Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA Sekolah Dasar

Authors

  • Risa Amelia Sofiana Universitas Muria Kudus, Indonesia
  • Nur Fajrie Universitas Muria Kudus, Indonesia
  • F Shoufika Hilyana Universitas Muria Kudus, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i5.5969

Abstract

Di tingkat pendidikan dasar dan menengah, terdapat 10 mata pelajaran yang wajib diajarkan, salah satunya adalah Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Penelitian ini bertujuan untuk mengukur dampak penggunaan Media Audio Visual terhadap motivasi belajar siswa di kelas V SD Negeri 4 Damarjati pada mata pelajaran IPA. Data yang digunakan dalam penelitian ini bersifat kuantitatif, dan teknik pengumpulan datanya melibatkan wawancara, kuesioner/angket, serta dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini meliputi seluruh siswa kelas V SD Negeri 4 Damarjati di Kecamatan Kalinyamatan, Kabupaten Jepara, yang berjumlah 25 siswa. Metode sampling yang digunakan adalah metode sampling jenuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dari penggunaan media audio visual terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA di kelas V SD Negeri 4 Damarjati. Hal ini dapat dilihat dari hasil uji paired sampel t-test yang menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,000. Dikarenakan nilai signifikansi tersebut kurang dari 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa penelitian ini membuktikan adanya pengaruh yang signifikan penggunaan Media Audio Visual terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA di kelas V. Kesimpulannya, dapat dikatakan bahwa Media Audio Visual memiliki dampak positif terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA di kelas V di SD Negeri 4 Damarjati.

References

Adji, F. (2017). Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Audiovisual Powtoon Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Di Madrasah Aliyah. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Untan, 6(3), 210239.

Ananda, R. (2017). Penggunaan Media Audio Visual untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Siswa Kelas IV SD Negeri 016 Bangkinang Kota. Jurnal Basicedu, 1(1), 21–30. https://doi.org/10.31004/basicedu.v1i1.149

Arif Prasetya, F. Shoufika Hilyana, M. S. K. (2018). Hubungan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas IV SD 1 Mijen Kaliwungu Kota Kudus. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 3(1), 10–27.

Awalia, I., Pamungkas, A. S., & Alamsyah, T. P. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Animasi Powtoon pada Mata Pelajaran Matematika di Kelas IV SD. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 10(1), 49–56. https://doi.org/10.15294/kreano.v10i1.18534

Azizah, A., & Fatimah, N. (2022). Pengaruh Media Audio Visual Terhadap Motivasi Belajar Ipa Siswa Kelas V Sdn Kapopo. Autentik?: Jurnal Pengembangan Pendidikan Dasar, 6(1), 9–17. https://doi.org/10.36379/autentik.v6i1.123

Dewi Yuliati, Santoso, G. S. (2022). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Powtoon terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Materi IPS pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Kecamatan Cluwak Kabupaten Pati. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(20), 132–144.

Lesmoyo, Y. A. S., Fajrie, N., Surachmi, S., & Legowo, Y. A. S. (2023). Pengaruh Peningkatan Keaktifan Siswa terhadap Peningkatan Hasil Belajar IPA Siswa SD dalam Pembelajaran dengan Media Audiovisual. Journal on Teacher Education, 4(3), 777–783.

Maheswari, G., & Pramudiani, P. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Animaker terhadap Motivasi Belajar IPA Siswa Sekolah Dasar. Edukatif?: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(5), 2523–2530. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i5.872

Maulida, D. H., Fajrie, N., & W, S. S. (2023). Pengaruh Media Audiovisual terhadap Prestasi Belajar Siswa dalam Mata Pelajaran Ipa Kelas VI SD Negeri Perdopo 02 Gunungwungkal. Journal on Education, 5(2), 3381–3387. https://doi.org/10.31004/joe.v5i2.1013

Munawaroh, S., Ghany, D., & ... (2022). The Effect of Audio-Visual Media on Students’ Learning Motivation on Islamic History Materials. …?: Jurnal Pendidikan Islam, 5(2), 392–406.

Nababan, L. S. (2020). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual terhadap Motivasi belajar PAK siswa kelas X. Areopagus?: Jurnal Pendidikan Dan Teologi Kristen, 18(1), 48–58. https://doi.org/10.46965/ja.v18i1.43

Pebriani, C. (2017). Pengaruh penggunaan media video terhadap motivasi dan hasil belajar kognitif pembelajaran IPA kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 5(1), 11–21. https://doi.org/10.21831/jpe.v5i1.8461

Pranowo, T. A., & Prihastanti, A. (2020). Pengaruh Bimbingan Kelompok Melalui Media Audio Visual. Indonesia Journal of Learning Education and Counseling, 2(2), 217–223.

Putri, W. N. (2017). Pengaruh Media Pembelajaran Terhadap Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa Madrasah Tsanawiyah. LISANIA: Journal of Arabic Education and Literature, 1(1), 1. https://doi.org/10.18326/lisania.v1i1.1160

Ribawati, E. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Video Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa. Candrasangkala?: Jurnal Pendidikan Dan Sejarah, 1(1), 134–145.

Rosyida, S., Munzil , M., & Joharmawan, R. (2017). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Problem Posing Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Larutan Penyangga. J-PEK (Jurnal Pembelajaran Kimia), 2(1), 41–52. https://doi.org/10.17977/um026v2i12017p041

Setiawati, I. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Audiovisual Terhadap Motivasi Belajar Siswa Di Mi Al-Bahri Kebon Nanas Jakarta. Skripsi (UIN), 1–97.

Sulistiyowati, Nur Fajrie, S. S. W. (2023). Efektivitas Media Canva terhadap Minat dan Hasil Belajar IPA Siswa. Journal on Education, 05(02), 5883–5891.

Susilo, S. V. (2020). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Di Sekolah Dasar. Jurnal Cakrawala Pendas, 6(2). https://doi.org/10.31949/jcp.v6i2.2100

Widiyanti, N., & Ansori, Y. Z. (2021). Pengaruh Media Pembelajaran Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V Di Sdn Ciparay I. Seminar Nasional Pendidikan, 226–228.

Downloads

Published

2023-11-01

How to Cite

Sofiana, R. A., Fajrie, N., & Hilyana, F. S. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPA Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(5), 3027–3034. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i5.5969

Issue

Section

Articles

Citation Check