Identifikasi Faktor Penyebab Kesulitan Pembagian Porogapit Empat Digit pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar

Authors

  • Esti Budi Astuti Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Indonesia
  • Fitri Yuliawati Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Indonesia
  • Shinta Melia Khorini'mah Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i4.7776

Keywords:

kesulitan belajar, matematika, pembagian, siswa sekolah dasar

Abstract

Dalam proses belajar, siswa akan melalui masa-masa dimana mereka dapat belajar dengan lancar, adakalanya mereka tidak dapat menangkap apa yang telah dipelajarinya, namun ada kalanya juga mereka akan mengalami kesulitan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengidentifikasi faktor penyebab kesulitan pembagian porogapit empat digit pada siswa inisial “N” kelas VI sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Teknik pengambilan data dengan menggunakan observasi, wawancara dan tes tertulis. Berdasarkan hasil penelitian, siswa ini mengalami kesulitan memahami konsep pada materi pembagian dan kurangnya ketelitian siswa dalam mengerjakan soal. Kesulitan tersebut disebabkan oleh beberapa faktor diataranya faktor internal yang berasal dari siswa itu sendiri seperti kemampuan berpikir siswa, sikap siswa dalam memperoleh mata pelajaran, minat siswa dalam mengikuti pelajaran serta motivasi yang didapat siswa dalam proses belajar. Selain faktor internal, faktor eksternal juga mempengaruhi belajar siswa seperti kurangnya bimbingan dari orang tua dan lingkungan belajar yang tidak kondusif juga berpengaruh signifikan terhadap kesulitan belajar siswa. Penelitian ini menyarankan perlunya pendekatan pembelajaran yang lebih interaktif dan dukungan yang lebih kuat dari orang tua serta lingkungan belajar yang mendukung untuk membantu siswa mengatasi kesulitan dalam pembelajaran matematika.

References

Anggraeni, S. T., Muryaningsih, S., & Ernawati, A. (2020). ANALISIS FAKTOR PENYEBAB KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA DI SEKOLAH DASAR. Jurnal Riset Pendidikan Dasar (JRPD), 1(1), Article 1. https://doi.org/10.30595/.v1i1.7929

Arifendi, R. F., & Irianti, N. P. (2020). Efektivitas Penggunaan Porogapit Card dalam Pemahaman Penyelesaian Soal Pembagian dan Motivasi Belajar Siswa di Tingkat Sekolah Dasar. MUST: Journal of Mathematics Education, Science and Technology, 5(1), Article 1. https://doi.org/10.30651/must.v5i1.4848

Cahyono, H. (2019). FAKTOR-FAKTOR KESULITAN BELAJAR SISWA MIN JANTI. Jurnal Dimensi Pendidikan Dan Pembelajaran, 7(1), Article 1. https://doi.org/10.24269/dpp.v7i1.1636

Dharma, I. M. A., Drs. I Made Suarjana, M. P., & I Kadek Suartama, M. P. (2016). ANALISIS KEMAMPUAN MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA SISWA KELAS IV TAHUN PELAJARAN 2015/2016 DI SD NEGERI 1 BANJAR BALI. MIMBAR PGSD Undiksha, 4(1), Article 1. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v4i1.7193

Handayani, N. F., & Mahrita, M. (2020). Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika pada Siswa Kelas IV di SDN Jawa 2 Martapura Kabupaten Banjar. Jurnal PTK Dan Pendidikan, 6(2), Article 2. https://doi.org/10.18592/ptk.v6i2.4045

Hanik, U., & Liansari, V. (2023). ANALISIS KESALAHAN PESERTA DIDIK DALAM MENYELESAIKAN SOAL OPERASI HITUNG PERKALIAN DAN PEMBAGIAN KELAS III SEKOLAH DASAR. Pendas?: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), Article 2. https://doi.org/10.23969/jp.v8i2.9159

Hasibuan, E. K. (2018). ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN BANGUN RUANG SISI DATAR DI SMP NEGERI 12 BANDUNG. AXIOM?: Jurnal Pendidikan Dan Matematika, 7(1), Article 1. https://doi.org/10.30821/axiom.v7i1.1766

Hastuti, P. S. D., Cahyadi, F., & Subekti, E. E. (2022). RAGAM KESULITAN BELAJAR PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA KELAS V PADA MATERI OPERASI HITUNG PECAHAN. Jurnal Wawasan Pendidikan, 2(1), Article 1. https://doi.org/10.26877/wp.v2i1.9858

Husna, R., Roza, Y., & Maimunah, M. (2021). Identifikasi Kesulitan Guru Matematika Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian dan Kajian Kepustakaan di Bidang Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, 7(2), 428–436. https://doi.org/10.33394/jk.v7i2.3333

Indah, P., Ardi Saputro, B., & Sundari, R. (2020). Analisis Kesulitan Belajar Operasi Hitung Perkalian dan Pembagian Pada Masa Pandemi (Covid-19) di Sekolah Dasar. DIDAKTIKA: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 3, 129–138. https://doi.org/10.21831/didaktika.v3i2.35479

Kusumasari, D. A., Drs. Kiswoyo, M. M., & Ryky Mandar Sary, S. P. (2021). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Materi Perkalian Pada Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.22437/gentala.v6i1.12560

Meilida, A. (2022). Analisis Kesulitan Mengerjakan Perkalian Dan Pembagian Pada Siswa Kelas VI Di SDN Dangu Hulu Sungai Tengah. Pahlawan: Jurnal Pendidikan-Sosial-Budaya, 18, 38–45. https://doi.org/10.57216/pah.v18i2.494

Nurfadhillah, S., Saridevita, A., Adji, A. S., Valentina, F. R., Astuty, H. W., Devita, N., & Destiyantari, S. (2022). Analisis Kesulitan Belajar Membaca (Disleksia) dan Kesulitan Belajar Menulis (Disgrafia) Siswa Kelas I SDN Tanah Tinggi 3 Tangerang. MASALIQ, 2(1), 114–122. https://doi.org/10.58578/masaliq.v2i1.94

Sari, E. P., & Fikrati, A. N. (2023). ANALISIS KESALAHAN SISWA SD DALAM MENYELESAIKAN SOAL PEMBAGIAN BERSUSUN POROGAPIT BERDASARKAN KEMAMPUAN MATEMATIKA. Edumath, 15(1), Article 1. https://doi.org/10.32682/edumath.v15i1.2901

Setiawan, A., Nugroho, W., & Widyaningtyas, D. (2022). PENGARUH MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VI SDN 1 GAMPING. TANGGAP?: Jurnal Riset Dan Inovasi Pendidikan Dasar, 2, 92–109. https://doi.org/10.55933/tjripd.v2i2.373

Sihombing, J. M., Syahrial, S., & Manurung, U. S. (2023). Kesulitan Peserta Didik dalam Pembelajaran Matematika Materi Perkalian dan Pembagian di Sekolah Dasar. Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar, 7(3), 1003–1016. https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i3.1177

Susanto, A. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Kencana.

Susanto, E., & Nugraheni, A. S. (2020). METODE VAKT SOLUSI UNTUK KESULITAN BELAJAR MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK HIPERAKTIF. Muallimuna?: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.31602/muallimuna.v6i1.2506

Utari, D. R., Wardana, M. Y. S., & Damayani, A. T. (2019). Analisis Kesulitan Belajar Matematika dalam Menyelesaikan Soal Cerita. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(4), Article 4. https://doi.org/10.23887/jisd.v3i4.22311

Widyaningrum, H. K., & Hasanudin, C. (2019). Kajian Kesulitan Belajar Membaca Menulis Permulaan (MMP) di Sekolah Dasar: Pedagogia?: Jurnal Pendidikan, 8(2), Article 2. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v8i2.2219

Downloads

Published

2024-06-29

How to Cite

Astuti, E. B., Yuliawati, F., & Khorini’mah, S. M. (2024). Identifikasi Faktor Penyebab Kesulitan Pembagian Porogapit Empat Digit pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar . Jurnal Basicedu, 8(4), 2534–2541. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i4.7776

Issue

Section

Articles

Citation Check