Pengembangan Game Edukasi Berbasis kearifan Lokal Berorientasi dalam Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan di Sekolah Dasar

Authors

  • Linaria Arofatul Ilmi Uswatun Khasanah Universitas Muhammadiyah Lamongan, Indonesia
  • Izza Eka Ningrum Universitas Muhammadiyah Lamongan, Indonesia
  • Mochammad Miftachul Huda Universitas Muhammadiyah Lamongan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4539

Keywords:

membaca permulaan, game edukasi, kearifan lokal

Abstract

Siswa sekolah dasar dituntut memiliki keterampilan membaca yang baik, namun kemampuan membaca permulaan siswa Sekolah Dasar masih tergolong rendah. Pengembangan media game edukasi berbasis kearifan lokal dilakukan dengan tujuan meningkatkan kemampuan membaca permulaan siswa Sekolah Dasar kelas I. Media game edukasi berbasis kearifan lokal dikembangkan dengan metode ADDIE yang terdiri dari analyze, design, development, implementation dan evaluation. Hasilnya, media game edukasi berbasis kearifan lokal dapat dilihat dari hasil validitas yang diperoleh dari dua pakar dan hasil keefektifan dari aktivitas dan respon siswa yang menyatakan media game edukasi sangat valid untuk bisa digunakan oleh siswa di sekolah dasar dengan dibuktikan dengan uji coba tebatas dan uji coba lapangan, yang dilakukan untuk mengukur respon siswa terhadap penggunaan media game edukasi berbasis kearifan lokal dengan hasil yang sangat baik serta dapat digunakan oleh guru untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan yang dibuktikan melalui hasil uji-t uji-t 0,034 < 0,05. Hasil uji N-Gain menyatakan adanya peningkatan membaca permulaan siswa kelas I di sekolah dasar dengan persentase 75,10% dengan kategori efektif. Secara keseluruhan disimpulkan bahwa media game edukasi berbasis kearifan lokal dinyatakan layak digunakan dalam meningkatkan kemampuan membaca permulaan siswa.

References

Afandi, R. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa dan Hasil Belajar IPS di Sekolah Dasar. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 1(1), 77. https://doi.org/10.22219/jinop.v1i1.2450

Ariyati, T. (2015). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan melalui Penggunaan Media Gambar Berbasis Permainan. Dinamika Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 7(1). https://doi.org/10.30595/DINAMIKA.V7I1.918

Asmonah, S. (2019). Meningkatkan kemampuan membaca permulaan menggunakan model direct instruction berbantuan media kartu kata bergambar. Jurnal Pendidikan Anak, 8(1), 29–37. https://doi.org/10.21831/JPA.V8I1.26682

Diharjo, W. (2020). Game Edukasi Bahasa Indonesia Menggunakan Metode Fisher Yates Shuffle Pada Genre Puzzle Game. INTEGER: Journal of Information Technology, 5(2). https://doi.org/10.31284/J.INTEGER.2020.V5I2.1171

Gustiawati, R., Arief, D., & Zikri, A. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Membaca Permulaan dengan Menggunakan Cerita Fabel pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(2), 355–360. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i2.339

Hasanudin, C., Puspita, E. L., Motivasi, P., Keterampilan, D., Permulaan, M., Kelas, S., Melalui, I., Aplikasi, M., Bm, B., & Apps, G. (2017). Peningkatan Motivasi dan Keterampilan Membaca Permulaan Siswa Kelas I Melalui Media Aplikasi Bamboomedia BMGames Apps. Pedagogia : Jurnal Pendidikan, 6(1), 1–13. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v6i1.618

Husmiati, R. (2010). Kelebihan dan Kelemahan Media Film sebagai Media Pembelajaran Sejarah. Jurnal Sejarah Lontar, 7(2), 61–72. https://doi.org/10.21009/LONTAR.072.06

Ilham, M., Rizal, M. S., & Ananda, R. (2022). Penggunaan Model Cooperative Integrated Reading Composition (CIRC) Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman Di Sekolah Dasar. Perspektif Pendidikan Dan Keguruan, 13(2), 42–51.

Januszewski, A. and Molenda, M. (2008). Technology: A Definition with Commentary (New York: Lawrence Erlbaum Associates.

Khasanah, L. A. I. U., MZ, A. S. A., & Irmaningrum, R. N. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Flipchart terhadap Hasil Belajar Menulis Surat Resmi Siswa Kelas V di Sekolah Dasar. Jendela Pendidikan, 01(02), 48–60. https://www.ejournal.jendelaedukasi.id/index.php/JJP/article/view/6

Mardani, P. S. (2022). Penggunaan Media Animasi Bergambar dalam Mengembangkan Keterampilan Membaca Permulaan Anak Usia Dini. PAUD Lectura: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(02), 63–75. https://doi.org/10.31849/PAUD-Lectura.V5I02.8778

Masroah, E. (2020). Analisis Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas I (Studi Kasus di SDN Arggopeni Tahun Ajaran 2019/2020). https://digilib.uns.ac.id/dokumen/80519/Analisis-Membaca-Permulaan-Pada-Siswa-Kelas-I-Studi-Kasus-di-SDN-Arggopeni-Tahun-Ajaran-20192020

McComas, W. F. (2014). Programme for International Student Assessment (PISA). The Language of Science Education, 79–79. https://doi.org/10.1007/978-94-6209-497-0_69

Miftachul Huda, M., Supriatna, M., Abidin, Z., & Lamongan, U. M. (2023). Character in The Local Wisdom of Rewang of The Jotosanur Village Community as A Strategy to Strengthen The Profile of Pancasila Students in Elementary Schools. Jurnal Cakrawala Pendas, 9(1), 117–125. https://doi.org/10.31949/JCP.V9I1.3848

Muazimah, A., Wahyuni, I. W., Karakter, P., Kearifan, B., Melalui, L., Tradisional, P., Upih, T., Motorik, M., & Anak, K. (2020). Pendidikan Karakter Berbasis Kearifan Lokal melalui Permainan Tradisional Tarik Upih dalam Meningkatkan Motorik Kasar Anak. Generasi Emas: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 3(1), 70–76. https://doi.org/10.25299/JGE.2020.VOL3(1).5505

Nadlir, N. (2016). Urgensi Pembelajaran Berbasis Kearifan Lokal. http://jurnalpai.uinsby.ac.id/index.php/jurnalpai/article/view/33

Nafi’ah, J. (2020). Pengembangan Budaya Literasi Dalam Pembelajaran Tematik Integratif Di Madrasah Ibtidaiyah. Auladuna : Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 2(1), 1–18. https://doi.org/10.36835/AU.V2I1.288

Nuralita, A. (2020). Analisis Penerapan Model Pembelajaran berbasis Etnosains dalam Pembelajaran Tematik SD. MIMBAR PGSD Undiksha, 8(1), 1–8. https://doi.org/10.23887/JJPGSD.V8I1.22972

Sofiana, L., Asmawati, L., & Fahmi, F. (2022). Pengaruh Game Edukatif Mengenal Huruf terhadap Kemampuan Membaca Permulaan. Jurnal Golden Age, 6(1), 112–127. https://doi.org/10.29408/GOLDENAGE.V6I1.4374

Suyitno, I. (2013). Pengembangan Pendidikan Karakter dan Budaya Bangsa Berwawasan Kearifan Lokal. Jurnal Pendidikan Karakter, 3(1), 1–13. https://doi.org/10.21831/jpk.v0i1.1307

Syatauw, G. R., Solehun, S., & Rumaf, N. (2020). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan melalui Permainan Kartu Huruf Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar. Jurnal Papeda: Jurnal Publikasi Pendidikan Dasar, 2(2), 80–86. https://doi.org/10.36232/Jurnal Pendidikan Dasar.V2I2.495

Widiana, I. W., Parera, N. P. G., & Sukmana, A. I. W. I. Y. (2019). Media Permainan Ular Tangga untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV pada Kompetensi Pengetahuan IPA. Journal of Education Technology, 3(4), 314–321. https://doi.org/10.23887/JET.V3I4.22556

Windawati, R., & Koeswanti, H. D. (2021). Pengembangan Game Edukasi Berbasis Android untuk Meningkatkan hassil Belajar Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 1027–1038. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.835

Downloads

Published

2023-02-17

How to Cite

Khasanah, L. A. I. U., Ningrum, I. E., & Huda, M. M. (2023). Pengembangan Game Edukasi Berbasis kearifan Lokal Berorientasi dalam Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(1), 760–770. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4539

Issue

Section

Articles

Citation Check