Pengembangan Media Panca Hati (Papan Baca Khas Pati) Berbasis Kearifan Lokal untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i5.5990Keywords:
Kemampuan membaca, media Papan Baca Khas Pati, Kearifan Lokal.Abstract
Penelitian yang dilatarbelakangi karena rendahnya kemampuan membaca siswa SD kelas 1 yang pada umunya sudah harus bisa membaca dan minimal mengenal huruf maupun merangkai huruf menjadi kata. Namun, pada kenyataannya masih banyak siswa yang pada saat kelas 1 justru belum lancar mengenal huruf apalagi membaca. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan untuk membangun media papan baca panca hati untuk siswa kelas 1 sebagai media untuk memperkuat kemampuan siswa dalam membaca. Media papan baca ini dilengkapi dengan pengetahuan kearifan lokal khas Pati. Subjek uji coba penelitian pengembangan ini adalah siswa kelas 1 SDN Kutoharjo 02 yang berjumlah 8 siswa dan 4 diantaranya belum lancar membaca. Ini adalah jenis penelitian pengembangan yang mengacu pada model ADDIE. Untuk memulai penilaian kemampuan membaca siswa, angket dan wawancara digunakan. Wawancara dilakukan dengan pendidik kelas untuk mendapatkan informasi tentang kegiatan pembelajaran, kesulitan membaca siswa, dan metode yang digunakan pendidik untuk menangani masalah membaca siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, uji coba media papan baca khas Pati pada siswa menunjukkan hasil kategori luar biasa. Kemampuan membaca empat siswa telah meningkat sejak awal, meskipun mereka masih menghadapi kesulitan membedakan huruf, merangkai huruf menjadi kata, dan mengurai kata.
References
Anderson. (2015). Tujuan Dasar Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Arsyad, A. (2015). Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Artatiana. (2023). Meningkatkan Kemampuan Membaca Kelas 1 Pada SD Negeri Tarusan Danum dengan Menggunakan PAKEM (Pembelajaran Yang Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan). Jurnal Ilmiah Kanderang Tingang, 28-40.
Hikmawati, Rosyidin, O., & Yuliana, R. (2021). Developing Papan Roda Baca Pintar Media For Early Reading Of Grade 1 Student at SDN Cilegon X. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 213-225.
Ikawati, E. (2013). Upaya Meningkatkan Minat Membaca pada Anak Usia Dini . Logaritma: Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan dan Sains, 1-12.
Irdawati, Yunidar, & Darmawan. (2017). Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan dengan Menggunakan Media Gambar Kelas 1 di Min Buaol. Jurnal Kreatif Tadulako, 1-14.
Masropah. (2014). Jenis-Jenis Kesulitan Belajar Membaca Siswa Kelas II Sekolah Dasar. Bengkulu: Skripsi Universitas Bengkulu.
Nurmi, Safei, & Rasyid, M. R. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Papan Flanel terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Peserta Didik Kelas I SDN Mawang. Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 56-61.
Nurrita, T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Misykat Jurnal Ilmu-Ilmu Al-ur'an, Hadist, Syari'ah dan Tarbiyah, 171-187.
Ridwan, M., Tahir, M., & Istiningsih, S. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Papan Kata pada Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas II SDN 1 Sabelia Tahun Ajaran 2021/2022. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 184-191.
Sanjaya, W. (2011). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: PT Pranada Media.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suparlan. (2021). Ketrampilan Membaca pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI. Fondatia:Jurnal Pendidikan Dasar, 1-12.
Wardani, I. (1995). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Universitas Terbuka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Annisa Hernandha Putri, Ulfatun Nafi’ah, F Shoufika Hilyana, Layyina Ayu Mawarda, Nailal Muna, Nia Ditta Astari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).