Nani Ratnaningsih. (2021). Problematika pembelajaran daring pada pembelajaran matematika di masa pandemi Covid-19. Jurnal Jendela Pendidikan, 1(02).
Dasmo Dasmo, Irnin Agustina Dwi Astuti, & Nurullaeli Nurullaeli. (2017). Pengembangan Pocket Mobile Learning Berbasis Android. Jurnal Riset Dan Kajian Pendidikan Fisika, 4(02).
Dela Elviana, & Julianto Julianto. (2022). Pengembangan Media Smart Apps Creator (SAC) Berbasis Android Pada Materi Suhu dan Kalor Mata Pelajaran IPA Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 10(04).
Ega Rima Wati. (2016). Ragam Media Pembelajaran. Yogyakarta:Kata Pena.
Erna Yayuk. (2019). Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Malang:UMMPress.
Erna Zumrotun, & Syailin Nichla Choirin Attalina. (2020). Media Pembelajaran Tutup Botol Pintar Matematika Meningkatkan Hasil Belajar Matematik. Mimbar PGSD Undiksha, 08(3).
Fachrul Hidayat., & Ima Mulyawati. (n.d.). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Smart Apps Creator untuk Mata Pelajaran Matematika pada Materi Pecahan Kelas 4 SD. https://doi.org/10.21009/JPD.13.01
Fikri Arnandi, Nurfadilah Siregar, & Dona Fitriawan. (2022). Media Pembelajaran Matematika Menggunakan Smart Apps Creator pada Materi Bilangan Bulat di Sekolah Dasar. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(3). https://doi.org/10.31980/plusminus.v2i3.2194
Hamdan Husein Batubara. (2020). Media Pembelajaran Efektif. Semarang:Fatawa Publishing.
Handayani, N. F. (2022). Pengaruh Media Gambar Terhadap Hasil Belajar Matematika pada Siswa Sekolah Dasar Negeri Ajung Kabupaten Balangan. Jurnal Terapung : Ilmu - Ilmu Sosial, 4(2), 37. https://doi.org/10.31602/jt.v4i2.8621
Herman, H. (2022). Diksi Pengguna Internet Sebagai Media Promosi Pedagang Kaki Lima di Depok (Studi Pedagang Kaki Lima di Lapangan Hawai). Akrab Juara : Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, 7(2), 304. https://doi.org/10.58487/akrabjuara.v7i2.1843
Husamah, Arina Restian, & Rohmad Widodo. (2019). Pengantar Pendidikan. Malang:UMMPress.
Hussein, S., Ratnaningsih, N., & Ni’mah, K. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Smart Application Creator. PRISMA, 11(2), 595. https://doi.org/10.35194/jp.v11i2.2621
Khasanah, K., Muhlas, M., & Marwani, L. (2020). Development of E-Learning Smart Apps Creator (SAC) Learning Media for Selling Employees On Paid TV. Akademika, 9(02), 129–143. https://doi.org/10.34005/akademika.v9i02.819
Khasanah, K., & Rusman, R. (2021). Development of Learning Media Based on Smart Apps Creator. Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan, 13(2), 1006–1016. https://doi.org/10.35445/alishlah.v13i2.549
Latipah, E. D. P., & Afriansyah, E. A. (2018). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Menggunakan Pendekatan Pembelajaran CTL dan RME. Matematika, 17(1). https://doi.org/10.29313/jmtm.v17i1.3691
Mahuda, I., Meilisa, R., & Nasrullah, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Android Berbantuan Smart Apps Creator dalam Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah. Aksioma: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 10(3), 1745. https://doi.org/10.24127/ajpm.v10i3.3912
Restiana, S., Agustina, R., Rahman, J., Ananda, R., & Witarsa, R. (2022). Standar Proses Pendidikan Nasional: Implementasi dan Analisis terhadap Komponen Guru Matematika di SD Muhammadiyah 027 Batubelah. MASALIQ, 2(4), 489–504.
Mudinillah, A. (2021). Software Untuk Media Pembelajaran. Yogyakarta:Bintang Pustaka Madani.
Muhaimin, M. R., Ni’mah, N. U., & Listryanto, D. P. (2023). Peranan Media Pembelajaran Komik terhadap Kemampuan Membaca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 4(1), 399–405. https://doi.org/10.51494/jpdf.v4i1.814
Muhammad Abdurrahman Zakiy, Muhamad Syazali, & Farida Farida. (2018). Pengembangan Media Android dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Of Matemathic Education, 01(2).
Muhammad Yaumi. (2018). Media dan Teknologi Pembelajaran. Jakarta:Prenada Media.
Sani, B., & Kurniasih. (2017). Konsep dan Proses Pembelajaran, Implementasi dan Praktek dalam Kelas. Jakarta:CV. Solusi Distribusi.
Sinaga, S. J., Fadhilaturrahmi, F., Ananda, R., & Ricky, Z. (2022). Model Pembelajaran Matematik Berbasis Discovery Learning Dan Direct Instruction.
Soraya, T. A., Siswanto, J., & Purnamasari, V. (2018). Jurnal Handayani. Jurnal Handayani, 9(1), 122–127. https://doi.org/10.24114/jh.v9i1.10579
Sugiyono. (2016). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualiutatif dan R&D. . Bandung:Alfabeta CV.
Syadida, Q. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Smart Apps Creator pada Pembelajaran Tematik Terpadu Kelas IV Sekolah Dasar. Journal of Practice Learning and Educational Development, 2(1), 17–26. https://doi.org/10.58737/jpled.v2i1.31
Tsihouridis, C., Vavougios, D., & Ioannidis, G. S. (2018). Assessing the Learning Process Playing with Kahoot – A Study with Upper Secondary School Pupils Learning Electrical Circuits (pp. 602–612). https://doi.org/10.1007/978-3-319-73210-7_70
Wang, G., Zhang, S., & Cai, J. (2019). Chinese High School Students’ Mathematics-Related Beliefs and Their Perceived Mathematics Achievement: A Focus on Teachers’ Praise. EURASIA Journal of Mathematics, Science and Technology Education, 15(7). https://doi.org/10.29333/ejmste/105875
Widiastika, M. A., Hendracipta, N., & Syachruroji, A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Pada Konsep Sistem Peredaran Darah di Sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 5(1), 47–64. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i1.602
Yuberti, Y., Wardhani, D. K., & Latifah, S. (2021). Pengembangan Mobile Learning Berbasis Smart Apps Creator sebagai Media Pembelajaran Fisika. Physics and Science Education Journal (PSEJ), 90–95. https://doi.org/10.30631/psej.v1i2.746
Zakiah, D. M., Riadi, S., & Darus, P. (n.d.). Pemanfaatan Aplikasi I-Pusnas Perpustakaan Nasional Republik Indonesia Berbasis Android di Kalangan Mahasiswa Program Studi Perpustakaan dan Sains Informasi Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial Universitas Sari Mutiara Indonesia (Vol. 4, Issue 1).
Zuyyina Isnaina, Muhamad Reizal Muhaimin, & Wulan Sutriyani. (2022). Peranan Media Audio Visual pada Keaktifan Bertanya Mata Pelajaran Matematika Kelas 2 SD . JPM UIN Antasari, 09(01).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).