Pengaruh Program Ekstrakurikuler Karawitan terhadap Prestasi Akademik Siswa Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i3.8003Keywords:
Extracurriculars, Karawitan, Academic AchievementAbstract
Karawitan, sebagai salah satu program ekstrakurikuler di sekolah dasar memiliki nilai-nilai kultural yang mendalam dan dapat memperkaya pengalaman belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh program ekstrakurikuler karawitan terhadap prestasi akademik siswa. Metode penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan desain one group pretest posttest design dengan melibatkan siswa kelas IV di SDN Rangkah VI/168 Surabaya sebagai populasi penelitian. Hasil analisis statistik menunjukkan adanya peningkatan prestasi akademik siswa setelah mengikuti program ekstrakurikuler karawitan. Hal ini terindikasi dari hasil uji t paired sampel t-test yang menunjukkan signifikansi statistik antara nilai pretest (semester sebelumnya) dan posttest (semester setelah mengikuti program). Data angket siswa menunjukkan bahwa sebagian besar siswa memiliki persepsi positif terhadap program ekstrakurikuler karawitan. Mereka merasa aktif, menikmati kegiatan tersebut, puas dengan sarana dan prasarana yang tersedia, tidak terganggu dalam aktivitas belajar, termotivasi untuk berpartisipasi, merasa memiliki pemahaman dan wawasan yang lebih luas, serta melihat adanya pengaruh positif terhadap prestasi belajar mereka. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pentingnya pengembangan dan pelaksanaan program ekstrakurikuler karawitan dalam meningkatkan kualitas pendidikan dan pengalaman belajar siswa di sekolah dasar
References
Abdullah, M. (2020). Manajemen Pendidikan Kontemporer Konstruksi Pendekatan Berbasis Budaya dan Kearifan Lokal. In Cendekia Press. https://books.google.co.id/books?hl=id&lr=&id=ZcwMEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=Manajemen+Pendidikan+Kontemporer+Konstruksi+Pendekatan+Berbasis+Budaya+dan+Kearifan+Lokal&ots=XnF3dWCKEI&sig=eMHq62DsVKkfpV1MHLO-neSa2E8&redir_esc=y#v=onepage&q=Manajemen Pendidikan Kontemporer Konstruksi Pendekatan Berbasis Budaya dan Kearifan Lokal&f=false
Damayanti, W. R., & Dwikurnaningsih, Y. (2020). Evaluasi Program Ekstrakurikuler Di Sdn Candirejo Kabupaten Semarang. Refleksi Edukatika?: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 11(1), 59–69. https://doi.org/10.24176/re.v11i1.4772
Edu, A. L., & Tarsan, V. (2019). Pendidikan Seni Musik Tradisional Manggarai dan Pembentukan Kecakapan Psikomotorik Anak. International Journal of Community Service Learning, 3(1), 1. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v3i1.17484
Fatmawati, R. A. D., & Kaltsum, H. U. (2022). Peran Kegiatan Ekstrakurikuler Seni Karawitan dalam Mengembangkan Karakter Disiplin dan Cinta Tanah Air Siswa. Jurnal Basicedu, 6(5), 3,4768-4775. https://journal.uii.ac.id/ajie/article/view/971
Hattarina, S., Saila, N., Faradila, A., Putri, D. R., & Putri, R. G. A. (2022). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Di Lembaga Pendidikan. Seminar Nasional Sosial Sains, Pendidikan, Humaniora (SENASSDRA), 1, 181–192. http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/SENASSDRA
Kariasa, I. N., & Putra, I. W. D. (2021). Karya Karawitan Baru Manikam Nusantara. Mudra Jurnal Seni Budaya, 36(2), 222–229. https://doi.org/10.31091/mudra.v36i2.1471
Laila, P. R. (2020). Pengaruh Keaktifan Siswa Dalam Kegiatan Ekstrakurikuler Karawitan Terhadap Kreativitas Siswa Sdn 2 Tonatan Ponorogo Tahun Pelajaran 2019 / 2020. 1–84. https://etheses.iainponorogo.ac.id/11214/1/SKRIPSI_210616108_PUPUT ROSYIDATUL LAILA %282%29.pdf
Lutfiwati, S. (2020). Motivasi Belajar dan Prestasi Akademik. Al-Idarah: Jurnal Kependidikan Islam, 10(1), 54–63. http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/idaroh
Mustadi, A. (2020). Landasan pendidikan sekolah dasar. https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=WZsPEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&dq=Landasan+pendidikan+sekolah+dasar+&ots=BbpvF53Q9L&sig=XmkP7nF8bc-rk9Ceft0cfN50Zy8
Mustoip, S. (2023). Analisis Penilaian Perkembangan Dan Pendidikan Karakter Di Kurikulum Merdeka Sekolah Dasar. PANDU?: Jurnal Pendidikan Anak dan Pendidikan Umum, 1(3), 144–151. https://doi.org/10.59966/pandu.v1i3.470
Pertiwi, A. D., Nurfatimah, S. A., & Hasna, S. (2022). Menerapkan Metode Pembelajaran Berorientasi Student Centered Menuju Masa Transisi Kurikulum Merdeka. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 8839–8848. https://www.jptam.org/index.php/jptam/article/view/3780
Prabawa, A. K. (2019). Model Cooperative Learning Dalam Kegiatan Ekstrakurikuler Karawitan Jawa Di SMP Negeri 12 Yogyakarta. Reimajenasi Timbre: Nostalgia Bunyi Melalui Komposisi Musik, 3, 1–16. http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/8497
Prasetyo, N. (2020). Anak, Kreativitas Dan Seninya (Musik). https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=QIv9DwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PP1&dq=Anak,+Kreativitas+Dan+Seninya+(Musik)&ots=peume9LgqH&sig=eOebWdICCYMbSUe50hvLpcCvKgM
Purnawanto, A. T. (2022). Perencanaan Pembelajaran Bermakna dan Asesmen Kurikulum Merdeka. Jurnal Ilmiah Pedagogy, 20(1), 75–94. https://www.jurnal.staimuhblora.ac.id/index.php/pedagogy/article/view/116
Putri, M. M. S., & Winarko, J. (2021). Pembelajaran Ekstrakurikuler Seni Karawitan Berbasis Proyek Di Sdn Satu Atap 2 Dongko Kabupaten Trenggalek. Jurnal Pendidikan Sendratasik, 11(1), 17–34. https://doi.org/https://doi.org/10.26740/jps.v11n1.p17-34
Rudiarta, I. W. (2023). Pengembangan Potensi Seni Siswa Melalui Pembelajaran Di Pasraman. 01(02), 136–145. https://doi.org/https://doi.org/10.53977/jws.v1i02.1293
Sanjani, M. A. (2021). Pentingnya Strategi Pembelajaran Yang Tepat Bagi Siswa. Jurnal Serunai Administrasi Pendidikan, 10(2), 34. https://ejournal.stkipbudidaya.ac.id/index.php/jc/article/view/517
Sanyoto, S., Harini, N., & Zandra, R. (2019). Pembelajaran Karawitan Pada Kegiatan Ekstrakurikuler. Jurnal Imaji, 17(c), 171–178. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21831/imaji.v17i2.27805
Saputra, A., Tawil, M., Hartutik, H., & Nazmi, R. (2023). Pendidikan Karakter Di Era Milenial: Membangun Generasai Unggul Dengan Nilai-Nilai Positif. https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=3nLSEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA98&dq=Pendidikan+Karakter+Di+Era+Milenial:+Membangun+Generasai+Unggul+Dengan+Nilai-Nilai+Positif&ots=Fbi0X3HQFD&sig=144xh7z2X_fl0Wl1y5trEzPPhYU
Suci, D. W. (2023). Penggunaan Seni Musik dalam Mendukung Perkembangan Kognitif dan Emosional Siswa SD. Jurnal Pelita Ilmu Pendidikan(JPIP), 1(2), 49–52. https://ejournal.cvrobema.com/index.php/JPIP/article/view/15
Susanto, R. A., & Rigianti, H. A. (2023). Pengaruh Ekstrakurikuler Karawitan Terhadap Rasa Cinta Budaya Jawa Di Sdn Sumberagung. Khazanah Pendidikan, 17(2), 247. https://doi.org/10.30595/jkp.v17i2.18421
Sutyasa, I. M. A. N., Saptono, S., & Muryana, I. K. (2023). Karya Karawitan Inovatif “Ngincung.” Jurnal Mebang: Kajian Budaya Musik dan Pendidikan Musik, 3(1), 1–14. https://doi.org/10.30872/mebang.v3i1.53
Winingsih, L. H., Hariyanti, E., & Sari, L. S. (2020). Penguatan Ranah Psikomotorik Bagi Siswa Sekolah Dasar. In Pusat Penelitian Kebijakan, Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. https://repositori.kemdikbud.go.id/21362/1/Puslitjak_2020_39_Penguatan_Ranah_Psikomotorik_Bagi_Siswa_Sekolah_Dasar.pdf
Wurdianto, K. (2020). Pengaruh Kegiatan Ekstrakulikuler Terhadap Prestasi Belajar. Jurnal Meretas, 7(1), 34–48. https://www.jurnal.upgriplk.ac.id/index.php/meretas/article/view/166
Yhunanda, & Sholeh, M. (2020). Peran Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Upaya Meningkatkan Prestasi Siswa. Jurnal Inspirasi Manajemen Pendidikan, 8, 531–544. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/inspirasi-manajemen-pendidikan/article/view/37946/33634
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Annas Solihin, Roni Rodiyana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).