Implementasi Pendidikan Multikultural Di Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Peserta Didik

Authors

  • Thomy Sastra Atmaja Universitas Tanjungpura, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i3.7664

Keywords:

Pendidikan Multikultural, Sekolah Dasar, Keterampilan Sosial

Abstract

Penerapan pendidikan multikultural di sekolah dasar menjadi penting dalam membentuk karakter dan nilai-nilai moral peserta didik. Studi ini bertujuan untuk mengeksplorasi implementasi pendidikan multikultural di sekolah dasar dengan fokus pada peningkatan keterampilan sosial siswa. Metode penelitian penelitian ini tinjauan literatur dari artikel-artikel terkait dengan tema penelitian. Literatur yang dipilih dianalisis untuk mengidentifikasi tema dan metode utama penerapan pendidikan multikultural, serta dampaknya terhadap keterampilan sosial siswa seperti empati, komunikasi, dan kolaborasi. Hasil penelitian Pendidikan multikultural di sekolah dasar memiliki sifat yang sistemik dan holistik, yang menuntut pengembangan secara menyeluruh. Pendekatan ini didasarkan pada kekayaan budaya dan karakter bangsa dalam upaya menciptakan lingkungan belajar yang inklusif dan menghargai keragaman. Guru memiliki peran kunci dalam menyampaikan nilai-nilai multikultural kepada siswa melalui integrasi materi budaya dalam kurikulum, kegiatan ekstrakurikuler yang melibatkan keragaman budaya, dan pelatihan profesional. Pendidikan multikultural diharapkan dapat membantu siswa menjadi individu yang toleran, inklusif, dan siap menghadapi tantangan dalam masyarakat global yang terus berkembang. Integrasi nilai-nilai seperti toleransi, demokrasi, kesetaraan, dan keadilan dalam pendidikan multikultural di sekolah dasar dapat memberikan dampak positif terhadap keterampilan sosial siswa dan komunitas akademis secara luas. Simpulan dari penelitian ini adalah bahwa pendidikan multikultural di sekolah dasar memiliki dampak positif dalam persiapan siswa menjadi warga global yang inklusif dan toleran

References

Aeni, K., & Astuti, T. (2020). IMPLEMENTASI NILAI-NILAI MULTIKULTURAL DI SEKOLAH DASAR Kurotul Aeni dan Tri Astuti Info Artikel Abstrak. REFLEKSI EDUKATIKA?: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 10(2), 178–186. http://jurnal.umk.ac.id/index.php/RE

Ahsani, L. F. (2021). IMPLEMENTASI LITERASI BUDAYA DAN KEWARGAAN UNTUK MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH DI TENGAH PANDEMI. 11, 7–16.

Amin, M. A. S. (2022). PERAN GURU DALAM PENGEMBANGAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DI SDN 1 JATIPAMOR. PERAN GURU DALAM PENGEMBANGAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DI SDN 1 JATIPAMOR, 8(1), 195–202. https://doi.org/https://doi.org/10.31949/jcp.v8i1.1930 p-ISSN:

Azkiya, H., Tamrin, M., Yuza, A., & Madona, S. (2022). Pengembangan E-Modul Berbasis Nilai-Nilai Pendidikan Multikultural di Sekolah Dasar Islam. Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 7(2), 409–427. https://doi.org/10.25299/al-thariqah.2022.vol7(2).10851

Brazill, S. C. (2020). Pedagogical Strategies for Teaching a Multicultural Education Course: From Safe Space to Brave Space for a Community of Learners. Educational Research: Theory and Practice, 31(2), 56–71.

Dewi, S., & Amirudin, A. (2016). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA KELAS V SDN TANGKIL 01 WLINGI. 281–288.

Erba?, Y. H. (2019). A Qualitative Case Study of Multicultural Education in Turkey: Definitions of Multiculturalism and Multicultural Education. International Journal of Progressive Education, 15(1), 23–43. https://doi.org/10.29329/ijpe.2019.184.2

Hanum, F. (2009). Pendidikan Multikultural sebagai Sarana Membentuk Karakter Bangsa (Dalam Perspektif Sosiologi Pendidikan). Seminar Regional DIY-Jateng, 1–13.

Husniatin, S., & Anan, A. (2019). Universitas Dasar Konsep dan Implementasi Pendidikan Multikultural di Sekolah Negeri Durensewu MULTIKULTURAL DI SEKOLAH DASAR ( SD ) NEGERI DURENSEWU I Salis Husniatin , Asrul Anan?::: 13. Multcultural of Islamic Edication, 3(1), 12–26. http://yudharta.ac.id/jurnal/index.php/ims

Karacabey, M. F., Ozdere, M., & Bozkus, K. (2019). The attitudes of teachers towards multicultural education. European Journal of Educational Research, 8(1), 383–393. https://doi.org/10.12973/eu-jer.8.1.383

Kurniawan, S., & Miftah, M. (2021). Communal Conflicts in West Kalimantan: The Urgency of Multicultural Education. Dinamika Ilmu, 21(1), 55–70. https://doi.org/10.21093/di.v21i1.2934

Latifah, N., Marini, A., & Maksum, A. (2021). PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DI SEKOLAH DASAR (Sebuah Studi Pustaka). Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 6(2), 42–51. https://doi.org/doi.org/10.29407/jpdn.v6i2.15051

Mushfi, M., Iq, E., & Interaction, S. (2017). MODEL INTERAKSI SOSIAL DALAM MENGELABORASI KETERAMPILAN SOSIAL. Jurnal Pedagogik, 04(02), 211–227.

Riyanti, A., & Novitasari, N. (2021). Pendidikan multikultural berbasis kearifan lokal bagi siswa sekolah dasar. Jurnal Adat Dan Budaya, 3(1), 29–35. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JABI/index%0APENDIDIKAN

Shabilla, S. P., & Suryarini, D. Y. (2023). PENTINGNYA PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 4(1), 418–420. https://doi.org/https://e-journal.unmuhkupang.ac.id/index.php/jpdf Vol.

Shannon-Baker, P. (2018). A multicultural education praxis: Integrating past and present, living theories, and practice. International Journal of Multicultural Education, 20(1), 48–66. https://doi.org/10.18251/ijme.v20i1.1518

Syahrial, Kurniawan, A. R., Alirmansyah, & Alazi, A. (2019). Strategi Guru dalam Menumbuhkan Nilai Kebersamaan pada Pendidikan Multikultural di Sekolah Dasar. JURNAL GENTALA PENDIDIKAN DASAR, 4(2), 232–244. https://doi.org/https://doi.org/10.22437/gentala.v4i2.8455

Zainiyati, H. S. (2007). Pendidikan Multikultural: Upaya Membangun Keberagamaan Inklusif di Sekolah. Islamica, 1(2), 135–145. http://islamica.uinsby.ac.id/index.php/islamica/article/view/15/

Downloads

Published

2024-06-04

How to Cite

Atmaja, T. S. (2024). Implementasi Pendidikan Multikultural Di Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Peserta Didik. Jurnal Basicedu, 8(3), 1906–1915. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i3.7664

Issue

Section

Articles

Citation Check