Dampak Pembelajaran dalam Jaringan (Online) terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik Sekolah Dasar di Masa Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i6.4152Keywords:
Pembelajaran dalam Jaringan (online), Prestasi BelajarAbstract
Wabah pandemi Covid-19 yang menyebar begitu cepat keseluruh dunia mengakibatkan segala pekerjaan dilakukan dari rumah (WFH) dengan menerapkan social distancing dan physical distancing. Indonesia salah satu negara yang mengalami penyebaran yang begitu cepat. Dunia pendidikan mengalami perubahan yang sangat drastis dengan mengubah pembelajaran menjadi full online dan memaksa guru, siswa dan orangtua harus menerima perubahan tersebut dengan memanfaatkan teknologi dengan berbagai aplikasi yang mendukung porses pembelajaran. Tujuan penelitian di laksanakan untuk mengetahui dampak dari pembelajaran dalam jaringan (online) terhadap prestasi belajar peserta didik di masa Covid-19. Adapun jenis penelitian yang digunakan yaitu pendekatan kuantitatif. Penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang datanya dinyatakan dalam angka. Penelitian ini merupakan jenis ex post facto. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 55 orang peserta didik dari SD Negeri Bawakaraeng 1. Instrumen yang digunakan dalam penelitian yaitu data prestasi belajar, angket dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan SPSS 21.0 untuk memperoleh data analisis deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian memperoleh nilai Sig 0,000 sesuai yang ditentukan Sig (0,000) < (0,05) sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Hasil menunjukkan terdapat dampak pembelajaran online terhadap prestasi belajar peserta didik pada pembelajaran dalam jaringan (online) di SD Negeri Bawakaraeng 1.
Â
References
Abustang, P., & Hs, E. F. (2021). Pengaruh Cara Belajar Terhadap Prestasi Siswa Pada Pembelajaran Daring Dan Luring Sd Negeri Kassi Kota Makassar. Pendas Mahakam: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 6(2), 64–69.
Aden Fani Rahmasari, Setiawan, F., & Meirza Nanda Faradita. (2020). Pengaruh Pembelajaran Online Terhadap Kemandirian Belajar Siswa Kelas II SD Muhammadiyah 17 Surabaya di Tengah Pandemi Covid-19. Inventa : Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 4(2), 158–168. https://doi.org/10.36456/inventa.4.2.a2609
Anggraini, M., Kasiyun, S., Mariati, P., & Sunanto, S. (2021). Analisis Keberhasilan Peserta Didik dalam Pembelajaran Tematik melalui Daring pada Masa Pandemi Covid-19 di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3010–3019. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i5.1223
Dewi, S. P., Ardianti, S. D., & Ahsin, M. N. (2021). Dampak Pembelajaran Online Bagi Siswa Sekolah Dasar. WASIS : Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(2), 127–132. https://doi.org/10.24176/wasis.v2i2.6626
Dewi, T. A. P., & Sadjiarto, A. (2021). Pelaksanaan Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(4), 1909–1917. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i4.1094
Fatimah, W., Iskandar, A. M., Abustang, P. B., & Rosarti, M. S. (2022). Media Pembelajaran Audio Visual Pengaruhnya terhadap Hasil Belajar IPS Masa Pandemi. Jurnal Basicedu, 6(6), 9324–9332.
Firman, F., & Rahayu, S. (2020). Pembelajaran Online di Tengah Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Educational Science (IJES), 2(2), 81–89. https://doi.org/10.31605/ijes.v2i2.659
Handayani*, N. A., & Jumadi, J. (2021). Analisis Pembelajaran IPA Secara Daring pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 9(2), 217–233. https://doi.org/10.24815/jpsi.v9i2.19033
Herliandry, L. D., Nurhasanah, N., Suban, M. E., & Kuswanto, H. (2020). Pembelajaran Pada Masa Pandemi Covid-19. JTP - Jurnal Teknologi Pendidikan, 22(1), 65–70. https://doi.org/10.21009/jtp.v22i1.15286
Huzaimah, P. Z., & Risma, A. (2021). Hambatan yang dialami siswa dalam pembelajaran daring matematika pada masa pandemi covid-19. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 05(01), 533–541.
Irsan, Nuraya, A. L., Adawiah, R., & Hidayatullah, F. (2021). Implikasi Pembelajaran Daring (Online) Terhadap Perubahan Karakter Siswa Selama Pandemi Covid-19 di Sekolah Dasar. Jurnal Kajian Pendidikan Dasar, 6(1), 86–91.
Marpaung, Z. S., Widodo, S., Semil, N., & Mardianto, M. (2021). Upaya Mendorong Pembelajaran Efektif Masa Pandemi Melalui Pelatihan Inovasi Belajar Berbasis Digital. Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal, 4(2), 165–172. https://doi.org/10.33330/jurdimas.v4i2.976
Nandang Fatutohman. (2020). Inovasi Pembelajaran Daring pada Masa Pandemi Covid-19. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP, 3(1), 615–627. https://doi.org/10.1016/j.solener.2019.02.027 https://www.golder.com/insights/block-caving-a-viable-alternative/ ???
Perawati Bte Abustang, Waddi Fatimah, E. F. H. (2018). Pengaruh Lingkungan Sosial Dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Ips Siswa Sd Inpres Perumnas Antang Kecamatan Manggala Kota Makassar. Pendas Mahakam: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 3(2), 77–84.
Purwanto, A., Pramono, R., Asbari, M., Santoso, P. B., Wijayanti, L. M., Choi, C. H., & Putri, R. S. (2020). Studi Eksploratif Dampak Pandemi COVID-19 Terhadap Proses Pembelajaran Online di Sekolah Dasar. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1), 1–12. https://ummaspul.e-journal.id/Edupsycouns/article/view/397
Roni Hamdani, A., & Priatna, A. (2020). Efektifitas Implementasi Pembelajaran Daring (Full Online) Dimasa Pandemi Covid- 19 Pada Jenjang Sekolah Dasar Di Kabupaten Subang. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 6(1), 1–9. https://doi.org/10.36989/didaktik.v6i1.120
Rusnawati, R., Abustang, P. B., Alam, S., & Cayati, C. (2021). Pengaruh Tingkat Pendidikan Orang Tua dan Kedisiplinan Siswa Terhadap Minat Belajar di Masa Pandemi. Jurnal Basicedu, 6(1), 463–469. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i1.1980
Safitri, W., Susiawati, I., Prayoga, A., Safilah, D., Hakim, F., Agama, I., Indonesia, I. A., & Indramayu, I. A. I. A. (2022). Pembelajaran Daring di Masa Pandemi sebagai Wujud Resiliensi bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(6), 9618–9631.
Sari, R. P., Tusyantari, N. B., & Suswandari, M. (2021). Dampak Pembelajaran Daring Bagi Siswa Sekolah Dasar Selama Covid-19. Prima Magistra: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 2(1), 9–15. https://doi.org/10.37478/jpm.v2i1.732
Simamora, T., Harapan, E., & Kesumawati, N. (2020). Faktor-Faktor Determinan Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Siswa. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 5(2), 191. https://doi.org/10.31851/jmksp.v5i2.3770
Waddi Fatimah, Perawati Bte Abustang, R. S. (2022). Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar IPS. (JKPD) Jurnal Kajian Pendidikan Dasar, 7(1), 28–35.
Zain, N. H., Sayekti, I. C., & Eryani, R. (2021). Problematika Pembelajaran Daring pada Peserta Didik di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 1840–1846. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1051
Downloads
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
Citation Check
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).