Peran Lagu Nasional dalam Peningkatan Karakter Cinta Tanah Air pada Anak
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i6.6422Keywords:
Karakter, Cinta Tanah Air, Lagu NasionalAbstract
Mengembangkan nilai-nilai karakter dan budaya bangsa “cinta tanah air” merupakan bagian yang tak terpisahkan dengan kehidupan sehari-hari.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran lagu nasional dalam meningkatkan karakter cinta tanah air pada anak.Penelitian ini dilakuan dengan menggunakanjenis penelitian kajian literatur, yang dilakukan dengan mengumpulkan berbagai sumber penelitian data terdahulu dan menganalisis dan menarik kesimpulan mengenai peran lagu nasional dalam meningkatkan karakter cinta tanah air pada anakLagu merupakan sarana penyampaian pesan dengan berbagai cara.Lagu memiliki nilai seni dan menjadi media yang didengarkan oleh semua orang diseluruh dunia.Nilai nilai moral yang diungkapkan dalam lagu nasional mengandung semangat nasionalisme yang dapat menjadi modal dasar pengembangan karakter.lagu wajib nasional adalah lagu atau lagu yang melambangkan symbol negara dan telah diakui keabsahannya secara resmi.lagu nasional juga turut mempertebal rasa cinta tanah air khususnya Indonesia yang mewakili jati diri bangsa.Berdasarkan hasil penelitian,didaptakan bahwa lagu nasional memiliki peranan yang sangat penting dalam membangun dan membentuk karakter dan semangat nasionalisme sejak dini pada anak.
References
Agustina, V., Nur ’aini, S., Disetujui, T.-B.-T., & Tgl-Bln-Thn, : (n.d.). Penanaman Nilai Karakter Melalui Metode Bernyanyi di RA Muslimat Tanwirut Thullab INFO ARTIKEL ABSTRAK Riwayat Artikel.
Atika, N. T., Wakhuyudin, H., & Fajriyah, K. (2019). PELAKSANAAN PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER MEMBENTUK KARAKTER CINTA TANAH AIR. In Jurnal Mimbar Ilmu (Vol. 24, Issue 1).
Atik, N. B., & Mulyani, N. (2023). Upaya Guru Dalam Pembentukan Karakter Disiplin Siswa Kelas IV Di MI Nurul Islam Sidamukti Kecamatan Bumiayu Kabupaten Brebes. Jurnal Kependidikan, 11(1), 137–152. https://doi.org/10.24090/jk.v11i1.7759
Dewi, R. R., Suresman, E., & Suabuana, C. (n.d.). PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SEBAGAI PENDIDIKAN KARAKTER DI PERSEKOLAHAN.
Dwi Lestari, A., Yusuf Setiawardana, M., & Widyaningrum, A. (n.d.). PENDIDIKAN KARAKTER CINTA TANAH AIR MELALUI LAGU NASIONAL DI SDN REJOSARI 02 SEMARANG. Abdatisyah, K., Chairunissa, C.,
Naqiyyah, R., Anggraeni, D. D., & Furnamaisa, Y. F. (2021). Pengembangan Sikap Cinta Tanah Air untuk Anak Sekolah Dasar dalam Memajukan Kualitas Bangsa. Aulad: Journal on Early Childhood, 4(3), 131-136.
Widjanarko, P. (2019). Penanaman Karakter Melalui Lagu-Lagu Nasional Di Paud Pelita Harapan Bangsa Kota Tegal. PAUDIA: Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 8(2).
Nasti, B., Putri, A., Desyandri, D., & Mayar, F. (2022). PERAN GURU DALAM PEMBIASAAN MENYANYIKAN LAGU NASIONAL UNTUK MENINGKATKAN RASA CINTA TANAH AIR PADA SISWA SD. Jurnal Cerdas Proklamator, 10(2), 136-143.
Rohman, MA, & Linggowati, T. (2024). Penanaman Karakter Cinta Tanah Air melalui Lagu-Lagu Nasional pada Siswa SD Kelas 5 di SDN Kejapanan 1 Pasuruan. Jurnal Muncul Penemuan Pendidikan dan Pembelajaran Seumur Hidup (EJEDL) , 3 (1).
Atika, N. T., Wakhuyudin, H., & Fajriyah, K. (2019). Pelaksanaan penguatan pendidikan karakter membentuk
Audina, D., Soleh, DA, & Sumantri, MS (2021). Pendidikan karakter cinta tanah air dan disiplin dalam kegiatan upacara bendera di sekolah dasar di Jakarta. EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar , 5 (1), 60-68.karakter cinta tanah air. Mimbar Ilmu, 24(1), 105-113.
Amalia, S., Rofifah, U., & Zuhri, AF (2020). Menunjukkan rasa cinta tanah air di era 4.0. Jurnal Ilmiah Pendidikan , 6 (1), 68-75.
Widyatama, Humas (2023). Penanaman Nilai Karakter Cinta Tanah Air Pada Siswa Di SMP PGRI 1 Buduran. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis, Dan Sosial (EMBISS) , 3 (2), 174-187.
Rokhani, C. T. S. (2020). Mewujudkan Peserta Didik Berkarakter Indonesia Melalui Peningkatan Penanaman Cinta Tanah Air: Best Practice Di SD Negeri Dengkek 01 Pati. Journal of Industrial Engineering & Management Research, 1(2), 57-75.
Daud, D., & Triadi, Y. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter Cinta Tanah Air Dalam Proses Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Journal Evaluation in Education (JEE), 2(4), 134-139.
Iswantiningtyas, V., & Wulansari, W. (2018). Pentingnya Penilaian Pendidikan Karakter Anak Usia Dini. Proceedings of The ICECRS, 1(3). https://doi.org/10.21070/picecrs.v1i3.1396
Nurdin, N., Jahada, J., & Anhusadar, L. (2021). Membentuk Karakter melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka pada Anak Usia 6-8 Tahun. Jurnal Obsesi?: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(2), 952–959. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i2.1603
Pendidikan Transformatif, J., Santoso, G., Abdul Karim, A., Maftuh, B., & Murod, mun. (n.d.-a). Kajian Kewajiban dan Hak Negara dan Warga Negara sebagai Strategi WNI dan WNA di Dalam dan di Luar Negeri Indonesia Abad 21.
Pendidikan Transformatif, J., Santoso, G., Abdul Karim, A., Maftuh, B., & Murod, mun. (n.d.-b). Kajian Kewajiban dan Hak Negara dan Warga Negara sebagai Strategi WNI dan WNA di Dalam dan di Luar Negeri Indonesia Abad 21.
Yunianto, T., Suyadi, S., & Suherman, S. (2020). Pembelajaran abad 21: Pengaruhnya terhadap pembentukan karakter akhlak melalui pembelajaran STAD dan PBL dalam kurikulum 2013. Premiere Educandum?: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 10(2), 203. https://doi.org/10.25273/pe.v10i2.6339
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2023 Reny Furnawati Sitanggang, Romi Anggun Zefanya Simanullang, Yolanda Pricilia Siregar, Delli Suci Ananda, Sri Yunita

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).