Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Pada Konsep Sistem Peredaran Darah di Sekolah dasar

Authors

  • Milda Asti Widiastika Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Indonesia, Indonesia
  • Nana Hendracipta Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Indonesia, Indonesia
  • Ahmad Syachruroji Pendidikan Guru Sekolah Dasar,Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i1.602

Keywords:

IPA, Mobile Learning, Android

Abstract

Penelitian ini didasari oleh minimnya penggunaan media pembelajaran saat proses pembelajaran yang dilakukan oleh guru, sehingga siswa menjadi jenuh dan kurang memahami konsep yang diajarkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan media pembelajaran mobile learning berbasis android, pemahaman konsep anak didik setelah menggunakan media pembelajaran mobile learning berbasis android, dan respon anak didik terhadap penggunaan media pembelajaran mobile learning berbasis android. Metode penelitian yang digunakan pada metode penelitian pengembangan (Research and Development) dari Borg and Gall yang terdiri 6 tahapan yaitu analisis masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi/uji ahli, revisi produk dan uji coba produk (uji skala terbatas). Penelitian ini dilakukan di SDN Taman Baru 1 dengan subjek penelitian di kelas V dengan 25 anak didik pada uji coba terbatas dengan menggunakan instrument berupa lembar angket validasi ahli, soal pertanyaan sebanyak 5 butir soal dan angket respon anak didik. Hasil uji validasi oleh ahli memperoleh rata-rata skor 84 % yang termasuk dalam kategori “Sangat Layakâ€. Pemahaman konsep anak didik setelah menggunakan media didapatkan dari hasil skor pretest dan posttest yang dihitung yakni sebesar 0,8 dengan kategori “Tinggiâ€. Respon anak didik terhadap penggunaan media pembelajaran dengan rata-rata skor 83,8% dengan kategori “Sangat Baikâ€.

References

Amri, Sofan, and Lif Khoirul Ahmadi. 2010. Jakarta Pustakaraya Proses Pembelajaran Inovatif Dan Kreatif Dalam Kelas.

Arikunto, Suharsimi. 2012. Rineka Cipta Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik (Edisi Revisi).

Arsyad, Azhar. 2014. Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Darmawan, Deni. 2011. Teknologi Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Daryanto. 2010. Media Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media.

Depdiknas. 2006. “Panduan Penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan.†Jakarta: BNSP Depdiknas.

Istiyanto, Jasi Eko. 2013. Pemrograman Smartphone Menggunakan SDK Android Dan Hacking Android. Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Jamaludin, Ujang, and Reza Rachmatullah. 2018. Pembelajaran Pendidikan IPS Teori Konsep Dan Aplikasi Bagi Guru Dan Mahasiswa. Bekasi: CV Nurani.

Lee, Wei-Meng. 2012. Engineering Beginning Android TM Application Development.

Lestari, Dyah. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Flap Book Pada Materi Sifat Sifat Bangunan Datar Kelas V Terhadap Pemahaman Konsep Matematis Siswa Sekolah Dasar. Serang: Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

Nurhairunnisah, Nurhairunnisah, and Sujarwo Sujarwo. 2018. “Bahan Ajar Interaktif Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika Pada Siswa SMA Kelas X.†Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan.

O’Malley, C et al. 2005. “Guidelines for Learning/Teaching/Tutoring in a Mobile Environment.†MOBIlearn.

Oktaviani, Gian Dwi. 2015. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android Dalam Bentuk Digital Untuk Mata Pelajaran Akutansi Perusahaan Jasa Di Kelas XI MAN 1 Yogyakarta Tahun Ajaran 2014/2015. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Akuntansi. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Yogyakarta.

Purnama, R., F. Sesunan, and C. Ertikanto. 2017. “Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Sebagai Suplemen Pembelajaran Fisika SMA Pada Materi Usaha Dan Energi.†Jurnal Pembelajaran Fisika Universitas Lampung.

Purwanto, Ngalim. 2017. PT Remaja Rosdakarya Prinsip-Prinsip Dan Teknik Evaluasi Pengajaran.

Rohinah, Rohinah. 2016. “Pengembangan Aplikasi Bahan Ajar Pendidikan Agama Islam Berbasis Android Di Sekolah Menengah Atas.†Al Athfal: Jurnal Pendidikan Anak.

Sanjaya, Wina. 2012. Media Komunikasi Pembelajaran. Jakarta: PT Kharisma Putra Utama.

Seng, Ciu Bun. 2011. Android Dasar Pengoperasiann, Optimasi Sampai Modifikasi Full Color. Jasakom.

Sudjana, Nana, and Ahmad Riyai. 2010. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

———. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Susilana, Rudi, and Riyana Cepi. 2007. Media Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Sutikno, M. Sobry. 2009. Belajar Dan Pembelajaran. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Sutikno, M. Sobry, and Pupuh Fathurrohman. 2010. Bandung: Refika Aditama Strategi Belajar Mengajar Melalui Penanaman Konsep Umum & Konsep Islami.

TIM EMS. 2015. Pemograman Android Dalam Sehari. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Downloads

Published

2020-11-05

How to Cite

Widiastika, M. A., Hendracipta, N., & Syachruroji, A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Pada Konsep Sistem Peredaran Darah di Sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 5(1), 47–64. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i1.602

Issue

Section

Articles

Citation Check