Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar

Authors

  • Rizki Ananda Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia, Indonesia
  • Fadhilaturrahmi Fadhilaturrahmi Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia, Indonesia
  • Imam Hanafi Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i3.1190

Keywords:

pandemi COVID-19, pembelajaran tematik, sekolah dasar.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi serta mendapatkan informasi mengenai dampak dari pandemi Covid-19 terhadap proses pembelajaran tematik di Sekolah Dasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan metode studi kasus. Setting penelitian dilaksanakan di SDN Kecamatan Bangkinang Kota. Adapun yang menjadi subjek penelitian diantaranya guru, siswa, dan orang tua siswa dengan cara mengamati serta melakukan wawancara terhadap pelaksanaan pembelajaran daring selama pandemi COVID-19. Tahapan dari penelitian ini mengikuti prosedur penelitian kualitatif seperti pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa keterlaksanaan pembelajaran tematik tidak dapat dilakukan secara ideal seperti saat situasi normal/ sebelum pandemi Covid-19 terjadi. Pembelajaran lebih banyak dilaksanakan secara terpisah (separated) dan bukan terintegrasi antar mata pelajaran seperti seharusnya pembelajaran tematik integratif dilaksanakan. Sementara itu dari 4 kompetensi siswa yang seharusnya menjadi capaian pembelajaran pada pembelajaran tematik kompetensi yang dapat dilaksanakan dan tercapai maksimal adalah kompetensi pengetahuan. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan rekomendasi bagi penyelanggara pendidikan dan seluruh stakeholders pendidikan agar proses pendidikan tetap bisa berlangsung dalam kondisi apapun

References

Ananda, R. (2014). Analisis Implementasi Pendekatan Saintifik dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan: Studi Kasus di Kelas IV SD Islam Ibnu Sina Kabupaten Bandung dan Kelas III SD Laboratorium UPI Cibiru. Universitas Pendidikan Indonesia.

Ananda, R., & Fadhilaturrahmi, F. (2018). Analisis Kemampuan Guru Sekolah Dasar dalam Implementasi Pembelajaran Tematik di SD. Jurnal Basicedu, 2(2), 11–21.

Bogdan, B.C. and Biklen, S.K. (1982) Qualitative Research for Education, an Introduction to Theory and Methode. Boston: Allyn and Bacon, Inc

Creswell, J.W. (2010). Research Design Qualitative, Quantitative and Mixed Methods Approach (Third Edition). Penerjemah Achmad Farwaid. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Firman, F., & Rahayu, S. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Educational Science (IJES), 2(2), 81–89. https://doi.org/10.31605/ijes.v2i2.659

Goldschmidt, K. (2020). The COVID-19 Pandemic: Technology Use to Support the Wellbeing of Children. Journal of Pediatric Nursing.

Greenstein, L. (2012). Assessing 21 st Century skills: A guide to evaluating mastery and authentic learning. Thousand Oaks, CA: Corwin. “Guru Era 4.0â€, http://krjogja.com/web/news/read/59981/Guru_Era_4_0, diakses 29 April 2019.“ Guru PAUD Harus Lulus Sarjana Pendidikanâ€,http://www.koranjakarta.com/gurupaud-haruslulusan-sarjana-pendidikan/, diakses 2 Mei 2019

Hussin, A. A. (2018). Education 4.9 Made Simple: Ideas For Teaching. International Journal of Education & Literacy Studies, 6(3), 92-98.

Jamaluddin, D., Ratnasih, T., Gunawan, H., & Paujiah, E. (2020). Pembelajaran Daring Masa Pandemik Covid-19 Pada Calon Guru : Hambatan, Solusi dan Proyeksi. Karya Tulis Ilmiah UIN Sunan Gunung Djjati Bandung, 1–10. http://digilib.uinsgd.ac.id/30518/

Kemendikbud. (2020). Dampak Covid-19 Bagi Pendidikan. Jakarta: Kemendikbud

Luthfi, M. (2013). Pola Hubungan Pertumbuhan Ekonomi Dan Pembangunan Manusia Di Provinsi Jawa Timur Tahun 2007- 2011. Jurnal Bumi Indonesia. Universitas Gadjah Mada. Vol.2, No.3. Yogyakarta.

Miles, M.B., and Huberman, A.M., (1987). Qualitative Data Analysis: A Sourcebook of New Methods, Newbury Park: Sage Publication.

Mulyasa. (2013). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: Rosda.

Pangondian, R. A., Paulus, S. I., & Nugroho, E. (2019). Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kesuksesan Pembelajaran Daring Dalam Revolusi Industri 4.0. Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains (SAINTEKS), 56–60. https://seminar-id.com/semnas-sainteks2019.html

Prastowo, A. (2014). Pemenuhan Kebutuhan Psikologis Peserta Didik SD/MI melalui Pembelajaran Tematik-Terpadu. JPSD: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, Volume 1, Nomor 1, Agustus 2014.

Sutikno, M.S (2011). Belajar dan pembelajaran “Upaya Kreatif dalam Mewujudkan. Pembelajaran yang Berhasilâ€. Cetakan ketujuh, Bandung: Prospect.

Trianto. (2012). Mengembangkan Model Pembelajaran Tematik. Jakarta: PT Prestasi Pustakaraya.

Wildan, W. (2017). Pelaksanaan Penilaian Autentik Aspek Pengetahuan, Sikap dan Keterampilan di Sekolah Atau Madrasah. Jurnal Tatsqif, 15(2), 131-153. https://doi.org/10.20414/jtq.v15i2.3

Downloads

Published

2021-07-10

How to Cite

Ananda, R., Fadhilaturrahmi, F., & Hanafi, I. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Pembelajaran Tematik di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(3), 1689–1694. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i3.1190

Issue

Section

Articles

Citation Check