Validitas dan Praktikalitas Buku Ajar Berbasis Literasi Numerasi Lintas Kurikulum untuk Sekolah Dasar

Authors

  • Maifit Hendriani Universitas Adzkia, Indonesia
  • Zutri Parwines Universitas Adzkia, Indonesia
  • Suci Wulandari Universitas Adzkia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4717

Keywords:

Buku Ajar, Literasi Numerasi, Lintas Kurikulum

Abstract

Literasi numerasi menjadi penentu kemajuan sebuah bangsa. Namun, literasi numerasi siswa di Indonesia masih rendah. Sehingga, secara tidak langsung menciptakan sumber daya manusia yang tidak siap menghadapi era pasar bebas dan tidak mampu bersaing dengan negara lain. Solusinya dibutuhkan buku ajar berbasis literasi numerasi lintas kurikulum (Numeracy Across Curriculum). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan buku ajar berbasis literasi numerasi lintas kurikulum (Numeracy Across Curriculum) di kelas V Sekolah Dasar yang valid dan praktis. Model pengembangan yang dipilih adalah model 4D. Langkah-langkah 4D adalah pendefinisian, perancangan, pengembangan, dan penyebaran. Penelitian terbatas ditahap development untuk melihat validitas dan praktikalitas buku ajar. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh uji validitas materi, desain dan bahasa berturut-turut adalah 85,4 % (Sangat Valid), 92% (Sangat Valid) dan 79% (Valid) dan hasil uji praktikalitas yang dilihat dari  pendidik 75% (Praktis) dan peserta didik 83% (Sangat Praktis). Disimpulkan bahwa buku ajar berbasis literasi numerasi lintas kurikulum (Numeracy Across Curriculum) layak digunakan.

References

Afrianti, Melly Nadya, and Marlina Marlina. 2020. “Peningkatan Kemampuan Membaca Pemahaman Melalui Strategi Probing-Prompting Bagi Anak Berkesulitan Belajar.†Jurnal Basicedu 5(1): 272–79.

Alwi, Zahra, Ernalida Ernalida, and Yenni Lidyawati. 2020. “Kepraktisan Bahan Ajar Perencanaan Pembelajaran Berbasis Pendidikan Karakter Dan Saintifik.†Fon : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 16(1): 10.

Ambarwati, Dyah, and Meyta Dwi Kurniasih. 2021. “Pengaruh Problem Based Learning Berbantuan Media Youtube Terhadap Kemampuan Literasi Numerasi Siswa.†Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika 5(3): 2857–68.

Andini, Risma, Endang Retno, and Mintarsih. 2022. “Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Pada Model Problem-Based Learning Berbantuan Bahan Ajar Dengan Pendekatan STEM.†PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika 5(1): 467–74.

Ardiyani, Jihan Caesar, Saputro Bagus Ardi, and Subekti Ervina Eka. 2021. “Desain Didaktis Perkalian dan Pembagian Berbantuan Geogebra untuk Memfasilitasi Literasi Numerisasi Siswa SD.†1(1): 27–39.

Ariani, Wiga. 2022. “Praktikalitas Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Penemuan Terbimbing Pada Materi Teorema Pythagoras.†Jurnal Pendidikan Tambusai 6(1): 1073–77.

Ayu, Tiara Sekar. 2019. “Membangun Mood Cerita melalui Implementasi Warna pada Tata Artistik Dalam Film Fiksi Pendek ‘Lila.’†(1210620032): 1–109.

Barus, Maria. 2022. “Literasi Sains dan Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar.†Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra 5(1): 17–23.

Elisabeth, L R. 2020. “Peningkatan Keterampilan Membaca Pemahaman Menggunakan Model Pembelajaran Scramble Wacana Pada Siswa Kelas IV.†Didaktika Dwija Indria (1): 1–5. https://jurnal.uns.ac.id/JDDI/article/view/40002.

Fadilah, Irma, and Kartini, ST. 2019. “Identifikasi Sikap Rasa Ingin Tahu Siswa Terhadap Pembelajaran Fisika Di Man 1 Batanghari.†Sukma: Jurnal Pendidikan 3(2): 217–31.

Febrianto, Rohmat, and Flora Puspitaningsih. 2020. “Pengembangan Buku Ajar Evaluasi Pembelajaran.†Education Journal : Journal Educational Research and Development 4(1): 1–18.

Firdaus, Aulia, Mohammad Asikin, and Budi Zaenuri Waluya. 2021. “Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Kemampuan Matematika Siswa.†Pendidikan, sosial,dan agama 13(2): 187–200.

Hendriani, Maifit. 2021. “Validitas Modul Berbasis PBL pada Materi Pecahan di Kelas IV SD.†Jurnal Didika Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar 7(1): 111–20.

Ilhami, Silvira Fitri, Rahmadhani D, Rahmawati Atifah, Yusni Fajrina, Suci. 2022. “Meta-Analisis Praktikalitas Media Pembelajaran Puzzle.†Journal on Teacher Education 4(2): 611–19.

Kadek, Ni, Kasi Widiantari, and I Nengah Suparta. 2022. “Meningkatkan Literasi Numerasi Dan Pendidikan Karakter Dengan E-Modul Bermuatan Etnomatematika.†Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika 10(2): 331–43.

Kholis, R Ahmad Nur. 2022. “Kecepatan Efektif Membaca (KEM) dan Daya Serap Anak Usia 10 (Sepuluh) Tahun.†Artikel Kompilasi Penelitian.

Ladyawati, Erlin, and Sri Rahayu. 2022. “Pengembangan Buku Ajar Matematika Berbasis Literasi dan Numeari Sebagai Penguat AKM.†Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika 6(2): 1433–48.

Marvia Afrita, and Rahmawati Darussyamsu. 2020. “Validitas Instrumen Tes Berpikir Tingkat Tinggi (HOTS) Pada Materi Sistem Respirasi Di Kelas XI SMA.†Mangifera Edu 4(2): 129–42.

OECD. 2018. “What 15-Year-Old Students in Indonesia Know and Can Do.†Programme for International Student Assessment (PISA) Result from PISA 2018: 1–10. http://www.oecd.org/pisa/ Data.

Pangesti, Fitraning Tyas Puji. 2018. “Menumbuhkembangkan Literasi Numerasi pada Pembelajaran Matematika dengan Soal HOTS.†Indonesian Digital Journal of Mathematics and Education 5(9): 566–75. http://idealmathedu.p4tkmatematika.org.

Pendidikan kebudayaan, Kementerian. 2017. Materi Pendukung Literasi Numerisasi.

Poernomo, E, L Kurniawati, and Khamida Siti Nur Atiqoh. 2021. “Studi Literasi Matematis.†Algoritma: Journal of Mathematics Education 3(1): 83–100. http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/algoritma/article/view/20479.

Putri, Anggitasari Rudyana, Sekar Dwi Ardianti, and Diana Ermawati. 2022. “Model Scramble Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa.†Jurnal Educatio FKIP UNMA 8(3): 1192–99.

Rahayu, Ririn. 2018. “Korelasi Antara Minat Baca Dengan Kemampuan Membaca Pemahaman Mahasiswa Pbsi Fkip Universitas Syiah Kuala.†Jurnal Bahasa dan Sastra 12(1): 103–9.

Rohmaniyah, Alfiyatur et al. 2023. “Asas : Jurnal Sastra Analisis Kualitas Instrumen Penilaian.†12(1).

Thiagarajan, Sivasailam, and Dkk. 1974. Instructional Development for Training Teachers of Exceptional Children.

Wahyuni, Indah. 2022. “Analisis Kemampuan Literasi Numerasi Berdasarkan Gaya Belajar Pada Anak Usia Dini.†Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 6(6): 5840–49.

Widiastuti, Elok Rintarti, and Meyta Dwi Kurniasih. 2021. “Pengaruh Model Problem Based Learning Berbantuan Software Cabri 3D V2 terhadap Kemampuan Literasi Numerasi Siswa.†Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika 5(2): 1687–99.

Yulinda, Ratna, Mella Mutika Sari, Farida Hayati, and Anita Rahman. 2022. “Validitas dan Praktikalitas Buku Ajar Mikrobiologi Berbasis Proyek Bioentrepreneurship.†LENSA (Lentera Sains): Jurnal Pendidikan IPA 12(2): 162–71.

Downloads

Additional Files

Published

2023-02-05

How to Cite

Hendriani, M., Parwines, Z., & Wulandari, S. (2023). Validitas dan Praktikalitas Buku Ajar Berbasis Literasi Numerasi Lintas Kurikulum untuk Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(1), 621–630. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4717

Issue

Section

Articles

Citation Check