Metode SQ3R Berbasis Media Wordwall terhadap Keterampilan Membaca Lanjutan (Interpretatif) Peserta Didik di Sekolah Dasar

Authors

  • Melyani Melyani Universitas Madako Tolitoli, Indonesia
  • Hamna Hamna Universitas Madako Tolitoli, Indonesia https://orcid.org/0000-0001-8463-4067
  • Moh Rudini Universitas Madako Tolitoli, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i5.8828

Keywords:

Metode SQ3R, Media wordwall, Membaca lanjutan

Abstract

Alasan dilakukannya penelitian ini adalah rendahnya tingkat kemampuan membaca tingkat lanjut (interpretatif) di kalangan peserta didik. Tujuan dari penelitian ini adalah menerapkan metode SQ3R berbasis wordwall untuk meningkatkan keterampilan interpretatif (membaca tingkat lanjut)peserta didik. Penelitian ini berupa penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini menggunakan tes, observasi, dan dokumentasi sebagai teknik pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan keterampilan membaca lanjutan (interpretatif) setelah menerapkan metode SQ3R berbasis media wordwall pada peserta didik kelas V yang berjumlah 14 peserta didik. Peningkatan yang terjadi dalam setiap siklus, yang mana presentase pada siklus I yakni 71% dan menunjukkan peningkatan pada siklus II yakni 92%. Hal ini menjadi bukti bahwa keterampilan membaca lanjutan (interpretatif) peserta didik dapat meningkat melalui penerapan metode SQ3R berbasis media wordwall. Apabila metode yang digunakan dalam penelitian ini terus digunakan dalam pembelajaran disekolah memungkinkan terjadinya peningkatan keterampilan membaca terhadap peserta didik, serta dapat memudahkan peserta didik dalam memahami materi pembelajaran

References

Agusalim, S, R., Sayidiman, & Nurhaedah. (2023). Penerapan etode sq3r untuk meningkatkan keterampilan membaca pemahaman siswa sekolah dasar kelas empat di kabupaten takalar. Journal of Education, 3(1), 201–211. https://ojs.unm.ac.id/PJE/article/download/42193/19920

Awatik. (2019). Composition ( CIRC ) dalam meningkatkan kemampuan menemukan pokok pikiran. Jurnal Pendidikan Dasar, 1(2), 56–68. https://doi.org/https://doi.org/10.30742/tpd.vli02.813

Azzahra, S., putri, A, S., Ratiqa, B, N., Laila, N., & Naila, A, H. (2023). Analisis keterampilan membaca lanjutan siswa sekolah dasar dikelas III-A SD negeri 064037. Jurnal Pendidikan Dan Dakwah, 3(5), 925–938. https://ejournal.yasin-alsys.org/index.php/anwarul/article/view/1428

BK, M. K. U., Hamna, H., Rahmawati, K. R., Hidayat, S., & Amelia, A. (2024). Implementation of scouting techniques material on first aid for accidents in scouts of Gudep Bumi Bahari. Journal of Community Service and Empowerment, 5(1), 34–44. https://doi.org/10.22219/jcse.v5i1.30145

Dahniar. (2020). Peningkatan Keterampilan Membaca Lanjutan Dengan Metode Sas Siswa Kelas II SDN 2 Ogowele. Jurnal Kreatif Tadulako Online, 4(8), 136–158. https://doi.org/https://www.neliti.com/id/publications/121139

Hamna, H., Ummah BK, M. K., Hasan, H., Astuti, Y., & Widyawati, W. (2024). Analisis perilaku budaya literasi siswa melalui pembuatan taman baca sebagai fasilitas sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 8(1), 36–43. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i1.6765

Khairunnisa, Y. (2021). Pemanfaatan fitur gamifikasi daring maze chase–wordwall sebagai media pembelajaran digital mata kuliah statistika dan probabilitas. Jurnal Kajian Dan Terapan Media, Bahasa, Komunikasi, 2(1), 41–47. https://www.researchgate.net/publication/355685212

Maisarah, & Yusnita, N. S. (2024). Development of canva multimedia-assisted interactive learning videos in grade IV science lessons in elementary schools. Madako Elementary School, 3(1), 1–14. https://doi.org/10.56630/mes.v3i1.222

Maruti, E. S., Hanuwati Anurilandhan Hidayat, & Daffa Adhiza Ilfani. (2023). Peran guru dan orang tua dalam pembelajaran daring di sekolah dasar. Madako Elementary School, 2(1), 100–109. https://doi.org/10.56630/mes.v2i1.64

Nanda, S., & Luvy, S. (2021). Penelitian tindakan kelas (R. Rininta (ed.)). Yayasan penerbit muhammad zani. https://eprints.unm.ac.id/15230/

Nissa, S. F., & Renoningtyas, N. (2021). Penggunaan Media Pembelajran Wordwall untuk Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar Siswa pada Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(5), 2854–2860. https://edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/880

Normuliati, S., Muhammadiyah, U., Selatan, K., Membaca, M., & Method, R. (2019). Pelatihan metode membaca sq3r untuk siswa madrasah tsanawiyah raudhatusyubban. Jurnal Ilmiah Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 24–29. https://doi.org/https://doi.org/10.33084/pengabdianmu.v4il552

Nurrahmah, U. (2021). Membaca pemahaman peserta didik kelas iii sd muhammadiyah 01 kota binjai. http://repository.uinsu.ac.id/15464/1/Utari.pdf

Payadna, I, P, A., Andre, I, M, S., Wedasuwari, I, A, M., Rulianto, & Jayantika, I, G, A, N. (2022). Panduan lengkap penelitian tindakan kelas (ptk) (S. Anwar (ed.)). CV budi utama. https://www.google.co.id/books/editiom/panduan_lengkap_penelitian_tindakan_kelas/5RF2EAAAQBAI

Riyanti, A. (2021). Keterampilan membaca (Uki (ed.)). K-media. https://g.co/kgs/sYAL3xT

Rudini, M., & Saputra, A. (2022). Kompetensi Pedagogik Guru Dalam Memanfaatkan Media Pembelajaran Berbasis TIK Masa Pandemi Covid-19. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 8(2), 841. https://doi.org/10.37905/aksara.8.2.841-852.2022

Sunarti, S. (2021). Pembelajaran membaca pemahaman di sekolah dasar (M. Sudana (ed.)). Penerbit NEM. https://g.co/kgs/4H2vynu

Surahman, A, N, I., Arumawati, D, Y., Palupi, L, R., Widyaningrum, & Cahyani, V, P. (2021). Proceeding of integrative science Education seminar penggunaan media wordwall sebagai media pembelajaran sistem. Proceeding of Integrative Science Education, 1(1), 95–105. https://edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/880

Taufik, Susianti, & Amir, N. . (2019). Strategi AMBT untuk meningkatkan kemampuan membaca pemahaman interpretatif siswa kelas iv sd negeri 3 namlea kabupaten buru. Jurnal Sang Pencerah, 5(2), 53–62.

Trisdiono, H. (2020). Penerapan metode sq3r dalam pembelajaran ilmu pengetahuan sosial smp. Jurnal Ilmiah PGSD, 3(1), 1–11. https://bpmpjogja.kemdikbud.go.id/penerapan-metode-sq3r-dalam-pembelajaran-ilmu-pengetahuan-sosial-smp/

Downloads

Published

2024-10-20

How to Cite

Melyani, M., Hamna, H., & Rudini, M. (2024). Metode SQ3R Berbasis Media Wordwall terhadap Keterampilan Membaca Lanjutan (Interpretatif) Peserta Didik di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 8(5), 4189–4197. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i5.8828

Issue

Section

Articles

Citation Check