Pemanfaatan Canva Untuk Pembelajaran Inovatif dan Kreatif di Sekolah Dasar

Authors

  • Lovandri Dwanda Putra Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia, Indonesia
  • Adela Fianisa Salihah Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia, Indonesia
  • Nurul Fitri pratiwi Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia, Indonesia
  • Alhafis Maulvi Safario Universitas Ahmad Dahlan, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i4.5957

Keywords:

canva, inovatif, kreatif

Abstract

Penelitian yang sudah kami lakukan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana aplikasi Canva yang bermanfaat untuk pembelajaran inovatif dan kreatif dalam proses belajar siswa di SD Muhammadiyah kleco Yogyakarta. Metode yang kami gunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Penelitian ini juga bertujuan untuk guru, supaya guru mampu menciptakan suasana belajar mengajar yang lebih menyenangkan siswa dalam pembelajaran, karena kualitas Pendidikan sangat tergantung pada kualitas guru dan media pendidikan yang digunakan. Salah satu cara  menciptakan lingkungan belajar agar lebih menyenangkan yaitu menggunakan aplikasi Canva. Pembelajaran yang inovatif dan kreatif menjadikan sarana guru dalam membuat materi pembelajaran dengan menggunakan media teknologi supaya siswa dapat lebih mudah dalam menerima materi yang diberikan dan meningkatkan pemahaman dalam proses pembelajaran. Pembelajaran menggunakan Aplikasi Canva merupakan aplikasi yang dapat dikembangkan dalam proses produksi media pendidikan. Tujuan dari penelitian yang sudah kami lakukan ini bertujuan untuk meningkatkan pembelajaran inovatif dan kreatif dengan menggunakan media pembelajaran canva yang sesuai dengan lingkungan belajar yang sesuai. Pembelajaran saat ini menuntut guru untuk beradaptasi dengan teknologi. Pembelajaran menggunakan Aplikasi Canva berdasarkan hasil penelitian ini, supaya pendidik/pengajar diharapkan dapat beradaptasi dengan teknologi saat ini yaitu pembelajaran menggunakan canva, karena canva memudahkan pendidik dalam memberikan pembelajaran yang inovatif dan kreatif

References

Arfandi, A., & Samsudin, M. A. (2021). Peran Guru Profesional Sebagai Fasilitator Dan Komunikator Dalam Kegiatan Belajar Mengajar. Edupedia : Jurnal Studi Pendidikan Dan Pedagogi Islam, 5(2), 37–45. https://doi.org/10.35316/edupedia.v5i2.1200

Era, P., & Industri, R. (2010). MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI SEBAGAI INOVASI. 93–97.

Hijrah, L., Arransyah, M. F., Putri, K., Arija, N., & Putri, R. K. (2021). Pelatihan Penggunaan Canva Bagi Siswa di Samarinda. PLAKAT (Pelayanan Kepada Masyarakat), 3(1), 98. https://doi.org/10.30872/plakat.v3i1.5849

Ichsan, I. Z., Dewi, A. K., Hermawati, F. M., & Iriani, E. (2018). Pembelajaran IPA dan Lingkungan: Analisis Kebutuhan Media Pembelajaran pada SD, SMP, SMA di Tambun Selatan, Bekasi. JIPVA (Jurnal Pendidikan IPA Veteran), 2(2), 131. https://doi.org/10.31331/jipva.v2i2.682

Magdalena, I., & , Riana Okta Prabandani, Emilia Septia Rini , Maulidia Ayu Fitriani, A. A. P. (2020). Analisis pengembangan bahan ajar. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(2), 170–187. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/nusantara

Mudinillah, A. (2019). Pemanfaatan Aplikasi Lectora Inspire Sebagai Media Pembelajaran Interaktif Pada Pelajaran Bahasa Arab. Jurnal Penelitian IPTEKS, 4(2), 248–258.

Nurhayati, N., Vianty, M., Nisphi, M. L., & Sari, D. E. (2022). The Data tes awal dan tes akhir. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(1), 171–180. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v6i1.8340

Nurrahmi, S. N., Halidjah, S., & Pranata, R. (2014). PERAN GURU SEBAGAI FASILITATOR DALAM MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN BLENDED LEARNING DI KELAS IV. 1–12.

Pengabdian Magister Pendidikan IPA, J., Pembuatan Media Pembelajaran Menggunakan Canva bagi Guru SMPN, P., Bondowoso Riza Yuli Rusdiana, T., Kristiyanti Putri, W., & Kartika Sari, V. (2021). under a Creative Commons Attribution (CC-BY) 4.0 license. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v3i2.952

Permatasari, I. (2022). Pemanfaatan Aplikasi Canva sebagai Alternatif Media Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Proseding Didaktis: Seminar Nasional …, 1, 523–533. http://proceedings.upi.edu/index.php/semnaspendas/article/view/2397%0Ahttp://proceedings.upi.edu/index.php/semnaspendas/article/download/2397/2219

Priansa, D. J. (2017). Menjadi Kepala Sekolah Dan Guru Profesional : Konsep, Peran Strategis, Dan Pengembangannya.

Purba, Y. A., & Harahap, A. (2022). Pemanfaatan Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Matematika Di SMPN 1 NA IX-X Aek Kota Batu. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 1325–1334. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i2.1335

Resmini, S., Satriani, I., & Rafi, M. (2021). Pelatihan penggunaan aplikasi canva sebagai media pembuatan bahan ajar dalam pembelajaran bahasa Inggris. Abdimas Siliwangi, 4(2), 335–343. https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/abdimas-siliwangi/article/view/6859

Shalikhah, N. D. (2016). Cakrawala, Vol. XI, No. 1, Juni 2016 101. Pemanfaatan Aplikasi Lectora Inspire Sebagai Media Pembelajaran Interaktif, XI(1), 101–115. google scholer

Sinsuw, A. A. E., & Sambul, A. M. (2017). Pelatihan pengembangan media pembelajaran berbasis teknologi informasi bagi guru-guru SMP. Jurnal Teknik Elektro Dan Komputer, 6(3), 105–110.

Sirodj, R. A., Hirza, B., Hastiana, Y., Mukharomah, E., & Petrossky, R. (2021). Pendampingan Pembuatan Media Pembelajaran menggunakan Aplikasi Canva Guru Sekolah Dasar di Makarti Jaya Kabupaten Banyuasin. Jurnal Pengabdian Multidisiplin, 1(2), 72–80. https://doi.org/10.51214/japamul.v1i2.136

Syahnaz, A., Widiandari, F., & Khoiri, N. (2023). Konsep Kecerdasan Spiritual pada Anak Usia Sekolah Dasar. 9(2), 868–879.

Tanjung, R. E., & Faiza, D. (2019). Canva Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Dan Elektronika. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 7(2), 79. https://doi.org/10.24036/voteteknika.v7i2.104261

Tonra, W. S., Angkotasan, N., Sari, D. P., & Ikhsan, M. (2023). Menjadi Guru Kreatif melalui Aplikasi Canva. 8(1), 126–133.

Tri Wulandari, & Adam Mudinillah. (2022). Efektivitas Penggunaan Aplikasi CANVA sebagai Media Pembelajaran IPA MI/SD. Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah (JURMIA), 2(1), 102–118. https://doi.org/10.32665/jurmia.v2i1.245

Downloads

Published

2023-08-26

How to Cite

Putra, L. D., Salihah, A. F., pratiwi, N. F., & Safario, A. M. (2023). Pemanfaatan Canva Untuk Pembelajaran Inovatif dan Kreatif di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(4), 2530–2535. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i4.5957

Issue

Section

Articles

Citation Check