Evaluasi Efektivitas Program Literasi Sekolah terhadap Minat Membaca Siswa SMP
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i4.8295Keywords:
Minat baca, Program Literasi, SiswaAbstract
Salah satu tujuan utama dalam dunia pendidikan adalah meningkatkan minat baca di kalangan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi efektivitas program literasi sekolah di SMP Negeri 29 Medan dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhinya. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan observasi langsung dan wawancara dengan guru, siswa, dan staf sekolah. Penelitian menunjukkan bahwa program literasi di SMP Negeri 29 Medan memiliki potensi besar untuk meningkatkan kemampuan literasi siswa, namun masih terdapat beberapa kendala seperti kurangnya fasilitas perpustakaan yang memadai, kurangnya dukungan dari guru, keterbatasan waktu, dan kurangnya pengawasan serta evaluasi yang konsisten. Untuk meningkatkan minat membaca siswa, diperlukan penyediaan buku-buku yang menarik, kegiatan yang mendorong minat membaca, dan penciptaan lingkungan fisik, sosial, dan afektif yang mendukung budaya literasi. Peningkatan dukungan infrastruktur, pelatihan bagi guru, serta pengawasan dan evaluasi yang berkelanjutan sangat diperlukan untuk meningkatkan efektivitas program literasi di sekolah tersebut. Maka dari itu peningkatan minat baca harus terus menjadi prioritas utama dalam upaya membangun masyarakat yang literat dan berdaya saing tinggi.
References
Annur, C. M. (2024, Maret 15). 10 Provinsi dengan Penduduk Paling Gemar Membaca 2023, Yogyakarta Teratas. Retrieved from Databoks: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2024/03/15/10-provinsi-dengan-penduduk-paling-gemar-membaca-2023-Yogyakarta-teratas
Ati, A. P., & Widiyarto, S. (2020). Peran Literasi Bahasa dalam Meningkatkan Minat Baca dan Menulis pada Siswa SMP Kota Bekasi. Jurnsl Kajian Bahasa dan Sastra Indonesia, 105-113.
Caesaria, S. D. (2023, Agustus 11). Minat Baca Masyarakat Indonesia Hanya 0,001 Persen, Dosen UNESA Beri Solusi. Retrieved from Kompas.com: https://kompas.com/edu/read/2023/08/11/130000771/minat-baca-masyarakatindonesia-hanya-0-001-persen-dosen-unesa-beri-solusi
Hijrah Purnama Sari Ariga, d. (2024). Meningkatkan Minat Baca Siswa SMP Negeri 1 Samalanga melalui Program Literasi Pojok Baca. Aliterasi: Jurnal Pendidikan, Bahasa dan Sastra.
Ilmi, N., Wulan, N. S., & Wahyudin, D. (2021). Gerakan Literasi Sekolah dalam Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2866 - 2873. doi:DOI: https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i5.990
Kartikasari, E. (2022). Faktor Pendukung dan Faktor Penghambat Gerakan Literasi Sekolah. Jurnal Basicedu, 8879 - 8885.
Kasiyun, S. (2015). Upaya Meningkatkan Minat Baca Sebagai Sarana untuk Mencerdaskan Bangsa. Jurnal Pena Indonesia (JPI) Jurnal Bahasa Indonesia, Sastra, dan Pengajarannya, 79-95.
Laksono, K. (2018). Strategi Literasi dalam Pembelajaran di Sekolah Menengah Pertama (Materi Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013). Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Martiningsih. (2019). Partisipasi Siswa dalam Implementasi Gerakan Literasi Sekolah (GLS) di SMP Negeri 1 Yogyakarta. Jurnal Kebijakan Pendidikan, 223-229.
Martono, N. (2015). Metode Penelitian Sosial: Konsep-konsep Kunci. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Napitupulu, D. &. (2023). Evaluasi Implementasi Program Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Khazanah Pendidikan, 262.
Raharjo, M. (2017). Studi Kasus dalam Penelitian Kualitatif: Konsep dan Prosedurnya. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.
Retnaningdyah, P. d. (2016). Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Menengah Pertama. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Rohman, S. (2018). Membangun Budaya Membaca pada Anak melalui Program Gerakan Lierasi Sekolah. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar, 151-174.
Sidiq, U., & Choiri, M. M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan. Ponorogo: CV. Nata Karya.
Teguh, M. (2017). Gerakan Literasi Sekolah Dasar.
Trianggoro, I. R., & Koeswanti, H. D. (2021). Evaluasi Program Literasi Sekolah (GELIS) di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 355-362. doi:http://dx.doi.org/10.23887/jippg.v4i3
Wahyuni, P. D., Djatmika, E. T., & As'ari, A. R. (2018). Pengaruh Full Day School dan Gerakan Literasi Sekolah terhadap Hasil Belajar dan Mediasi Motivasi Belajar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 679-684.
Wardani, G. A. (2022). Evaluasi Pelaksanaan Program Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 9450-9456.
Wiedarti, d. (2016). Desain Induk Gerakan Literasi Sekolah. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Yulianti, A. E. (2018). Gerakan Literasi Sekolah di SD Negeri 157 Palembang. Jurnal Inovasi Sekolah Dasar, 38-45.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Ulfa Fatimah, Fariz Aditya, Jojor Mindo Manullang, Fazli Rachman

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).