Peningkatan Hasil Belajar Menggunakan Pendekatan Tarl Berbantuan Media Quizizz Pada Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Materi Gotong Royong Di Kelas 4 Sekolah Dasar

Authors

  • Fajar Setya Wibowo Universitas PGRI Semarang, Indonesia
  • Awalia Dharmawati Sekolah Dasar Negeri Jomblang 1 Semarang, Indonesia
  • Yuli Witanto Universitas Negeri Semarang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i3.7464

Keywords:

Pancasila Education, Learning Outcomes, Teaching at The Right Level

Abstract

Guru dituntut aktif dan kreatif saat merancang dan melaksanakan pembelajaran dalam  kurikulum merdeka. Penelitian  ini  bertujuan  untuk  meningkatkan hasil belajar menggunakan pendekatan tarl berbantuan media quizizz pada mata pelajaran pendidikan pancasila. Penelitian  ini  merupakan Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian dilaksanakan di SDN Jomblang 1 Semarang, sebanyak 28 siswa terdiri dari 9 siswa laki laki dan 19 siswa perempuan. Pembelajaran dilakukan dengan pendekatan Teaching at The Right Level berbantuan dengan media Quizizz. Data dianalisis secara deskriptif dan disajikan dalam bentuk tabel dan grafik. hasil penelitian pada kegiatan pra siklus, siklus 1, dan siklus 2 diperoleh nilai 66, 78, dan 89. Pada pelaksanakan pra siklus, siklus 1, dan siklus 2 diperoleh presentase sebesar 53%, 61%, dan 89%. Mengingat ketetapan indikator keberhasilan hasil belajar siswa sebesar 80% telah mencapai nilai N >75. Berdasarkan hasil ini penelitian yang dilakukan pada pembelajaran Pendidikan Pancasila materi Gotong Royong menggunakan pendekatan Teaching at the Right Level dengan berbantuan media Quizizz dikelas IV sekolah dasar dapat dinyatakan berhasil

References

Andriani, R., & Rasto, R. (2019). Motivasi belajar sebagai determinan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 4(1), 80. https://doi.org/10.17509/jpm.v4i1.14958

Beery, S. (2017). Teaching At The Right Level. Evidence in Practice, 23(1), 1–12. https://osf.io/preprints/osf/wbu6e

Berlian, U. (2022). IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN. 8721, 2105–2118.

Dakhi, A. S. (2020). Peningkatan Hasil Belajar Siswa melalui Metode PAKEM. Jurnal Pendidikan Indonesia, 1(3), 350–361. https://doi.org/10.36418/japendi.v1i3.33

Dista, D. X., & Marta, R. (2022). Peningkatan Kemandirian Belajar Siswa dengan Menerapkan Pembelajaran STEAM di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Ilmu Kependidikan, 6(1), 16–26.

Edizon, & Maharani Zan, A. (2023). Penerapan Model Discovery Learning Terintegrasi TaRL untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Matematika Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(2), 18939–18949.

Indrawati, T. (2015). Peningkan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Dengan Menggunakan Pendekatan Konstruktivisme Di Kelas V Sekolah Dasar. Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan, 15(1), 40. https://doi.org/10.24036/pedagogi.v15i1.5243

Kahfi, A. (2022). Implementasi Profil Pelajar Pancasila dan Implikasinya terhadap Karakter Siswa di Sekolah. DIRASAH: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar Islam, 5 (2), 138-151.

Lestari, R. E. (2024). Penggunaan Pendekatan TaRL untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran IPAS di Kelas V Sekolah Dasar. 7, 4993–4998.

Listyaningsih, E., Nursiwi Nugraheni, & Ira Budi Yuliasih. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Melalui Pendekatan TarlModel PBL Dalam Matematika Kelas V SDN Bendan Ngisor. Jurnal Ilmiah Multidisipline, 1(6), 620–627. https://doi.org/10.5281/zenodo.8139269

Mariati. (2021). Tantangan Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka di Perguruan Tinggi. Seminar Nasional Teknologi Edukasi Sosial Dan Humaniora, 1(1), 749–761. https://jurnal.ceredindonesia.or.id/index.php/sintesa/article/view/405

Mubarokah, S. (2022). Tantangan Implementasi Pendekatan TaRL (Teaching at the Right Level) dalam Literasi Dasar yang Inklusif di Madrasah Ibtida’iyah Lombok Timur. BADA’A: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 4(1), 165–179. https://doi.org/10.37216/badaa.v4i1.582

Mulyatiningsih, E. (2021). Metode Penelitian Tindakan Kelas. MODUL PELATIHAN PENDIDIKAN PROFESI GURU FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA, 42.

Nabillah, T., & Abadi, A. P. (2019). Faktor Penyebab Rendahnya Hasil Belajar Siswa. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika Sesiomadika 2019, 2(1), 659. https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/2685

Nasution, S. W. (2021). PROSIDING PENDIDIKAN DASAR URL: https://journal.mahesacenter.org/index.php/ppd/index Assesment Kurikulum Merdeka Belajar Di Sekolah Dasar. Prosding Seminar Nasional Pendidikan Dasar, 1(1), 135–142. https://doi.org/10.34007/ppd.v1i1.181

Pamungkas, S. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Daring Pada Siswa Kelas VI Melalui Media Belajar Game Berbasis Edukasi Quizizz. Majalah Lontar, 32(2), 57–68. https://doi.org/10.26877/ltr.v32i2.7306

Setiadi, Y. (2023). Teaching At the Right Level Model Problem Based Learning. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 08(September), 1178–1191.

Utomo, H. (2020). Penerapan media quizizz untuk meningkatkan hasil belajar siswa pelajaran tematik siswa kelas IV SD Bukit Aksara Semarang. Jurnal Kualita Pendidikan, 1(3), 37–43. https://doi.org/10.51651/jkp.v1i3.6

Wardani, S., Asbari, M., & Misri, K. (2023). Pendidikan yang Memerdekakan Siswa. JOURNAL OF INFORMATION SYSTEMS AND MANAGEMENT, 02(Oktober), 5–26.

Widiastuti, R., Sayekti, I. C., & Eryani, R. (2021). Peningkatan Hasil Belajar melalui Media Kuis Educandy pada Peserta Didik di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2082–2089. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1161

Downloads

Published

2024-05-30

How to Cite

Wibowo, F. S., Dharmawati, A., & Witanto, Y. (2024). Peningkatan Hasil Belajar Menggunakan Pendekatan Tarl Berbantuan Media Quizizz Pada Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Materi Gotong Royong Di Kelas 4 Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 8(3), 1760–1770. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i3.7464

Issue

Section

Articles

Citation Check