Efektivitas Model Pembelajaran REACT dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i5.8765Keywords:
Berpikir Kritis, Model Pembelajaran REACTAbstract
Kemampuan berpikir kritis peserta didik di Indonesia tergolong rendah berdasarkan PISA tahun 2012 dan 2018. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas model pembelajaran REACT dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik sekolah dasar pada mata pelajaran IPAS. Penelitian ini merupakan penelitian quasi eksperimen menggunakan desain nonequivalent control group design pretest-posttest. Sampel penelitian terdiri dari 48 peserta didik kelas 5 di MINU Waru 1 Sidoarjo. yang terdiri dari kelas 5C sebagai kelas eksperimen dan kelas 5B sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian adalah tes. Analisis data terdiri dari uji validitas, uji reliabilitas, analisis deskriptif, uji normalitas, uji paired sample t-tes, dan uji N-Gain menggunakan bantuan SPSS 27. Hasil penelitian menujukkan bahawasanya pada kelas eksperimen nilai rata-rata pretest sebesar 55,21 dan posttest 85,63. Pada kelas kontrol nilai rata-rata pretest sebesar 50,42 dan possttest 69,58. Hasil perhitungan uji paired sample t-test menunjukkan nilai signifikansi 0,000<0,05, yang mengungkapkan adanya pengaruh penerapan model REACT terhadap kemampuan berpikir kritis peserta didik. Selain itu, hasil perhitungan uji N-Gain juga memperlihatkan bahwasanya model pembelajaran REACT memiliki efektivitas lebih tinggi dibandingkan model konvensional dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis peserta didik.
References
Agustina, N. S., Robandi, B., Rosmiati, I., & Maulana, Y. (2022). Analisis Pedagogical Content Knowledge terhadap Buku Guru IPAS Pada Muatan IPA Sekolah Dasar Kurikulum Merdeka. Jurnal Basicedu, 6(5), 9180–9187. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i5.3662
Anas, A., & Fitriani. (2022). Penerapan Model Pembelajaran REACT Dalam Peningkatan Pemahaman Konsep Siswa. Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, 6(2), 157–166. https://doi.org/10.24256/jpmipa.v6i2.338
Arafah, A., Sukriadi, S., & Auliaul Fitrah Samsuddin. (2023). Implikasi Teori Belajar Konstruktivisme Pada Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Mipa, 13(2), 358–366. https://doi.org/10.37630/jpm.v13i2.946
Aulia, F., Yulita, I., & Khoirunnisa, F. (2023). Analisis Kemampuan Literasi Numerasi Dalam Menyelesaikan Soal Programme For International Student Assessment (PISA). Jurnal Karya Pendidikan Matematika, 10(1), 11. https://doi.org/10.26714/jkpm.10.1.2023.11-20
Crawford, M. L. (2001). Teaching Contextually?: Research, Rationale, And Techniques For Improving Student Motivation And Achievement In Mathematics And Science. CCI Publishing, Inc. https://dcmathpathways.org/sites/default/files/resources/2017-03/teaching_contextually.pdf
Dahani, S., Febriyanni, R., & Arifin, Z. (2021). Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Siswa Kelas VII MTS Swasta Al Ma’arif Kecamatan Gebang. Invention: Journal Research and Education Studies, 2(2), 34–47. https://doi.org/10.51178/invention.v2i2.570
Dewi, A. K., Ayuwanti, I., & Setyawati, A. (2024). Perbandingan Model Pembelajaran Problem Posing Dengan Pembelajaran Konvensional Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR), 5(1), 84–89. https://doi.org/10.33365/ji-mr.v5i1.5097
Fahrudin, F., Ansari, A., & Ichsan, A. S. (2021). Pembelajaran Konvensional Dan Kritis Kreatif Dalam Perspektif Pendidikan Islam. Hikmah, 18(1), 64–80. https://doi.org/10.53802/hikmah.v18i1.101
Fatin, N., Zaenuri, Z., & Walid, W. (2024). Kemampuan Bepikir Kritis Matematis Ditinjau Dari Rasa Ingin Tahu Dalam Model Pembelajaran PBL Dengan Pendekatan Kontekstual. Edukatif?: Jurnal Ilmu Pendidikan, 6(1), 198–209. https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i1.5874
Fauziyah, N. R., & Mahmudah, Y. (2023). Technological Pedagogical Content Knowladge Sebagai Revolusi Guru MI Era Profil Pelajar Pancasila. Edukatif?: Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(6), 2379–2385. https://doi.org/10.31004/edukatif.v5i6.5797
Feronika, N. I., & Gazali, F. (2020). Pengaruh Penerapan Model REACT Terhadap Hasil Belajar Dan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMA/MA. Journal Of Multidicsiplinary Research and Development, 2(3), 60–66. https://jurnal.ranahresearch.com/index.php/R2J/article/view/296/265
Hasanah, N., & Anwar, S. (2024). Pengaruh Model Pembelaaran REACT Terhadap Hasil Belajar Geografi Siswa Kelas XI IPS MAN 2 Kota Padang. Tsaqofah, 4(2), 1258–1269. https://doi.org/10.58578/tsaqofah.v4i2.2681
Hibattulloh, N., & Sofyan, D. (2019). Perbandingan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Antara Yang Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Dengan Konvensional. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(3), 169–178. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v3i3.321
Ihsani, A., Langitasari, I., & Affifah, I. (2020). Penerapan Model Pembelajaran REACT Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Pada Konsep Kelarutan Dan Hasil Kali Kelarutan. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 14(1), 2498–2511. https://doi.org/10.15294/jipk.v14i1
Ismaya, S. ., Subiki, & Harijanto, A. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, and Transferring (REACT) Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Dalam Pembelajaran Fisika Di SMA. Jurnal Pendidikan Fisika, 4(2), 121–127. https://doi.org/10.21580/perj.2020.2.2.6095
Lestari, & Annizar, A. M. (2020). Proses Berpikir Kritis Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah PISA Ditinjau Dari Kemampuan Berpikir Komputasi. Jurnal Kiprah, 8(1), 46–55. https://doi.org/10.31629/kiprah.v8i1.2063
Maryani, N., & Nurseptiani, K. (2019). Meningkatkan Minat Belajar Bahasa Indonesia Dengan Membandingkan Model Pembelajaran RADEC Dan Model Pembelajaran Konvensional. MADROSATUNA?: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 2(2), 13–19. https://doi.org/10.47971/mjpgmi.v2i2.127
Muflich, R. M. R., & Nursikin, M. (2023). Pandangan John Dewey Dan Jean Piaget Terhadap Kurikulum Pendidikan: Perspektif Teori Pembelajaran Aktif Dan Konstruktivisme. Afeksi: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 4(6), 614–621. https://doi.org/10.35672/afeksi.v4i6.173
Nugroho, E. S. B., Prayitno, B. A., & Maridi. (2020). Pengembangan Modul Berbasis REACT Pada Materi Jamur Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X SMA. Didaktika Biologi: Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi, 1(1), 1–10. https://doi.org/10.32502/dikbio.v1i1.957
Nurhasanah, D. S., & Luritawaty, I. P. (2021). Model Pembelajaran REACT Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 71–82. https://doi.org/10.31980/plusminus.v1i1.1027
Patimah, L., & Saniah, L. (2020). Penerapan Strategi Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Dan Transfering (REACT) Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa. Symmetry: Pasundan Journal of Research in Mathematics Learning and Education, 5(Volume 5), 187–196. https://doi.org/10.23969/symmetry.v5i2.3265
Peranginangin, A., Barus, H., & Gulo, R. (2020). Perbedaan Hasil Belajar Siswa Yang Diajar Dengan Model Pembelajaran Elaborasi Dengan Model Pembelajaran Konvensional. Jurnal Penelitian Fisikawan, 3(1), 43–50. http://jurnal.darmaagung.ac.id/index.php/jurnalpenelitianfisikawan/article/view/452/436
Puspa, Suryanti, N. M. N., & Nursaptini. (2023). Penerapan Strategi Pembelajaran REACT Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dalam Pembelajaran Sosiologi Pada Siswa Kelas XI IPS 1 di SMA Negeri 1 Lingsar. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 8(1b), 868–871. https://doi.org/10.29303/jipp.v8i1b.1317
Putri, D. A., Fitraini, D., & Revita, R. (2019). Pengembangan Modul Matematika Berbasis REACT Untuk Memfasilitasi Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMA. JURING (Journal for Research in Mathematics Learning), 2(4), 345. https://doi.org/10.24014/juring.v2i4.8816
Qodarsih, F. Y., Sunarso, A., & Utanto, Y. (2023). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Dan Keterampilan Komunikasi Siswa Kelas IV Dengan Model Pembelajaran Talking Stick Berbantu Media Poster. Dharmas Education Journal (DE_Journal), 4(1), 413–425. https://doi.org/10.56667/dejournal.v4i1.1191
Rahmawati, S., Masykuri, M., & Sarwanto, S. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Topik Klasifikasi Materi Dan Perubahannya Siswa SMP Negeri Di Kabupaten Magetan. Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains), 173–178. https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/snps/article/view/12849
Riputri, & Hadiyanti, A. (2024). Pengembangan Modul Pembelajaran IPAS Berbasis HOTS Pada Materi Gaya Kelas IV SD. Edukatif?: Jurnal Ilmu Pendidikan, 6(2), 1151–1160. https://doi.org/10.31004/edukatif.v6i2.6426
Sari, R. (2023). Pengaruh Pembelajaran Menggunakan Model REACT Dalam Mata Pelajaran IPA Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Pendas?: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 08, 4355. https://doi.org/10.23969/jp.v8i3.11000
Setiana, D. S., & Purwoko, R. Y. (2020). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Ditinjau Dari Gaya Belajar Matematika Siswa. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 7(2), 163–177. https://doi.org/10.21831/jrpm.v7i2.34290
Siahaan, J. H., Sihombing, S., & Simamora, B. A. (2022). Studi Komparasi Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Dan Model Pembelajaran Konvensional Pada Mata Pelajaran IPS Terpadu Kelas VIII Di SMPN 10 Pematangsiantar T.A. 2022/2023. Cendikia?: Media Jurnal Ilmiah Pendidikan, 13(2), 188–195. https://doi.org/10.35335/cendikia.v13i2.3012
Sirajuddin, S., Rosdianto, H., & Sulistri, E. (2022). Penerapan Model REACT Untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Siswa Pada Materi Arus Listrik. Jurnal pendidikan fisika dan Keilmuan, 4(1), 17–22. https://doi.org/10.2572/jpfk.v4i1.2011
Sugita, I., Liana, Y. R., Lestari, A. F., Rusilowati, A., & Subali, B. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Transferring (REACT) Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Fisika SMA. Physics Education Research Journal, 2(2), 141–150. https://doi.org/10.21580/perj.2020.2.2.6095
Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D. Alfabeta.
Sulaeman, D., Kusumah, Y. S., & Wahyuningrum, E. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran REACT Terhadap Kemampuan Berpikir Analisis Dan Minat Belajar Ditinjau Dari Level IQ. SJME (Supremum Journal of Mathematics Education), 7(2), 130–142. https://doi.org/10.35706/sjme.v7i2.8704
Suryana, E., Aprina, M. P., & Harto, K. (2022). Teori Konstruktivistik Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(7), 2070–2080. https://doi.org/10.54371/jiip.v5i7.666
Syamsuddin, N. S., Rasyid, M. R., & Tayeb, T. (2024). Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran REACT (Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Transferring) Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Peserta Didik. Al asma: Journal of Islamic Education, 6(1), 66–78. https://doi.org/10.24252/asma.v6i1.46656
Taraufu, A. F., Gumolung, D., & Caroles, J. (2020). Pengaruh Penerapan Strategi Pembelajaran REACT (Relating, Experiencing, Applying, Cooperating, Dan Transferring) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Konsep Asam Basa. Oxygenius Journal Of Chemistry Education, 2(2), 52–57. https://doi.org/10.37033/ojce.v2i2.177
Viqri, D., Gesta, L., Rozi, M. F., Syafitri, A., & Falah, A. M. (2024). Problematika Pembelajaran IPAS Dalam Kurikulum Merdeka. JIEPP, 4(2), 310–315. https://doi.org/10.54371/jiepp.v4i2.419
Yanuar, A., & Pius, I. (2023). Upaya Meningkatkan Keaktifan dan hasil Belajar Siswa Kelas 4 SDK Wignya Mandala Melalui Pembelajaran Kooperatif. SAPA - Jurnal Kateketik dan Pastoral, 8(1), 1–9. https://doi.org/10.53544/sapa.v8i1.327
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Copyright (c) 2024 Adila Firdausi, Hanik Yuni Alfiyah, Solchan Ghozali
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).