Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Inkuiri untuk Meningkatkan Sikap Ilmiah Peserta Didik Sekolah Dasar

Authors

  • Sati Sati Universitas Muhammadiyah Cirebon, Indonesia
  • Iin Mutmainnah Universitas Muhammadiyah Cirebon, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4815

Keywords:

Pengembangan, Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD), Inkuiri, Sikap Ilmiah.

Abstract

Penelitian ini dilandasi oleh hasil studi pendahuluan yang menemukan rendahnya sikap ilmiah peserta didik di kelas V SD Negeri 1 Karangmekar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis inkuiri dalam meningkatkan sikap ilmiah peserta didik. Metode penelitian ini, yaitu metode penelitian. Hasil penelitian ini, yaitu pengembangan LKPD berbasis inkuiri valid digunakan dan dapat meningkat sikap ilmiah peserta didik. Hal ini ditunjukkan dengan hasil observasi pengembangan LKPD berbasis inkuiri memperoleh skor sebesar 7 (58%) dan hasil ujicoba produk memperoleh skor sebesar 12 (100%). Sedangkan hasil observasi sikap ilmiah peserta didik memperoleh jumlah peserta didik yang berkriteria baik sebanyak 12 (48%) orang dan hasil ujicoba produk memperoleh jumlah peserta didik yang berkriteria baik sebanyak 22 (88%) orang. Dengan demikian pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis inkuiri dapat meningkat sikap ilmiah peserta didik di kelas V SD Negeri 1 Karangmekar Kecamatan Karangsembung Kabupaten Cirebon. Sikap ilmiah dibutuhkan bagi para siswa agar terbiasa menjadi insan cendekia yang selalu berpikir rasional.

References

Apriyana, N., Herlina, K., & Abdurrahman. (2019). Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Inkuiri Termbimbing untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis. Jurnal Pendidikan Fisika, 7(2), 92–96.

Brickman, P., et al. (2009). Effects of Inquiry-Based Learning on Students’ Science Literacy Skills and Confidence. International Journal for The Scholarship of Teaching and Learning. 3, (2), 1-22. (Diunduh 20 November 2022).

Bundu, P. (2006). Penilaian Keterampilan Proses dan Sikap Ilmiah dalam Pembelajaran Sains-SD.

Damayanti, D. S., Ngazizah, N., & Setyadi K, E. (2013). Pengembangan Lembar Kerja Siswa ( LKS ) dengan Pendekatan Inkuiri Terbimbing untuk Mengoptimalkan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik pada Materi Listrik Dinamis SMA Negeri 3 Purworejo Kelas X Tahun Pelajaran 2012 / 2013. Radiasi, 3(1), 58–62.

Ergül, R., et al. (2011). The Effects of Inquiry-Based Science Teaching on Elementary School Students’ Science Process Skills and Science Attitudes. Bulgarian Journal of Science and Education Policy (BJSEP). 5, (1). (Diunduh 20 November 2022).

Faiz, A. (2021). Peran Filsafat Progresivisme dalam Mengembangkan Kemampuan Calon Pendidik di Abad-21. Jurnal Education and Development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 9(1), 131–135.

Faiz, A., Hakam, K. A., Nurihsan, J., & Komalasari, K. (2021). Development of Moral Dilemma Model in Elementary School. 1st International Conference In Education, Science And Technology, 17–22.

Faiz, A., Parhan, M., & Ananda, R. (2022). Paradigma Baru dalam Kurikulum Prototipe. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(1), 1544–1550.

Fitriyah, L. A., & Wardana, H. K. (2019). Profil Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Unsur, Senyawa, dan Campuran dengan Pendekatan STEM. Jurnal Zarah, 7(2), 86-92.

Hamidah, N., & Haryani, S. (2018). Efektivitas Lembar Kerja Peserta Didik Berbasis Inkuiri Terbimbing untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa | Hamidah | Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia. 12(2), 2212–2223. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/JIPK/article/view/7460

Heksa, A. (2022). Pembelajaran Inkuiri di Masa Pandemi.

Kelana, J.B., dan Wardani, D. S. (2021). Model Pembelajaran IPA SD.

Kosasih. (2021). Pengembangan Bahan Ajar.

Mashfufah, A. (2022). Model Pembelajaran Inquiry Laboratory Berbasis Etno-Sosioekologi untuk Memberdayakan Literasi Lingkungan pada Mahasiswa.

Nana. (2022). Pengembangan Bahan Ajar Pendidikan Fisika Berbasis Model Pembelajaran POE2WE.

Prihastari, E. B. (2021). “Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didikâ€, dalam Perencanaan Pembelajaran di Sekolah Teori dan Implementasi.

Sanjaya, W. (2006). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan.

Sugiyono. (2007). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Triana, N. (2021). LKPD Berbasis Eksperimen: Tingkatkan Hasil Belajar Siswa.

Tuan, H-L., et al. (2005). Investigating The Effectiveness of Inquiry Instruction on The Motivation of Different Learning Styles Students. International Journal of Science and Mathematics Education. (3), 541–566. (Diunduh 2 Desember 2022).

Downloads

Published

2023-02-26

How to Cite

Sati, S., & Mutmainnah, I. (2023). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Berbasis Inkuiri untuk Meningkatkan Sikap Ilmiah Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 7(1), 1041–1051. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i1.4815

Issue

Section

Articles

Citation Check