Meta-Analisis Pengaruh Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik (PMR) Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Ripka Yuspin Puspitasari Universitas Kristen Satya Wacana, Indonesia, Indonesia
  • Gamaliel Septian Airlanda Universitas Kristen Satya Wacana, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.878

Keywords:

Elementary Mathematics Learning, Realistic Mathematics Education, Cognitive Learning Outcomes.

Abstract

Pendekatan pembelajaran yang dapat diterapkan dalam pembelajaran matematika adalah pendekatan pendidikan matematika realistik, karena memiliki kelebihan yaitu lebih memberikan pengertian yang jelas kepada siswa tentang keterkaitan matematika dengan kehidupan sehari-hari dan dalam bimbingan guru siswa dapat menyelesaikan masalah matematikanya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Sekolah Dasar. Jenis penelitian ini adalah meta-analisis. Dari hasil penelusuran diperoleh 20 jurnal ilmiah semua sampel merupakan penelitian eksperimen. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan metode pembanding untuk menentukan dampak penerapan pendekatan pembelajaran Realistic Mathematics Education (RME). Selanjutnya digunakan uji paired sample t-test untuk melihat rata-rata peningkatan sebelum dan sesudah tindakan kelas, serta untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan rata-rata dua kelompok yang saling berpasangan atau berhubungan. Data hasil analisis diperoleh bahwa presentase rata-rata peningkatan hasil belajar siswa dengan pembelajaran menggunakan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik (PMR) dapat meningkatkan hasil belajar kognitif siswa dari yang terendah 13,06% menjadi tertinggi 99,97% dan peningkatan rata-rata sebesar 30,34%. Berdasarkan analisis data maka dapat disimpulkan bahwa pendekatan pembelajaran pendidikan matematika realistik (PMR) memberikan efek yang positif terhadap peningkatan hasil belajar kognitif matematika siswa Sekolah Dasar.

Author Biographies

Ripka Yuspin Puspitasari, Universitas Kristen Satya Wacana, Indonesia

Mahasiswa

Gamaliel Septian Airlanda, Universitas Kristen Satya Wacana, Indonesia

Mahasiswa

References

Ary Setiawan, Km, Ndara Tanggu Renda, and Ni Wyn Rati. 2014. Pengaruh pendekatan pendidikan matematika realistik terhadap hasil belajar matematika siswa SD. Jurusan PGSD, Vol 2. [Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/2533

Budiasih, Luh, A. A. Gede Agung, Md Citra Wibawa. 2017. Pengaruh pendekatan matematika realistik berbasis pemecahan masalah terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V SD. Jurusan PGSD, Vol 5. [Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/10923

Claudia, Sofie, Yusuf Suryana, and Oyon Haki Pranata. 2020. Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas II Pada Perkalian Bilangan Cacah di Sekolah Dasar. PEDADIDAKTIKA: JURNAL ILMIAH PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR. Vol 7. [Online] https://ejournal.upi.edu/index.php/pedadidaktika/article/view/26382

Devy Indriyasari. 2017. Peningkatan Hasil Belajar Matematika Dengan Pendekatan RME Pada Siswa Kelas 5 Sekolah Dasar Negeri Sumberejo 01 Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Pendidikan. [Online] https://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/jpi/article/view/10784

Gustina, Helga Tri, Syahrilfuddin, and Noviana. 2019. Pengaruh pendekatan pendidikan matematika realistik indonesia (PMRI) terhadap hasil belajar matematika siswa kelas III SD Negeri 144 Pekanbaru. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan 2(1):30. doi: 10.31258/jta.v2i1.30-39.[Online] https://jta.ejournal.unri.ac.id/index.php/JTA/article/view/7028

Hapsari, Anindyakusuma, Ritohardoyo. 2013. Jurnal Informasi Kimia Dan Pemodelan. Journal of Chemical Information and Modeling 53(9):1689–99.

Kadek Juniarini, Ni Nyoman Dantes, and Gede Rasben Dantes. 2014. Pengaruh pendekatan matematika realistik terhadap hasil belajar matematika ditinjau dari kemampuan numerik siswa kelas V SD Gugus Kuta Selatan, Badung. Jurnal Pendidikan.Vol.4.[Online] https://media.neliti.com/media/publications/122879-ID-pengaruh-pendekatan-realistik-matematika.pdf

Kartika Sari, Dyah. 2017. Peningkatan hasil belajar ips menggunakan model kooperatif tipe numbered heads together (nht) pada siswa kelas 6 sekolah dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan 34(1):9–14. doi: 10.15294/jpp.v34i1.10902.[Online] https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/JPP/article/view/10902

Muh. Farid Wajdih. 2020. Meta-analisis pembelajaran pendidikan matematika realistis (rme) terhadap hasil belajar matematika. Journal of Islamic Education. Retrieved January 19, 2021. [Online] http://103.55.216.56/index.php/alasma/article/view/17340

Muhlisin, N, and Sariyasa Dantes. 2013. Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Matematika Realistik Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Tingkat Kecemasan Belajar Siswa. Ganesha University of Education, Vol. 3. [Online] https://www.neliti.com/publications/121201/pengaruh-pendekatan-pembelajaran-matematika-realistik-terhadap-hasil-belajar-mat

Narayani, Ni Pt. Utami Dewi. 2019a. Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik Berbasis Pemecahan Masalah Berbantuan Media Konkret Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar3(2):220.doi:10.23887/jisd.v3i2.17775.[Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JISD/article/view/17775

Prakoso, Galuh Adi. 2015. Keefektifan model pembelajaran pair check dan numbered-heads together (nht) ditinjau dari hasil belajar dalam pembelajaran ips kelas 4 sdn gugus mahesa jenar ambarawa. Scholaria : Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan 5(3):100. doi: 10.24246/j.scholaria.2015.v5.i3.p100-119.[Online] https://ejournal.uksw.edu/scholaria/article/view/32

Pratomo, Widodo Hadi. 2016. Keefektifan pendekatan realistic mathematics education dengan metode dril terhadap hasil belajar matematika siswa kelas iii sdn peterongan semarang. Jurnal Pendidikan,3(2):142.doi:10.23917/ppd.v3i2.3953.[Online] http://journals.ums.ac.id/index.php/ppd/article/view/3953

Putra, I. Md Diana, Wyn Darsana, I. B. Surya Manuaba. 2014. Pengaruh pendekatan matematika realistik berbantuan media sederhana terhadap hasil belajar matematika.Jurnal PGSD,Vol.2.[Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/jjpgsd/article/view/2241

Rozalia Herlina. 2020. Pengaruh pendekatan pendidikan matematika realistik indonesia terhadap hasil belajar siswa pada materi volume bangun ruang di kelas v sekolah dasar negeri 01 baringin anam kecamatan baso kabupaten agam. Universitas islam negeri sultan syarif kasim riau pekanbaru. [Online] http://repository.uin-suska.ac.id/25428/

Sri Nola Yandiana. 2020. Pengaruh Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI) Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan, 4(3). doi: 10.26740/mathedunesa.v9n1.p55-60. [Online] https://jptam.org/index.php/jptam/article/download/796/713

Sugiyono. Pendekatan Penelitian. Jurnal Pendidikan

Sunarti, Yuyun, K. Y. Margiati, and Utami. 2017. Pengaruh Penggunaan Pendekatan Matematika Realistik Terhadap Hasil Belajar Matematika Di Sekolah Dasar. Tanjungpura University,Vol.6.[Online] https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/18741

Tri, Nyoman, Anarta Putra. I Made Suarjana. I Gusti, Ngurah Japa. 2014. Pengaruh pendekatan pendidikan matematika realistikberbantuan origami terhadap hasil belajar matematikasiswa kelas v sddi desa les kecamatan tejakula tahun pelajaran 2013/2014.JurnalPendidikan,Vol.2. [Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/2839

Turdjai. 2014. Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa.†Turdjai 15(2):17–29.

Whenty, Marsela, Petryana. 2017. Pengaruh penerapan pendekatan matematika realistik terhadap hasil belajar siswa kelas iv sd pontianak barat. Program, Studi Pendidikan Guru, Sekolah Dasar, Jurusan Pendidikan, Dasar Fkip, and Untan Pontianak.[Online] https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/18817

Wimbang Tantomo Ramajuna. 2017. Hubungan motivasi dan lingkungan keluarga dengan pengambilan keputusan memilih program studi pendidikan administrasi perkantoran. Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan universitas sebelas maret, Vol 2(1). [Online] https://jurnal.uns.ac.id/JIKAP/article/view/19538

Wirama, Md, Kt Pudjawan, I. Kt Dibia. 2014. Pengaruh pendekatan matematika realistik (pmr) terhadap hasil belajar matematika kelas v sd n desa penglatan kecamatan buleleng. Jurnal PGSD, Vol. 2. [Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/2436)

Yuni Riawati. 2016. Pengaruh penggunaan pendekatan pendidikan matematika realistik terhadap hasil belajar matematika. Jurnal Pendidikan, 5(9):865–73.

Marselina, Km. Tria and MG. Rini Kristiantari. 2019. Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Matematika Realistik Berbasis Portofolio terhadap Kompetensi Pengetahuan Matematika. Journal of Education Technology 3(2):81. doi: 10.23887/jet.v3i2.21708. [Online] https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JET/article/view/21708

Downloads

Published

2021-03-30

How to Cite

Puspitasari, R. Y., & Airlanda, G. S. (2021). Meta-Analisis Pengaruh Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik (PMR) Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 1094–1103. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.878

Citation Check