Meningkatkan Keterampilan Siswa Kelas IV Sekolah Dasar dalam Menentukan FPB Dan KPK melalui Cooperative Learning Snowball Throwing
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i1.7164Abstract
Penelitian Tindakan Kelas ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan keterampilan siswa dan profesional guru kelas IV SDN 27 Payakumbuh dalam menentukan FPB dan KPK melalui Cooperative Learning Snowball tahun 2022/2023. Metode penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan strategi tindakan berupa perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi yang terdiri dari 2 siklus. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN 27 Payakumbuh tahun pelajaran 2022/2023 berjumlah 9 orang. Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas ini dapat dilihat kemampuan awal siswa rata-rata nilainya 46,1 pada pra siklus, naik menjadi 71,3 pada siklus I, dan pada siklus II menjadi 82,2. Presentasi kenaikan dari kemampuan awal atau prasiklus sebelum dilakukan perbaikan sampai siklus I mengalami kenaikan sebesar 44%, sedangkan kenaikan dari siklus I ke siklus II sebesar 88%. Kesimpulannya pembelajaran menggunakan Cooperative Learning Snowball Throwing dalam Menentukan FPB Dan KPK mampu meningkatkan keterampilan siswa
References
Toha Anggoro, dkk. 2008. Metode Penelitian. Jakarta: Universitas Terbuka.
Dedy Gunarto.2007. Matematika SD/MI Kelas IV. Yogyakarta: Pustaka Insan Madani.
Depdiknas 2006. Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Dirjen Dikdasmen.
Dinas Pendidikan Nasional. 2003. Kapita Selekta Matematika. Jakarta : Universitas Terbuka.
Endang Retno.W. 2002. Metode Penelitian Kelas.Semarang : Universitas Semarang.
Ismail. 2003. Kapita Selekta Matematika. Jakarta : Universitas Terbuka. Karso. 2005. Pendidikan Matematika I. Jakarta: Universitas Terbuka.
Kasbolah. 1999.Methodik Dedaktik. Jakarta : Rineka Cipta.
. 2004. Pembelajaran Alat Peraga Matematika. Jakarta : Rineka Cipta. Mulyani Sumantri. 2002. Matematika Dasar I. Jakarta : Universitas Terbuka. Ruseffendie. 1993. Matematika 3. Jakarta : Universitas Terbuka.
. 2003. Kapita Selekta Pendidikan Matematika. Jakarta : Universitas Terbuka.
Soetjipto Wiriwidjoyo. 1991. Dedaktik Metodik. Jakarta : Depdikbud. Sukirman. 2004. Matematika. Jakarta: Universitas terbuka.
Supardjo. 2004. Matematika Gemar Berhitung 4 untuk Kelas IV SD/MI. Solo: Tiga Serangkai Pustaka Mandiri.
Tirto Negoro. 1989. Matematika di SD. Jakarta : Depdikbud.
Wahyudin. 2003. Kapita Selekta Matematika SD. Jakarta : Universitas Terbuka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Rahmi Amega

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).