Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Permainan Wordwall terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V

Authors

  • Rifki Hata Herdiansa Universitas Ngudi Waluyo, Indonesia
  • Lisa Virdinarti Putra Universitas Ngudi Waluyo, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i4.8247

Keywords:

model pembelajaran Problem Based Learning, permainan wordwall, kemampuan pemecahan masalah matematika

Abstract

Model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan permainan Wordwall memberikan suatu permasalahan dengan lebih dari satu cara penyelesaian .Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan permainan wordwall terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa Kelas V SDN Karangrejo. Pendekatan yang diterapkan yaitu kuantitatif dengan jenis penelitian quasy eksperiment dengan teknik purposive sampling. Instrumen penelitian disusun berupa tes, observasi, dan dokumentasi. Pengujian hipotesis dilakukan melalui Independent Sample t-Test dan regresi linier sederhana berbantuan program SPSS 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat perbedaan kemampuan pemecahan masalah matematika antara yang diterapkan dan tidak diterapkan model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan permainan wordwall pada siswa Kelas V SDN Karangrejo. Hal ini ditunjukkan melalui hasil pengujian independen sample t-test dengan nilai Sig. (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05; (2) terdapat pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning berbantuan permainan wordwall terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas V SDN Karangrejo. Hal ini ditunjukkan melalui hasil pengujian regresi linier sederhana dengan nilai thitung sebesar 6,504 dengan nilai Sig. sebesar 0,000 (Sig. < 0,05). Hasil penelitian ini memberikan dasar untuk penelitian lebih lanjut dalam konteks pengembangan strategi pembelajaran yang lebih efektif dan inovatif untuk meningkatkan prestasi belajar matematika siswa.

References

Akbar, H. F., & Hadi, M. S. (2023). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Wordwall terhadap Minat dan Hasil Belajar Siswa. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 1653–1660.

Araiku, J., Kurniadi, E., & Pratiwi, W. D. (2022). Junior High School Students’ Abilities in Solving The Open-Ended Mathematical Problems with The Context of Songket Motif. Jurnal Elemen, 8(2), 525-543.

Arikunto, S. (2016). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Auliyati, A. K., Rizqia, N., Affandi, S. N., & Susilo, B. E. (2024). Kajian Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika melalui Model Problem Based Learning dengan Math Adventure Games Berbantuan MathCityMap. Prisma, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 7, 368378.

Febriani, R., Syarifuddin, H., & Marlina. (2021). Pengaruh Pendekatan OpenEnded terhadap Keterampilan Berfikir Kreatif dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 749-760.

Ghozali, I. 2018. Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Universitas Diponegoro.

Ginting, A. S. E. B., Rusman, A. A., & Afri, L. D. (2023). Pengaruh Pendekatan Open Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Mathematical Resilience. Relevan: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 44-48.

Hafidzah, N. A., Aziz, Z., & Irvan. (2021). The Effect of Open Ended Approach on Problem Solving Ability and Learning Independence in Students' Mathematics Lessons. IJEMS: Indonesian Journal of Education and Mathematical Science, 1(1), 11-18.

Hamzah, A., & Muhlisrarini. (2014). Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika. Depok: Rajagrafindo Persada.

Hartono, Y. (2014). Matematika Strategi Pemecahan Masalah. Yogyakata: Graha Ilmu.

Mariam, S., Nurmala, N., Nurdianti, D., Rustyani, N., Desi, A., & Hidayat, W. (2019). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa MTsN dengan Menggunakan Metode Open Ended di Bandung Barat. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 178-186.

Marzuqi, M., Mariani, S., & Wijayanti, K. (2023). Tinjauan Pustaka Sistematis: Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dalam Pendekatan Open Ended Problem. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(3), 3138-3147.

Muzaini, M. C., Noptario., & Arifin, N. (2023). Implementation of Blended Learning Model Through Wordwall Application in Improving Critical Thinking of Islamic Elementary School Students. Al-Adzka: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 13(2), 146-158.

Nenohai, J. M. H., Garak, S. S., Ekowati, C. K., & Udil, P. A. (2021). Pelatihan dan Pendampingan Implementasi Aplikasi Wordwall dalam Pembelajaran Matematika bagi Guru Kelas Rendah Sekolah Dasar Inpres Maulafa Kota Kupang. Jurnal Nasional Pengabdian Masyarakat, 2(2), 101-110.

Noviana, H. (2022). Pengaruh Model Open Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP. Jurnal e-DuMath, 4(2), 1-10.

Nurfajriah, S., Netriwati, N., & Widyastuti, R. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Teams Games Tournament Menggunakan Sandi Semaphore Pramuka terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Tipe Kepribadian Siswa. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 3178-3189.

Pamungkas, G. P., & Kowiyah, K. (2021). The Influence of Open Ended Learning Model on Mathematical Problem Solving Ability. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 5(3), 395-402.

Putra, L. V., & Purwanti, K. Y. (2022). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran dengan Pendekatan Metakognitif Berbantuan Canva untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Dedikasi Nusantara, 2(1), 45-52.

Putra, L. V., & Sipayung, Y. R. (2019). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas V melalui Pembelajaran Berbasis Matematika Realistik Berbantuan Powtoon. Sendika, 1(1), 214-223.

Rhamadani, J. A. A. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Open Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Kelas IV SDN 2 Way Lunik Panjang. Skripsi. UIN Raden Intan Lampung.

Rini, Z. R., & Purwanti, K. Y. (2021). Problem Solving Ability Analysis Assessed from Self-Efficacy in The Missouri Mathematics Project Learning Model. Elementary Islamic Teacher Journal, 9(1), 75-92.

Ritonga, N. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Open Ended dan Model Pembelajaran Missouri Mathematics Project terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Kemampuan Pemecahan Masalah di Kelas XI SMA PAB 6 Helvetia TP 2019-2020. Skripsi. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.

Septianti, A., Nurimani., & Ripki, A. J. H. (2021). Hubungan Pendekatan Open Ended dengan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan STKIP Kusuma Negara III (SEMNARA 2021), 8-15.

Siskawati, P., Agung, A. A. G., & Agustiana, I. G. A. T. (2022). Pengaruh Model Pembelajaran ICI Berbantuan LKS Open-Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V SD. Mimbar PGSD Undiksha, 1(1), 11-20.

Situmorang, A. S. (2019). Perbedaan Pendekatan Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Software dengan Pendekatan Open Ended Berbantuan Software terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. SEPREN: Journal of Mathematics Education and Applied, 1(1), 1-6.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Afabeta.

Susanto, A. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenadamedia Grup.

Tanjung, D. F., Syahputra, E., & Irvan. (2020). Problem Based Learning, Discovery Learning, and Open Ended Models: An experiment On Mathematical Problem Solving Ability. JTAM (Jurnal Teori dan Aplikasi Matematika), 4(1), 9-16.

Unonongo, P., Ismail, S., & Usman, K. (2021). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar di Kelas IX. Jambura Journal Of Mathematics Education, 2(2), 43-49.

Wafiqni, N., & Putri, F. M. (2021). Efektivitas Penggunaan Aplikasi Wordwall dalam Pembelajaran Daring (Online) Matematika pada Materi Bilangan Cacah Kelas 1. Elementar (Elementary of Tarbiyah): Jurnal Pendidikan Dasar, 1(1), 68-83.

Wahyuningtyas, P. S., Setiani, Y., & Khaerunnisa, E. (2020). Pengaruh Model CORE dengan Pendekatan Open Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP. Journal of Medives: Journal of Mathematics Education IKIP Veteran Semarang, 4(1), 81-96.

Wulandari, N. P. R., Dantes, N., & Antara, P. A. (2020). Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Berbasis Open Ended terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(2), 131-142.

Downloads

Published

2024-07-06

How to Cite

Herdiansa, R. H., & Putra, L. V. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Permainan Wordwall terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Kelas V. Jurnal Basicedu, 8(4), 2733–2744. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i4.8247

Issue

Section

Articles

Citation Check